Kesimpulan HASIL DAN PEMBAHASAN

VI. KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

1. Kadar karbon batang kelas umur 5 tahun sebesar 60,20 sedangkan pada kelas umur 2 tahun sebesar 50,27. Semakin tinggi kelas umur batang maka makin tinggi kadar karbon. 2. Potensi biomassa dalam tegakan A. crassicarpa pada kelas umur 2,3,4 dan 5 tahun berturut-turut sebesar 44,98 tonha, 70,35 tonha, 134,05 tonha dan 234,78 tonha. Semakin tinggi umur tegakan A. crassicarpa maka makin tinggi potensi biomassa. Potensi pendugaan massa karbon dalam tegakan A. crassicarpa pada kelas umur 2,3,4 dan 5 tahun berturut-turut sebesar 12,09 tonha, 36,23 tonha, 76,09 tonha dan 133,10 tonha. Potensi rata-rata massa karbon terhadap biomassa pada masing- masing kelas umur adalah 26,88, 51,50, 56,76 dan 56,69. 3. Terdapat hubungan yang erat antara massa karbon dengan diameter setinggi dada dan dengan diameter setinggi dada dan tinggi pohon. Persamaan alometrik terpilih adalah sebagai berikut: batang C = 0,065743D 0,200 Htot cabang C = 0,000644D 2,403 7,877 Htot ranting C = 0,039478D -4,814 akar C = 0,112D 1,946 0,298 Htot daun C =0,041008D 1,093 1,912 Hbc total pohon C = 0,131D -0,062 1,246 Htot 4. Potensi massa karbon limbah pemanenan rata-rata adalah 4,89 tonha atau 3,67 dari potensi massa karbon pohon sebelum pemanenan kayu. Potensi massa karbon pada tumbuhan bawah pada kelas umur 2,3,4,5 dan 0 tahun berturut-turut adalah 0,86 tonha, 1,27 tonha, 1,50 tonha, 2,31 tonha, dan 0,27 tonha. Potensi massa karbon pada serasah pada kelas umur 2,3,4,5 dan 0 tahun berturut-turut adalah 1,64 tonha, 1,54 tonha, 2,06 tonha, 2,72 tonha dan 0,32 tonha. Potensi massa karbon limbah pemanenan kayu dan potensi massa karbon tumbuhan bawah dan serasah sangat rendah dibandingkan dengan potensi massa karbon pohon. 1,175 5. Rata-rata massa karbon gambut pada kelas umur 2,3,4,5 dan 0 tahun berturut-turut adalah 1.394,07 tonha, 1.339,14 tonha, 1.271,11 tonha, 1.262,68 tonha dan 1.473,62 tonha. Secara keseluruhan rata-rata massa karbon tanah gambut adalah 1.348 tonha. Potensi massa karbon terbesar terdapat di dalam tanah gambut.

6.2 Saran