Ruang lingkup IPS di SD Tujuan Pembelajaran IPS Kelas V SD

8 dirumuskan atas dasar realitas dan fenomena sosial yang mewujudkan satu pendekatan interdisipliner dari aspek dan cabang-cabang ilmu sosial di atas. Menurut Perry dan Saidler Dkk dalam Djodjo Suradisastra 19921993:6 mengatakan bahwa banyak ahli ilmu-ilmu sosial berpendapat bahwa sifat kemanusiaan itu adalah proses belajar terhadap sifat-sifat tersebut yang berlangsung sejak manusia sangat muda, saat kanak-kanak. Proses tersebut berlangsung dalam interaksi akrab antara anak dengan orang-orang di sekelilingnya. Dari pendapat di atas tampak bahwa IPS merupakan kajian yang luas tentang manusia dan dunianya. Hal ini dapat membawa dampak bagi siswa yang dihadapkan dengan IPS. Hal demikian selanjutnya dapat membawa dampak ikutan yang baik perluasan tentang manusia. Sedangkan dengan dampak yang lain ialah bahwa dengan luasnya kajian tentang manusia itu dapat menimbulkan kesulitan pada mereka yang mengikutinya. Berdasarkan uraian di atas maka dapat disimpulkan bahwa IPS adalah bidang studi yang mempelajari dan menelaah masalah- masalah sosial yang terjadi di lingkungan dimana siswa bergaul dengan orang yang ada di sekitarnya.

2. Ruang lingkup IPS di SD

Sapriya 2004: 20 menyatakan bahwa pada jenjang sekolah dasar IPS memuat materi Geografi, Sejarah, Sosiologi, dan Ekonomi. Melalui mata pelajaran IPS siswa diharapkan dapat memahami sejumlah konsep dan 9 melatih sikap, nilai, moral, dan keterampilannya berdasarkan konsep yang telah dimilikinya. Menurut Preston Herman dalam Djodjo Suradisastra 19921993: 10 menunjukan bahwa adanya “kecederungan memusat” central tendenceies dalam materi yang di bahas dalam pembelajaran IPS. Menjelaskan untuk kehidupan dalam di rumah dan sekitarnya yang menyangkut hubungan sosial, termasuk kekeluargaan sopan santun, gotong royong, tanggung jawab dan tata tertib di jalan dan di sekolah, kemudian di desa, kecamatan, kabupaten, provinsi, negara-negara tetangga, dan dunia dalam hubungan kerja sama ekonomi, dan sosial budaya di wilayah yang bersangkutan. Berdasarkan pendapat para ahli dapat simpulkan bahwa ruang lingkup IPS memuat tentang lingkungan rumah dan sekitarnya bersama orang-orang yang ada di dalamnya yang saling berinteraksi.

3. Tujuan Pembelajaran IPS Kelas V SD

Menurut Ahmad Susanto 2014:15 “tujuan pembelajaran IPS adalah untuk membentuk dan mengembangkan pribadi warga negara yang baik ”. Dengan demikian, tujuan pendidikan IPS adalah mengembangkan kamampuan peserta didik dalam menguasai disiplin ilmu-ilmu sosial untuk mencapai pendidikan yang lebih tinggi. Ahmad Susanto 2014:15 mengemukakan tujuan pembelajaran IPS dapat dikelompokkan ke dalam enam komponen, yaitu. 1. Memberikan pengetahuan mengenai pengalaman manusia dalam bermasyarakat pada masa lalu, sekarang, dan yang akan datang. 10 2. Mengembangkan keterampilan untuk mencari dan mengelola informasi. 3. Mengembangkan nilai sikap demokrasi dalam bermasyarakat. 4. Menyediakan kesempatan siswa untuk berperan serta dalam kehidupan sosial. 5. Ditunjukkan pada pembekalan pengetahuan, pengembangan berpikir kritis, melatih kebebasan ketrampilan dan kebiasaan. 6. Ditunjukaan kepada peserta didik untuk mampu memahami hal yang bersifat konkret, realistis dalam kehidupan sosial. Menurut Bardt dan Shermis dalam Djodjo Suradisastra Dkk 19921993:6 “tujuan IPS ada beberapa kesesuaian ialah upaya menyiapkan para siswa supaya menjadi warga yang baik ”. Namun penafsiran tentang warga yang baik ini agaknya cukup banyak. Oleh karena itu menunjukkan bahwa IPS bukan hanya satu saja melainkan ada tiga. 1. Tradisi pertama ialah perwarisan budaya Citizenship Transmission yang menurutnya bersifat indokrinatif dalam penyajikan bahan ajar. 2. Kewargaan citizenship dalam pengertian dari tradisi ini berarti kemampuan bertindak sebagai warga yang sessuai dengan nilai-nilai dasar yang telah disepakati dan dianggap baik. 3. Mereka mengartikan indokrinasi adalah semua pengalaman belajar pendidikan yang dilaksanakan dalam suasana belajar yang tidak kritis unciritial learning. 11

B. Tinjauan Tentang Hasil Belajar

Dokumen yang terkait

Penerapan Metode Mind Map Untuk Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips (Penelitian Tindakan pada Siswa Kelas V MI Misbahul Falah Depok)

0 17 177

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MIND MAPPING PADA MATA PELAJARAN SAINS DI KELAS V SDN 107400 BANDAR KHALIPAH TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 3 26

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MIND MAPPING DI KELAS V YPK ELIDA MEDAN TUNTUNGAN TA 2011/2012.

0 1 23

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS DENGAN METODE PEMBELAJARAN MIND MAPPING PADA SISWA KELAS V UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS DENGAN METODE PEMBELAJARAN MIND MAPPING PADA SISWA KELAS V SDNEGERI 03 POPONGAN KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 17

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENGGUNAAN MEDIA AUDIO-VISUAL PADA SISWA KELAS IVB SD NEGERI I BLUNYAHAN, SEWON BANTUL, DIY.

1 8 227

PENERAPAN MODEL INKUIRI SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SD 2 BLUNYAHAN SEWON BANTUL.

0 1 147

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SDN JARAKAN SEWON, BANTUL.

0 4 215

MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN TEKNIK MIND MAPPING PADA MATA PELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI SEKARSULI BANGUNTAPAN BANTUL YOGYAKARTA.

1 1 191

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS BAG

0 0 13

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SDN 02 BAJUR TAHUN PELAJARAN 20162017

0 0 15