Sekilas Gambaran Umum Objek Penelitian

76 a Membangun sumber-sumber serta produk pariwisata dan kebudayaan b Mendorong pemberdayaan masyarakat, komunitas serta organisasi yang bergerak di bidang pariwisata dan kebudayaan membangun infrastruktur pariwisata dan kebudayaan. c Meningkatkan promosi dan publikasi di bidang pariwisata dan kebudayaan. Mengaktualisasikan pelaksanaan peran pemerintah di bidang pariwisata dan kebudayaan secara terukur, efektif dan efisien.

4. Perkembangan Jakarta dan Program Enjoy Jakarta

Kota Jakarta saat ini memiliki Sepuluh juta penduduk yang berasal dari berbagai daerah.Jakarta merupakan pusat bisnis, pemerintahan dan budaya di Indonesia. Namun DKI Jakarta tetap memiliki ciri khas yaitu budaya betawi. Untuk melesatrikannya, setiap tahun Jakarta memiliki acara budaya betawi dari Jakarta Fair sampai pemilihan abang dan none sebagai duta tahunan Jakarta yang berguna melestarikan dan memperkenalkan Jakarta kepada semua pihak.Tahun 2014 memilih JKT48 sebagai Brand Ambassador Enjoy Jakarta untuk lebih memperkanalkan pariwisata dan budaya di Jakarta kepada wisatawan lokal maupun mancanegara khususnya Wisatawan asal Jepang. Kerjasama ini mencakup promo di Jepang dan Indonesia, pembuatan iklan untuk TV kabel dan di di publikasikan di youtube. Menurut wawancara dengan Ibu Sherly dari Dinas Paariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta, sebelumnya DKI Jakarta memiih Krisdayanti 77 sebagai bintang iklan dan Sherina sebagai endorser di dunia maya. Jakarta memiliki bus tingkat yang diberi namaCity Tour sebagai fasilitas untuk berkeliling ibu kota dengan nyaman. Namun rute dan jumlah kendaraann yamasih terbatas. Banyak acara-acara besar dan penting yang diselenggarakan di Jakarta skala nasional maupun internasional. Tahun 2015 Jakarta sebagai tempat peringatan Konfrensi Asia Afrika yang berfokus pada bisnis, seperti World Economy Forum selain itu ada New Cities Summit 2015 yang berskala internasional, Event Olahraga seperti Asean Football, Kompetisi Bulu tangkis, Golf Enjoy Jakarta, Muay Thai 2015 dan lain sebagainya. Musisi internasional banyak yang memilih Jakarta sebagai tujuan World Tour mereka. Menurut Survey yang dilakukan oleh Markplus.inc mengenai kota-kota yang ada di Indonesia, Jakarta sudah memiliki Akses internet dan keterlibatan komunitas dunia maya yang baik, Jakarta memiliki City Branding yang sangat baik dilihat dari Broadband Plan, Value Democracy, Maritime Economy, Mental Revolution, and Market Integration Marketeers, 2015: 125. Jakarta saat ini sedang merancang agar menjadi Kota pintar, Green City, pelayanan integrasi Trans Jakarta dengan Go-Jek, membangun proyek fasilitas massal seperti MRT dan LRT untuk mengurangi kemacetan dan khususnya di bidang pariwisata Jakarta memiliki banyak potensi terutama wisata pantai, Jakarta memiliki banyak pulau dan pantai yang disebut kepulauan seribu. Saat ini pemerintah DKI Jakarta memberikan perhatian 78 yang lebih untuk mengembangakan pariwisata, seperti memperindah kawasan monas, kota tua, pulau tidung, ragunan, dan lain-lain.

B. Karakteristik Responden

Responden yang dipilih oleh peneliti dalam penelitian ini adalah para wisatawan luar Jakarta. Berikut rangkuman data dari Wisatawan yang bersedia menjadi responden : Tabel 4.1 Apakah Anda penduduk Jakarta, Sedang bekerja atau menempuh pendidikan di Jakarta? Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Tidak 128 100.0 100.0 100.0 Berdasarkan hasil dari data yang diolah pada tabel 4.31presentase untuk responden yang bukan penduduk, tidak sedang bekerja atau menempuh pendidikan adalah 100 . Hal ini merupakan hasil screening data responden. Tabel 4.2 Mengetahui Enjoy Jakarta Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Iya 128 100.0 100.0 100.0 79 Berdasarkan hasil dari data yang diolah pada tabel 4.32 presentase untuk responden mengetahui Enjoy Jakarta adalah 100 . Hal ini merupakan hasil screening data responden.

