Kegiatan Awal 5 menit Kegiatan Inti 55 menit

141 8. Siswa dibimbing guru untuk mencari dan menemukan informasi tentang pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan yang diajukan dengan cara berkelompok, dengan membaca berbagai buku sumber 9. Siswa memikirkan jawaban dari masalah yang diajukan seputar pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan yang ada dalam LKS 10. Guru membantu menganalisis hasil berpikir siswa dalam menjawab setiap masalah dalam LKS 11. Masing-masing kelompok melaporkan hasilnya ke depan kelas tentang pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan yang telah didiskusikan 12. Kelompok lain memberikan tanggapan terhadap kelompok yang telah melaporkan hasil diskusi, dengan mengajukan pertanyaan yang berhubungan dengan materi yang telah dilaporkan 13. Guru membahas setiap masalah yang terdapat dalam LKS 14. Guru membimbing siswa menemukan fakta pendukung jawaban yang berupa cerita pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan 15. Guru menyimpulkan jawaban yang dikemukakan siswa 16. Siswa mengerjakan soal evaluasi

C. Kegiatan Akhir 10 menit

1. Siswa dibimbing guru menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari selama proses pembelajaran. 2. Siswa diberikan penguatan baik dalam bentuk verbal, maupun non verbal terhadap materi yang dibahas. 3. Tindak lanjut dengan memberikan Pekerjaan Rumah PR  Pertemuan 2 6 Mei 2014 Materi: Usaha Diplomasi dan Pengakuan Kedaulatan

A. Kegiatan Awal 5 menit

1. Menyiapkan kondisi kelas untuk belajar meminta siswa untuk merapikan tempat duduk, berdoa, dan presensi siswa 2. Apersepsi: Guru memperlihatkan gambar korban yang berjatuhan pada waktu pertempuran mempertahankan kemerdekaan di berbagai daerah di Indonesia, kemudian bertanya jawab tentang usaha-usaha yang dilakukan para pemimpin untuk mengurangi banyaknya korban berjatuhan. 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai. 142

B. Kegiatan Inti 55 menit

1. Siswa memperhatikan gambar perundingan antara Indonesia dan Belanda yang ditunjukkan oleh guru 2. Guru mengajukan rumusan masalah tentang perundingan antara Indonesia dan Belandayang ada dalam gambar: - Apa yang kamu ketahui tentang perundingan tersebut? - Bagaimana isi dari perundingan tersebut? 3. Siswa mengajukan jawaban dari masalah yang diajukan guru berdasarkan pengetahuan siswa, yaitu menjelaskan perundingan antara Indonesia dan Belanda 4. Siswa mencatat jawaban yang diajukan 5. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok, masing-masing kelompok mendapat LKS dengan langkah kerja 6. Siswa mengerjakan LKS yang diberi guru 7. Siswa dibimbing guru untuk mencari dan menemukan informasi tentang perundingan antara Indonesia dan Belanda dengan cara berkelompok, dengan membaca berbagai buku sumber maupun mendengarkan penjelasan narasumber. 8. Siswa memikirkan jawaban dari pertanyaanmasalah yang diajukan tentang perundingan antara Indonesia dan Belanda yang ada dalam LKS 9. Guru membantu menganalisis hasil berpikir siswa dalam menjawab setiap masalah dalam LKS 10. Masing-masing kelompok melaporkan hasil diskusi ke depan kelas 11. Kelompok lain memberikan tanggapan terhadap kelompok yang telah melaporkan hasil diskusi 12. Guru membahas setiap masalah yang terdapat dalam LKS 13. Guru membimbing siswa menemukan fakta pendukung jawaban yang berupa penjelasan tentang perundingan antara Indonesia dan Belanda 14. Guru menyimpulkan jawaban yang dikemukakan siswa 15. Siswa mengerjakan soal evaluasi

C. Kegiatan Akhir 10 menit

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KREATIVITAS BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Kreativitas Belajar Ips Melalui Penerapan Strategi Pembelajaran Inkuiri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 02 Koripan Kecamatan Matesih Kabupat

0 1 15

PENINGKATAN KREATIVITAS BELAJAR DALAM MATA PELAJARAN IPS MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN Peningkatan Kreativitas Belajar Dalam Mata Pelajaran IPS Melalui Penerapan Metode Pembelajaran Penemuan Terbimbing Pada Siswa Kelas V SD Negeri Bulakan 02 Keca

0 1 16

Peningkatan prestasi belajar IPA melalui penerapan metode inkuiri terbimbing pada siswa kelas IV A SD Negeri Gedongtengen Yogyakarta.

1 3 134

Peningkatan prestasi belajar IPA melalui metode Inkuiri Terbimbing pada siswa kelas V SD Negeri Sarikarya tahun pelajaran 2014/2015.

0 1 508

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA siswa kelas IV SD Negeri Plaosan 1 menggunakan metode inkuiri terbimbing.

0 0 331

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SD Negeri Plaosan 1 melalui metode inkuiri terbimbing.

0 3 187

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI TERBIMBING DI KELAS V SD NEGERI TERBAHSARI.

0 0 335

PENINGKATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA MELALUI PENERAPAN METODE SIMULASI PADA PEMBELAJARAN IPS KELAS V SD NEGERI PAKEM 2 SLEMAN.

1 1 164

PENINGKATAN MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MENGGUNAKAN METODE INKUIRI TERBIMBING PADA MAPEL PKN KELAS VA SD NEGERI BABARSARI, SLEMAN TAHUN PELAJARAN 20112012

0 1 217

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD NEGERI PLAOSAN 1 MELALUI METODE INKUIRI TERBIMBING SKRIPSI

0 0 185