Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Metode Pembelajaran Langkah-langkah Kegiatan Sumber, AlatMedia

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KELAS KONTROL PERTEMUAN KE-3 Sekolah : MI Syamsul Huda Mata Pelajaran : Matematika KelasSemester : IV II Tahun Pelajaran : 20102011 Pokok Bahasan : Bilangan Bulat Standar Kompetensi  Menjumlah dan mengurangkan bilangan bulat Kompetensi Dasar  Menjumlahkan bilangan bulat Indikator  Melakukan operasi hitung penjumlahan bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif Alokasi Waktu: 2  40 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan dapat : - Melakukan operasi hitung penjumlahan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif

B. Materi Ajar

1. Menjumlahkan bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat

negatif

C. Metode Pembelajaran

1. Ekspositori 2. Tanya Jawab

D. Langkah-langkah Kegiatan

1. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit  Apersepsi - Kesiapan kelas - Absensi  Motivasi - Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberi pertanyaan tentang materi yang sudah dan akan diajarkan - Informasi tentang kompetensi yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti 60 Menit  Guru mengulang kembali materi yang sebelumnya  Peserta didik mendengarkan penjelasan guru tentang operasi penjumlahan pada bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif  Peserta didik menjawab pertanyaan yang diajukan guru  Peserta didik mengerjakan soal latihan yang diberikan guru 3. Kegiatan Penutup 10 Menit  Refleksi Dengan bimbingan guru, siswa mengemukakan kembali materi yang telah dipelajari dan materi yang belum dipahami. Guru menginformasikan materi untuk pertemuan selanjutnya.  Penugasan Guru memberikan pekerjaan rumah PR, untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa terhadap materi yang telah disampaikan.

E. Sumber, AlatMedia

1. Sumber - Buku paket Matematika SD dan MI Kelas IV Semester Genap. Penerbit: Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional. 2. AlatMedia Media pembelajaran yang digunakan adalah papan tulis dan spidol

F. Penilaian

1. Teknik penilaian Teknik penilaian yang digunakan untuk mengevaluasi hasil belajar siswa adalah tes tertulis. 2. Bentuk penilaian Bentuk penilaian yang digunakan untuk mengevaluasi hasil belajar siswa adalah soal-soal isian. 3. Contoh penilaian Hitunglah hasil operasi hitung penjumlahan dibawah ini 1 – 6 + –4 = ….. 2 – 7 + –2 = ...... 3 – 8 + –5 = ...... 4 Dst. Mengetahui, Jakarta, ................. 2011 Guru Pamong Peneliti Mardiyah, A.Ma. Abdul Hadi Alfirdausi RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KELAS KONTROL PERTEMUAN KE-4 Sekolah : MI Syamsul Huda Mata Pelajaran : Matematika KelasSemester : IV II Tahun Pelajaran : 20102011 Pokok Bahasan : Bilangan Bulat Standar Kompetensi  Menjumlah dan mengurangkan bilangan bulat Kompetensi Dasar  Menjumlahkan bilangan bulat Indikator  Melakukan operasi hitung pengurangan bilangan bulat positif dengan bilangan bulat positif Alokasi Waktu: 1  40 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan metode fun teaching terhadap hasil belajar matematika (studi eksperimen di MI Nurul Hidayah Pamulang)

13 80 186

Pengaruh penggunaan alat peraga dakon terhadap hasil belajar matematika siswa

4 25 161

Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Block Dienes Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Pada Pokok Bahasan Perkalian Dan Pembagian (Penelitian Quasi Eksperimen Pada Kelas Ii Mi Al Hidayah Depok)

3 16 240

Penggunaan metode tanya jawab dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran IPS Kelas IV di MI Unwanul Huda Jakarta Selatan

8 110 81

Pengaruh penggunaan alat peraga terhadap minat siswa dalam pelajaran matematika : studi ekpsperimen MI.Taufiqul Athfal Ciseeng - Bogor

0 14 105

Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Dakon Matematika (Dakota) Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa

23 132 295

Pengaruh penggunaan media modifikasi kartu domino terhadap hasil belajar siswa pada konsep sistem sirkulasi darah: kuasi eksperimen di MTS Nurul Huda Jakarta

5 19 227

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA DALAM PENYAMPAIAN MATERI STEREOMETRI TERHADAP HASIL BELAJAR DITINJAU Pengaruh Penggunaan Alat Peraga dalam Penyampaian Materi Stereometri terhadap Hasil Belajar Ditinjau dari Daya Serap Siswa (Eksperimen Pembelajaran Matem

0 1 16

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA KARTU PE

0 0 17

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA MODEL KARTU TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN PERSAMAAN LINIER SATU VARIABEL (Studi Eksperimen di Kelas VII MTs Al-Ikhlas Setupatok Kabupaten Cirebon) SKRIPSI

0 0 16