Program Acara Dakwah Kiswah

22 memberikan dasar afektif dalammenilai sesuatu hal sehingga terbentuklah arah sikap tertentu. Walaupun pengaruh media massa tidaklah sebesar pengaruh interaksi individual secara langsung, namun dalam proses pembentukan dan perubahan sikap, peranan mediamassa tidaklah kecil artinya Azwar, 2002:34.

2.5. Program Acara Dakwah Kiswah

Kajian Islam Aswajah atau “Kiswah” merupakan program acara dakwah TV9 yang religious, disiarkan setiap hari pukul 18.00 WIB, dan untuk bulan Ramadhan disiarkan setiap hari pukul 05.00 WIB dan pukul 21.30 WIB. Memiliki muatan dakwah, pendidikan Islam, Kajian Hadits, Fiqih Kontemporer, nderes Kitab Kuning dan Kitab Minhajul abidin. Dalam acara Kiswah ceramah agama dilakukan di masjid atau pondok pesantren dan di sampaikan oleh ustadz atau kiyai, disimak oleh masyarakat yang ada di masjid atau pondok pesantren tersebut. Ceramah dikemas dengan bahasa yang santai, dengan ciri khas penceramah masing-masing. Contoh; salah satu ceramah yang di bawakan oleh Kyai Sonhaji. Kyai Sonhaji menyampaikan ceramah dengan guyonan khas Jawa Timur yang tentu saja masih dalam konteks kesantunan Acara dakwah “Kiswah” memiliki durasi 60 menit. Secara regular, yang bertindak sebagai penceramah atau pendakwah antara lain :  Senin : KH.Prof.Dr. Achmad Zachro di masjid Al-akbar  Selasa : KH. Imron Jamil Masjid Al-Akbar  Rabu : Gus Ali di Pesantren Bumi Shalawat Tulangan Sidoarjo  Kamis : KH.Abdurrahman Navis di Masjid Agung kemayoran 23  Jum’at : KH. Shonhaji Mahfudz di Masjid Agung kemayoran  Sabtu dan Minggu : Menghadirkan tayangan kegiatan Kiswah lainnya Selain Al Qur,an sumber ceramah untuk membahas dan menyelesaikan masalah atau persoalan dalam kehidupan manusia juga diangkat dari Hadits, Kitab Kuning dan kitab Minhajul Abidin. Kajian-kajian dari Kitab-kitab tersebutlah yang membuat acara dakwah Kiswah berbeda dengan acara-acara dakwah lainnya. Tujuan acara dakwah Kiswah memberikan muatan pendidikan Islam, kajian Hadits dan kajian kitab-kitab lain selain Al-Qur’an adalah agar pemirsa memiliki pengetahuan yang luas mengenai ajaran Islam dan tahu dimana harus mencari rujukan untuk menyelesaikan masalah-masalah dalam kehidupan sehari- hari. Dakwah diikuti atau disimak secara langsung dilokasi oleh jamaah laki-laki dan perempuan yang tempatnya terpisah layaknya sholat. Dakwah dibahas secara jenaka namun masih dalam konteks kesantunan, mengangkat masalah-masalah yang ada di masyarakat dan memberikan penyelesaian masalah secara gamblang. 2.6. Pengertian Dakwah dan Dakwah Kontemporer 2.6.1. Dakwah

Dokumen yang terkait

MOTIF PEMIRSA TELEVISI SURABAYA DALAM MENONTON ACARA VARIETY SHOW “EAT BULAGA INDONESIA” DI SCTV (Studi Deskriptif Kuantitatif Tentang Motif Pemirsa Televisi Surabaya Terhadap Acara Variety Show Eat Bulaga Indonesia Segmen Kuis Indonesia Pintar di SCTV).

2 4 163

MOTIF PEMIRSA MENONTON PROGRAM ACARA BLAKRA’AN DI JTV ( Studi Deskriptif Motif Pemirsa di Surabaya Menonton Program Acara Blakra’an di JTV ).

1 1 94

MENGUKUR KEPUASAN PEMIRSA TV9 SURABAYA : STUDI SURVEI KEPUASAN PEMIRSA TV9 DI KOTA SURABAYA.

2 2 78

DAKWAH ISLAM DALAM BINGKAI MEDIA PENYIARAN TELEVISI LOKAL : KAJIAN TERHADAP PROGRAM ACARA DAKWAH JTV SURABAYA.

1 3 71

PERSEPSI SANTRI PONDOK PESANTREN MAHASISWA AL-JIHAD SURABAYA TERHADAP PROGRAM DAKWAH DI TV9 DAN JTV.

1 3 138

EKSISTENSI TV9 SEBAGAI MEDIA DAKWAH (STRATEGI PENGUKUHAN EKSISTENSI TV9 SEBAGAI MEDIA DAKWAH).

0 3 98

PENCERAPAN NILAI HIBURAN DAN PESAN DAKWAH BAGI AUDIENCE DI PROGRAM KISWAH TV9 SURABAYA.

1 2 37

OPINI PEMIRSA TERHADAP DUBBING DALAM PROGRAM ACARA FILM ASING SUROBOYOAN DI JTV (Studi Deskriptif tentang Opini Pemirsa JTV di Surabaya terhadap Dubbing dalam Program Acara Film Asing Suroboyoan di JTV) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 1 153

SIKAP PEMIRSA TENTANG ACARA DAKWAH KAJIAN ISLAM ASWAJAH (KISWAH) DI TV9 SURABAYA (Studi Deskriptif Terhadap Sikap Pemirsa Surabaya Tentang Acara Dakwah Kajian Islam Aswajah “Kiswah” di TV9)

0 1 23

MOTIF PEMIRSA MENONTON PROGRAM ACARA BLAKRA’AN DI JTV ( Studi Deskriptif Motif Pemirsa di Surabaya Menonton Program Acara Blakra’an di JTV )

0 1 22