Uji Validitas Kuesioner Uji Reliabilitas Kuesioner

6.1.1. Uji Validitas Kuesioner

Pengujian validitas ini dilakukan pada taraf nyata α = 0,05 dengan menggunakan program SPSS r kritis atau nilai korelasi tabel 0.05,81 sebesar 0,219. Tabel 6.1. menujukkan bahwa nilai korelasi hasil uji validitas dengan menggunakan data pada uji korelasi sebagai berikut : Tabel 6.1. Hasil Uji Validitas No DimensiItem Koefisien Korelasi r hitung r kritis Kesimpulan A. Disiplin Kerja X1 Item 1 0,452 0,219 Valid Item 2 0,592 0,219 Valid Item 3 0.355 0,219 Valid Item 4 0,331 0,219 Valid Item 5 0.403 0,219 Valid Item 6 0,355 0,219 Valid B. Karakteristik Individu X2 Item 1 0,604 0,219 Valid Item 2 0,514 0,219 Valid Item 3 0,452 0,219 Valid Item 4 0,331 0,219 Valid Item 5 0,514 0,219 Valid Item 6 0,452 0,219 Valid Item 7 0,596 0,219 Valid Item 8 0,313 0,219 Valid C. Gaya Kepemimpinan X3 Item 1 0,315 0,219 Valid Item 2 0,315 0,219 Valid Item 3 0,344 0,219 Valid Item 4 0,344 0,219 Valid Item 5 0,389 0,219 Valid Item 6 0,332 0,219 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2012 data diolah Berdasarkan hasil uji validitas ke 25 item tersebut di atas, ternyata semua variabel menunjukkan angka lebih besar dari r kritis tabel. Hal ini menunjukkan bahwa alat ukur yang digunakan telah valid dan dapat digunakan sebagai indikator dalam penelitian ini. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA

6.1.2. Uji Reliabilitas Kuesioner

Pada penelitian ini, uji reliabilitas alat ukur yang akan digunakan adalah dengan menggunakan Cronbach Alpha. Statistik ini berguna untuk mengetahui apakah pengukuran yang kita buat reliable. Makin dekat Koefisien Alpha Cronbach kepada angka 1, makin kuat konsistensi internal reliabilitas Sinulingga, 2011. Dengan bantuan paket aplikasi SPSS 16 maka nilai validitas untuk setiap item-item yang berkaitan dengan disiplin kerja, karakteristik individu dan gaya kepemimpinan dapat dilihat pada tabel 6.2. dibawah ini : Tabel 6.2. Hasil Uji Reliabilitas No DimensiItem Nilai Cronbach Alpha hitung Nilai Cronbach Alpha Kesimpulan A. Disiplin Kerja X1 Item 1 0,747 0,6 Reliable Item 2 0,756 0,6 Reliable Item 3 0,763 0,6 Reliable Item 4 0,771 0,6 Reliable Item 5 0,764 0,6 Reliable Item 6 0,763 0,6 Reliable B. Karakteristik Individu X2 Item 1 0,756 0,6 Reliable Item 2 0,754 0,6 Reliable Item 3 0,747 0,6 Reliable Item 4 0,780 0,6 Reliable Item 5 0,754 0,6 Reliable Item 6 0,747 0,6 Reliable Item 7 0,749 0,6 Reliable Item 8 0,777 0,6 Reliable C.Gaya Kepemimpinan X3 Item 1 0,776 0,6 Reliable Item 2 0,776 0,6 Reliable Item 3 0,770 0,6 Reliable Item 4 0,770 0,6 Reliable Item 5 0,779 0,6 Reliable Item 6 0,788 0,6 Reliable Sumber : Hasil Kuesioner,2012 data diolah UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Berdasarkan hasil uji coba uji realibitas pada Tabel 6.2.1. diketahui bahwa nilai Cronbach Alpha masing-masing item pada masing-masing variabel 0,6 dinyatakan reliable.

6.2. Penilaian Kinerja Pegawai Negeri Sipil

Dokumen yang terkait

Pengaruh Remunerasi Dan Motivasi Berprestasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Pengawasan Dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Pabean B Medan (KPPBC Madya Medan)

17 128 167

Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pegawai Negeri Sipil (Studi Kasus Di Kantor Kecamatan Medan Petisah, Kota Medan)

4 68 151

Pengaruh Pendelegasian Wewenang Dan Komitmen Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) PT. Perkebunan Nusantara IV (PERSERO) Medan

2 47 93

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG MEDAN.

1 12 24

HUBUNGAN ANTARA STRES KERJA DENGAN KINERJA PEGAWAI KANTOR PENGAWASAN & PELAYANAN BEA DAN CUKAI Hubungan Antara Stres Kerja Dengan Kinerja Pegawai Kantor Pengawasan & Pelayanan Bea Dan Cukai Type Madya Pabean Surakarta.

0 0 15

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SLEMAN.

2 11 121

95143120 Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan

0 1 21

PENDAHULUAN Latar Belakang - PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL TERHADAP KINERJA ORGANISASI STUDI KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE MADYA PABEAN B BANJARMASIN

0 0 11

BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Teori Tentang Kinerja 2.1.1. Pengertian Kinerja - Analisis Pengaruh Disiplin Kerja, Karakteristik Individu dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Sumber Daya Manusia (SDM) Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Medan

0 0 19

ANALISIS PENGARUH DISIPLIN KERJA, KARAKTERISTIK INDIVIDU, DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM) PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI MEDAN

0 0 12