Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

Motivasi Belajar Warga Belajar Keaksaraan Fungsional Di PKBM Mandiri, Kretek”

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas, maka ada beberapa permasalahan yang dapat diidentifikasi, yaitu: 1. Penduduk Indonesia masih menyandang buta hurufbuta aksara dan sebagian besar adalah kaum perempuan. 2. 6,12 penduduk Kecamatan Kretek 534 orang buta huruf dari total penduduk 32.714 orang. 3. Motivasi untuk belajar warga belajar keaksaraan fungsionaldi PKBM Mandiri masih rendah, karena warga belajar kurang mengetahui manfaat dari baca tulis hitung calistung. 4. Rendahnya motivasi belajar warga belajar keaksaraan fungsional di PKBM Mandiri karena warga belajar terkendala kehidupan sehari-hari. 5. Motivasi belajar tidak tumbuh rendah karena berbagai hal, yaitu disebabkan rasa malas, pikiran yang tidak memberdayakan, emosi negatif, tindakan yang salah, perasaan tidak senang, sakit, lapar, ada problem pribadi dan lain-lain. 6. Tingginya buta aksara di Indonesia disebabkan oleh kemiskinan dan pengangguran. 11

C. Batasan Masalah

Agar pembahasan tidak menyimpang, maka peneliti membatasi permasalahan mengenai rendahnya motivasi belajar warga belajar keaksaraan fungsional, oleh karena itu peneliti berniat mengadakan penelitian mengenai Upaya Tutor dalam Menumbuhkan Motivasi Belajar Warga Belajar Keaksaraan Fungsional Di PKBM Mandiri, Kretek.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah, maka dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimanakah pelaksanaan pembelajaran keaksaraan fungsional di PKBM Mandiri? 2. Upaya-upaya apa saja yang dilakukan oleh Tutor PKBM Mandiri dalam menumbuhkan motivasi belajar warga belajar keaksaraan fungsional? 3. Bagaimana dampak tumbuhnya motivasi belajar terhadap keberlanjutan program keaksaraan fungsional di PKBM Mandiri?

E. Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk : 1. Mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran keaksaraan fungsional di PKBM Mandiri. 2. Menggali informasi yang berkaitan dengan upaya yang dilakukan oleh Tutor PKBM Mandiri dalam menumbuhkan motivasi belajar warga belajar keaksaraan fungsional. 12 3. Mendeskripsikan dampak tumbuhnya motivasi belajar terhadap keberlanjutan program keaksaraan fungsional di PKBM Mandiri

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Peran program keaksaraan fungsional dalam mempertahankan kemampuan aksara warga belajar di PKBM saraga lekas insan mandiri Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor

0 3 81

PENGARUH KOMPETENSI TUTOR TERHADAP MINAT BELAJAR WARGA BELAJAR PADA KELOMPOK BELAJAR KEAKSARAAN USAHA MANDIRI DI PKBM ASUHAN AYAH BUNDA KOTA BINJA.

0 2 24

PENYELENGGARAAN PROGRAM KEAKSARAAN USAHA MANDIRI (KUM) DALAM MENUMBUHKAN SIKAP BERWIRAUSAHA WARGA BELAJAR: Studi Deskriptif Pada Program Keaksaraan Usaha Mandiri (KUM) Di PKBM Tunas Harapan Subang.

0 6 32

PERAN INSTRUKTUR DALAM MENUMBUHKAN MOTIVASI WARGA BELAJAR PADA PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN: Studi Deskriptif Pada Warga Belajar Paket C di PKBM Misykatul Anwar.

0 2 37

Peranan PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat) Dalam Menumbuhkan Minat Baca Warga Belajar.

0 0 2

MOTIVASI BELAJAR WARGA KELOMPOK KEAKSARAAN FUNGSIONAL DI PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM) PERSADA BANTUL.

2 3 215

DAMPAK SOSIAL EKONOMI KEAKSARAAN USAHA MANDIRI BAGI WARGA BELAJAR DI PKBM CANDIREJO CANDEN, JETIS, BANTUL.

0 10 239

IMPLEMENTASI PROGRAM BUDAYA TULIS KORAN IBU SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KUALITAS BELAJAR WARGA BELAJAR KEAKSARAAN FUNGSIONAL DI PKBM SEMBADA, BLEBERAN PLAYEN GUNUNGKIDUL.

0 0 161

PERAN TOKOH MASYARAKAT DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI WARGA BELAJAR PROGRAM KEAKSARAAN FUNGSIONAL DI PKBM TANJUNGSARI, TANJUNGHARJO, NANGGULAN, KULON PROGO.

0 0 141

PERANAN TUTOR DALAM PENGEMBANGAN KEMANDIRIAN USAHA WARGA BELAJAR PROGRAM KEAKSARAAN USAHA MANDIRI (KUM) DI PKBM INGIN WASIS TEMON WETAN KULON PROGO YOGYAKARTA.

0 6 298