Uji Normalitas Galat Taksiran Uji Homogenitas

BAB VI ANALISIS PEMBAHASAN MASALAH

6.1. Analisis Perubahan Organisasi

Analisis perubahan organisasi dilakukan melalui beberapa variabel yang mempengaruhi perubahan organisasi seperti kepemimpinan transformasional dan budaya organisasi. Analisis dilakukan terhadap data yang telah diuji validitas dan reabilitasnya.

6.1.1. Uji Normalitas Galat Taksiran

Uji normalitas dilakukan dengan metode liliefors. Berdasarkan hasil pengolahan data maka dapat dilihat pada Tabel 6.1 rangkuman uji normalitas galat untuk variabel perubahan organisasi atas kepemimpinan transformasional dan untuk variabel perubahan ornganisasi atas budaya organisasi. Tabel 6.1. Rangkuman Uji Normalitas Galat Sumber: Pengolahan Data Berdasarkan hasil perhitungan dimana nilai a = 51,383 dan b = 0,361 diperoleh nilai tertinggi atau L hitung = 0,071, sedangkan L tabel = 0,138. dengan n = 41 Variabel Penelitian n L hitung L tabel 0,05 Keterangan Y Terhadap X 1 41 0.071 0.138 Normal Y Terhadap X2 41 0.108 0.138 Normal pada taraf = 0,05. Oleh karena L hitung lebih kecil dari L tabel L hitung 0,071 L tabel 0,138, maka galat taksiran Y atas X 1 berasal dari populasi berdistribusi normal. Untuk hasil perhitungan galat taksiran Y atas X 2 dimana nilai a = 13.897 b = 0,938 diperoleh nilai tertinggi atau L hitung = 0,108, sedangkan L tabel = 0,138. dengan n = 41 pada taraf = 0,05. Oleh karena L hitung lebih kecil dari L tabel L hitung 0,108 L tabel 0,138, maka galat taksiran Y atas X 2 berasal dari populasi berdistribusi normal.

6.1.2. Uji Homogenitas

Perhitungan untuk uji homogenitas varians perubahan organisasi X 4 dilihat dari variabel kepemimpinan transformasional X 1 , adalah χ 2 hitung = 9, 942, sedangkan χ 2 tabel = 27,587 dengan dk 17 pada = 0,05. maka χ 2 hitung χ 2 tabel 9,9425 27,587. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa bahwa H dapat diterima dan berarti bahwa data variabel perubahan organisasi Y jika dilihat dari variabel kepemimpinan transformasional X 1 mempunyai varians yang homogen. Perhitungan untuk uji homogenitas varians perubahan organisasi Y dilihat dari variabel budaya organisasi X 2 , adalah χ 2 hitung = 10,873, sedangkan χ 2 tabel = 30,144 dengan dk 19 pada = 0,05, maka χ 2 hitung χ 2 tabel 10,873 30,144. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa bahwa H dapat diterima dan berarti bahwa data variabel perubahan organisasi Y jika dilihat dari variabel budaya organisasi X 2 mempunyai varians yang homogen.

6.1.3. Uji Signifikansi dan Linearitas a.