MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN lanjutan FINANCIAL RISK MANAGEMENT continued

l PT ASTRA INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Dinyatakan dalam miliaran Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in billions of Rupiah, unless otherwise stated Halaman - 101 - Page 36. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN lanjutan 36. FINANCIAL RISK MANAGEMENT continued Faktor-faktor risiko keuangan lanjutan Financial risk factors continued iii Risiko likuiditas iii Liquidity risk Pengelolaan risiko likuiditas dilakukan antara lain dengan memonitor profil jatuh tempo pinjaman dan sumber pendanaan, menjaga saldo kecukupan kas dan surat berharga, serta memastikan tersedianya pendanaan berdasarkan kecukupan fasilitas kredit yang mengikat. Kemampuan Grup untuk mendanai kebutuhan pinjamannya dilakukan dengan cara mempertahankan sumber pendanaan yang terdiversifikasi, menjaga ketersediaan fasilitas pinjaman yang mengikat dari pemberi pinjaman yang andal serta terus memonitor perkiraan posisi kas dan utang yang dimiliki Grup dalam jangka pendek berdasarkan perkiraan arus kas. Selain itu, dilakukan proyeksi arus kas jangka panjang untuk membantu Grup dalam merencanakan kebutuhan pendanaan dalam jangka panjang. Prudent liquidity risk management includes managing the profile of borrowing maturities and funding sources, maintaining sufficient cash and marketable securities, and ensuring the availability of funding from an adequate amount of committed credit facilities. The Group’s ability to fund its borrowing requirements is managed by maintaining diversified funding sources with adequate committed funding lines from high quality lenders and by monitoring rolling short-term forecasts of the Group’s cash and gross debt on the basis of expected cash flows. In addition, long-term cash flows are projected to assist with the Group’s long-term debt financing plans. Tabel di bawah ini menganalisa liabilitas keuangan Grup yang dikelompokkan berdasarkan periode yang tersisa pada tanggal laporan posisi keuangan sampai dengan tanggal jatuh tempo kontraktual. The table below analyses the Group’s financial liabilities which grouped based on the remaining period at the balance sheet date to the contractual maturity dates. 2013 Satu tahun Within one year Antara satu dan dua tahun Within one and two years Antara dua dan tiga tahun Within two and three years Antara tiga dan empat tahun Within three and four years Antara empat dan lima tahun Within four and five years Lebih dari lima tahun Beyond five years Jumlah kas yang tidak didiskontokan Total undiscounted cashflows Utang usaha 17,275 - - - - - 17,275 Trade payables Liabilitas lain-lain 1,508 49 98 146 195 1,335 3,331 Other liabilities selain derivatif excluding derivatives Instrumen derivatif 13,038 3,913 1,275 - - - 18,226 Derivative financial keuangan - kotor instruments - gross Instrumen derivatif 15 3 3 1 - - 14 Derivative financial keuangan - bersih instruments - net Akrual 6,013 - - - - - 6,013 Accruals Pinjaman 39,934 16,311 9,879 3,962 57 - 70,143 Borrowings Jumlah 77,783 20,276 11,249 4,107 252 1,335 115,002 Total PT ASTRA INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Dinyatakan dalam miliaran Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in billions of Rupiah, unless otherwise stated Halaman - 102 - Page 36. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN lanjutan 36. FINANCIAL RISK MANAGEMENT continued