Sekolah dan Universitas Tempat belanja

69 38 Kantor Waspada 39 Stasiun Kereta Api Railink 40 Kantor Pos Indonesia 41 Bank Indonesia Sumber : Hasil Observasi, 2015

b. Sekolah dan Universitas

Selain pergerakan ke tempat kerja, aktivitas yang mempunyai tingkat pergerakan yang tinggi adalah pergerakan ke sekolah dan universitas. Dalam penelitian ini, yang dikategorikan ke dalam sekolah adalah pendidikan tingkat SMP, SMA dan SMK. Hal ini karena diasumsikan sebagian besar pendidikan di bawah SMP mempunyai tingkat pelayanan yang lebih rendah, sehingga siswa sebagian besar adalah warga di sekitar sekolah. Peta tata guna lahan untuk pendidikan dapat dilihat pada gambar 4.2. Setelah mendapatkan peta tata guna lahan untuk pendidikan, dilakukan identifikasi secara lebih detail terutama pada tata guna lahan sepanjang rute. Dari observasi yang dilakukan, dijumpai beberapa SMP, SMA, SMK dan perguruan tinggi. Hasil observasi yang telah dilakukan dapat dilihat pada tabel 4.2 Tabel 4.2 Data Instansi Pendidikan Hasil Observasi No Nama SekolahUniversitas 1 Universitas Al Azhar Medan 2 TK Pelita Hati Medan 3 SDN 065013 4 Universitas Quality 5 STIKES Permata Elisabeth 6 Yayasan Pendidikan Asri Kindergarten 7 Sekolah Swasta masehi 8 STMIK Guna Darma 9 STMIK Tri Guna Dharma 10 Akademi Pariwisata Medan Hotel School 11 TK Al-Quran Abdul Rahman bin auf 12 STKIP Riama Medan 13 SMP,SMA,SMEA,STM Bina Bersaudara 14 Sekolah Primbana 15 Prime One School 16 Politeknik LP3i Medan 17 STMIK Budidarma 18 Yayasan Pendidikan Ali Idrus 19 UISU 20 Universitas UPMI 21 Institut Teknologi Medan 22 UMSU Universitas Sumatera Utara 70 23 Yayasan Santo Yoseph Medan Sumber: Hasil Observasi, 2015

c. Tempat belanja

Aktivitas ke tempat belanja mempunyai tingkat pergerakan yang cukup tinggi. Untuk aktivitas ke tempat kerja lokasi yang diidentifikasi adalah pusat perbelanjaan dan pasar tradisional. Karena peta tata guna lahan untuk pusat perbelanjaan dan pasar tradisional tidak diperoleh dari instansi terkait, maka untuk mengetahui tata guna lahan untuk pusat perbelanjaan dan pasar tradisional dilakukan observasi secara langsung di lapangan. Peta pusat perbelanjaan dan pasar tradisional di sepanjang rute dapat dilihat pada gambar 4.3. Tabel 4.3 Data Pusat Perbelanjaan dan Pasar Tradisional Hasil Observasi No Nama Pusat Perbelanjaan dan Pasar Tradisional 1 Pasar Petisah 2 Medan Plaza 3 Berastagi Supermarket 4 Home Smart 5 Pasar Sei Sikambing 6 Gramedia 7 Giant Express 8 Pasar Swalayan Maju Bersama 9 Pasar Tradisional Simpang Limun 10 Ramayana Super Centre Teladan 11 Hermes Palace Medan Sumber: Hasil Observasi, 2015

d. Tempat wisata

Dokumen yang terkait

Kajian Pemilihan Moda Transportasi Antara Angkutan Kota dengan Monorel Menggunakan Metode Stated Preference (Studi Kasus: Rencana Pembangunan Monorel Kota Medan)

9 132 145

Penghentian Proyek Pembangunan Monerel Jakarta (Analisis Pasal 25 Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1999 Tentang Jasa Konstruksi)

0 9 0

PENENTUAN JUMLAH DAN LOKASI HALTE RUTE I BUS RAPIDTRANSIT(BRT) DI SURAKARTA DENGAN MODEL SET COVERING PROBLEM

13 70 162

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Penentuan Jumlah dan Lokasi Halte Monorel dengan Model Set Covering Problem(Studi Kasus: Rencana Pembangunanan Monorel Medan- Koridor I)

1 3 33

BAB I PENDAHULUAN - Penentuan Jumlah dan Lokasi Halte Monorel dengan Model Set Covering Problem(Studi Kasus: Rencana Pembangunanan Monorel Medan- Koridor I)

0 0 7

PENENTUAN JUMLAH DAN LOKASI HALTE MONOREL DENGAN MODEL SET COVERING PROBLEM (STUDI KASUS : RENCANA PEMBANGUNAN MONOREL MEDAN- KORIDOR I) TUGAS AKHIR - Penentuan Jumlah dan Lokasi Halte Monorel dengan Model Set Covering Problem(Studi Kasus: Rencana Pembang

0 3 12

BAB I PENDAHULUAN - Kajian Pemilihan Moda Transportasi Antara Angkutan Kota dengan Monorel Menggunakan Metode Stated Preference (Studi Kasus: Rencana Pembangunan Monorel Kota Medan)

0 1 8

KAJIAN PEMILIHAN MODA TRANSPORTASI ANTARA ANGKUTAN KOTA DENGAN MONOREL MENGGUNAKAN METODE STATED PREFERENCE (STUDI KASUS : RENCANA PEMBANGUNAN MONOREL KOTA MEDAN) TUGAS AKHIR - Kajian Pemilihan Moda Transportasi Antara Angkutan Kota dengan Monorel Menggun

0 1 13

PERENCANAAN STASIUN PEMBERHENTIAN MONOREL KORIDOR I PADA JALAN MERDEKA, KOTA BANDUNG - ITS Repository

0 1 121

PENENTUAN LOKASI DAN JUMLAH HALTE TREM DI SURABAYA DENGAN MODEL SET COVERING PROBLEM

0 1 123