1. Berdasarkan Usia

Berdasarkan hasil dari data yang diolah pada tabel 4.33 dapat dilihat dari kategori umur terdapat responden yang berusia 18 – 23 tahun dengan presentase sebesar 81,3 , usia 24 – 29 tahun sebesar 12,5 dan usia 30- 35 tahun sebesar 6,3 . Melalui data tersebut dapat disimpulkan dari 128 responden, 81,3 anak muda yang lebih banyak mengetahui tentang Enjoy Jakarta dan Berkunjung ke Jakarta. Tabel 4.3 Usia Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 18-23 Tahun 104 81.3 81.3 81.3 24-29 Tahun 16 12.5 12.5 93.8 30-35 Tahun 8 6.3 6.3 100.0 Total 128 100.0 100.0 80

2. Berdasarkan Jenis Kelamin

Tabel 4.4 Jenis Kelamin Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Laki-laki Perempuan Total 67 61 128 52.3 47.7 100 52.3 47.7 52.3 100 Berdasarkan hasil dari data yang diolah pada tabel 4.33 presentase untuk responden yang berjenis kelamin laki-laki sebesar 52,3 dan untuk responden yang berjenis kelamin perempuan sebesar 47,7. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa responden yang paling banyak berwisata Jakarta adalah laki-laki, namun jumlahnya tidak jauh berbeda dengan wisatawan perempuan.Karena untuk berwisata ke Jakarta tidak di segmentasikan untuk jenis kelamin tertentu atau untuk semua jenis kelamin. 81

3. Berdasarkan Asal Daerah Tabel 4.5

Asal Daerah Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Kuningan, Jawa Barat 8 6.3 6.3 6.3 Tangsel, Banten 21 16.4 16.4 22.7 Bogor 16 12.5 12.5 35.2 Depok 13 10.2 10.2 45.3 Cianjur 3 2.3 2.3 47.7 Bandung 4 3.1 3.1 50.8 Karawang 5 3.9 3.9 54.7 Semarang 3 2.3 2.3 57.0 Padang 3 2.3 2.3 59.4 Surabaya 2 1.6 1.6 60.9 Garut 2 1.6 1.6 62.5 Bekasi 8 6.3 6.3 68.8 Ternate 2 1.6 1.6 70.3 Sukabumi 9 7.0 7.0 77.3 Medan 3 2.3 2.3 79.7 Mataram 2 1.6 1.6 81.3 Kisaran 1 .8 .8 82.0 Makassar 2 1.6 1.6 83.6 Pati 2 1.6 1.6 85.2 Batam 2 1.6 1.6 86.7 Tangerang 13 10.2 10.2 96.9 Serang 4 3.1 3.1 100.0 Total 128 100.0 100.0 Berdasarkan data yang diolah oleh pada tabel 4.34 dapat dilihat bahwa presentase Wisatawan terbanyak Tangerang Selatan sebesar 16 Tangerang 10,2 Bogor 12,5 Depok 10,2 dan sisanya dari wilayah luar Jabodetabek yang berasal dari Padang, Mataram, Surabaya, Batam dan 82 sebagainya. Kesimpulannya wisatawan sekitar Jakarta seperti provinsi Jawa Barat dan Banten yang banyak mengunjungi Jakarta pada panelitian ini.

4. Berdasarkan Pekerjaan

B e r d a Berdasarkan dari data yang diolah pada tabel 4.35 dapat dilihat bahwa presentase pengunjung Daebak Fan Café yang masih bekerja sebagai Pelajar dan Mahasiswa sebesar 83,6, Karyawan Swasta 6,3 PNS sebesar 2,3 Wiraswasta sebesar 5,5 dan Lain-lain sebesar 2,3. Melalui data tersebut dapat disimpulkan bahwa dari 128 responden, Pelajar dan Mahasiswa lebih mendominasi sebagai wisatawan Jakarta. Tabel 4.6 Pekerjaan Utama Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid PNS 3 2.3 2.3 2.3 Karyawan 8 6.3 6.3 8.6 Wiraswasta 7 5.5 5.5 14.1 Pelajar dan Mahasiswa 107 83.6 83.6 97.7 Lainnya 3 2.3 2.3 100.0 Total 128 100.0 100.0