Evaluasi Tablet Hisap Uji CD4

46 Data hasil penelitian dianalisis untuk melihat adanya perbedaan masing-masing kelompok perlakuan. Data-data yang diperoleh, dianalisa dengan menggunakan program pengolahan data statistik SPSS 17.0. Pada analisa data ini, ditentukan terlebih dahulu homogenitas sampel dan normalitas data dari setiap variabel dan dilanjutkan dengan uji parametrik anova satu arah dengan taraf signifikansi 95 jika data terdistribusi normal dan homogen. Jika data tidak terdistribusi normal dan tidak homogen maka dilanjutkan dengan uji Kruskal Wallis. Apabila ada perbedaan yang bermakna maka dilanjutkan dengan uji perbandingan antara kelompok uji Least Significant Difference atau LSD. Hipotesis : Ho : tidak ada perbedaan yang bermakna antara setiap kelompok. Ha : terdapat perbedaan yang bermakna antara setiap kelompok. Pengambilan Keputusan : Jika nilai signifikansi ≥ 0,05, maka Ho diterima. Jika nilai signifikansi ≤ 0,05, maka Ho ditolak.

3.10. Alur Penelitian

47 BAB IV Penapisan Menginfus serbuk pada suhu 90-96 o C selama 15 Penyaringan Partisi dengan menggunakan etil asetat Filtrat : etil asetat = 1 : ½ Sukrosa, sukralosa, manitol, aerosil Kombinasi amilum dan gom acacia, metil paraben, FDC yellow Massa yang dapat dikepal Pengayakan no mesh 16 Granul Evaluasi granul Pengayakan no mesh 18 Pengeringan suhu 40-50 o C Amylum dan Mg stearat Cetak tablet Evaluasi tablet Uji CD4 Analisa data Serbuk Ekstrak kering air gambir bongkahan Fase etil asetat Fase air dikocok lagi dengan etil asetat Fase air dibuang Dipekatkan dengan evaporator Dicuci dengan air dingin bahan yang tidak larut katekin dalam air adalah katekin Saring Katekin yang terdapat dikertas saring dikumpukan  dikeringkan dengan oven 50 o C Penetapan kadar katekin, kadar abu, kadar air, uji jarak Mentol dilarutkan dalam etanol 96 Fase etil asetat Serbuk katekin 48 HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil

4.1.1 Determinasi

Berdasarkan hasil determinasi yang dilakukan di Pusat Penelitian Biologi LIPI Cibinong-Bogor menunjukkan bahwa tanaman yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uncaria gambier Roxb dengan family Rubiaceae.Hasil determinasi dapat dilihat pada lampiran 1.

4.1.2 Identifikasi Gambir

Bongkahan gambir dihaluskan lalu diidentifikasi. Hasil identifikasi dapat dilihat pada lampiran 3 dan pada tabel berikut: Tabel 3 . Hasil Identifikasi Bongkahan Gambir Materia Medika V, 1989 Pengujian Hasil Syarat Serbuk + Asam sulfat P Coklat merah Coklat merah Serbuk + Asam sulfat 10 N Coklat muda Coklat muda Serbuk + NaOH 5 dalam etanol Coklat merah Coklat merah Serbuk + Ammonia 25 Coklat merah Coklat merah Serbuk + larutan FeCl 3 Coklat kehitaman 5 Coklat kehitaman

4.1.3 Uji Cemaran Urea

Uji cemaran urea dilakukan untuk mengetahui ada atau tidaknya kandungan urea dalam gambir yang biasanya digunakan sebagai pengawet. Hasil pengujian dapat dilihat pada lampiran 3 dan pada tabel berikut: Tabel 4 . Hasil Pengujian Cemaran Urea