Pengembangan Hipotesis LANDASAN TEORI

2.8 Pengembangan Hipotesis

Hipotesis diartikan sebagai suatu jawaban yang bersifat sementara terhadap permasalahan penelitian, sampai terbukti melalui data yang terkumpul Suharsimi, 20010:110. Berdasarkan rumusan masalah yang diangkat dalam penelitian ini, maka hipotesis dalam penelitian ini adalah: H1 : “Ada pengaruh Kesiapan belajar, Disiplin belajar, Lingkungan Keluarga dan Motivasi Belajar siswa terhadap Prestasi Belajar Komputer Akuntansi siswa Kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 ” H2 : “Ada pengaruh Kesiapan belajar terhadap prestasi Belajar Komputer Akuntansi siswa Kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 ” H3 : “Ada pengaruh Disiplin belajar terhadap prestasi Belajar Komputer Akuntansi siswa Kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 ” H4 : “Ada pengaruh Lingkungan Keluarga terhadap prestasi Belajar Komputer Akuntansi siswa Kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 ” H5 : “Ada pengaruh Motivasi Belajar Siswa terhadap prestasi Belajar Komputer Akuntansi siswa Kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 ” 52

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis dan Desain Penelitian

3.1.1 Jenis penelitian

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini bertujuan untuk mencari pengaruh antara variabel bebas independent variable dengan variabel terikat dependent variable. Dalam penelitian ini, teknik pengambilan sampel pada umumnya adalah secara acak random, pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian, analisis data bersifat kuantitatif dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Metode ini sebagai metode ilmiahscientific karena telah memenuhi kaidah-kaidah ilmiah yaitu konkritempiris, obyektif, terukur, rasional dan sistematis Sugiyono, 2009. Penelitian ini menggunakan perhitungan statistik dengan bantuan program IBM SPSS Statistics 21. Dalam hal ini, penggunaan penelitian kuantitatif bertujuan untuk mengetahui pengaruh kesiapan belajar, disiplin belajar, lingkungan keluarga dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar akuntansi kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang Tahun Ajaran 20142015.

3.1.2 Desain Penelitian

Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian ex post facto, yaitu penelitian yang dilakukan untuk meneliti peristiwa yang terjadi dan menurut ke belakang untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat menimbulkan kejadian tersebut Sugiyono, 2009. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kesiapan belajar, disiplin belajar, lingkungan keluarga dan motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar komputer akuntansi siswa dengan menggunakan data primer dan data sekunder siswa kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang tahun ajaran 20142015 dan daftar nilai mata pelajaran komputer akuntansi siswa kelas XI Akuntansi SMK PGRI 01 Semarang.

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, KESIAPAN BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI AKUNTANSI SMK TEUKU UMAR SEMARANG TAHUN AJARAN 2012 2013

0 5 182

PENGARUH TEMAN SEBAYA, LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP DISIPLIN BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI AKUNTANSI SMK GATRA PRAJA PEKALONGAN TAHUN AJARAN 2014 2015

22 168 141

LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI BELAJAR KONTRIBUSINYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Lingkungan Keluarga Dan Motivasi Belajar Kontribusinya Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas X SMK Batik 2 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017.

0 2 14

PENGARUH MOTIVASI DAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI KELAS XI Pengaruh Motivasi Dan Minat Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Purwodadi Tahun Ajaran 2013/2014.

0 2 18

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA Pengaruh Lingkungan Keluarga Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Akuntannsi Pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Sapuran Tahun Ajaran 2013/2014.

0 0 16

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI Pengaruh Motivasi Belajar Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Batik I Surakarta Tahun Ajaran 2012/2

0 1 18

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Pengaruh Motivasi Belajar Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Batik I Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 15

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR, MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI KELAS XI SMK PASUNDAN 1 BANJARAN.

0 3 30

Pengaruh motivasi belajar, kemandirian belajar, dan disiplin belajar terhadap prestasi belajar siswa kelas XI Akuntansi SMK Kristen 2 Klaten.

1 8 139

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR, DAN LINGKUNGAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA

0 0 160