Variabel Penelitian dan Pengukuran Teknik Pengumpulan Data

keselamatan dalam proses pembelajaran 9 + 6 Pemberian penguatan dan umpan balik 10 + 11 + 7 Pemberian Motivasi 12 + 13 + 8 Berpenampilan sopan, bersih, dan rapi 14 + 15 + 9 Menjelaskan silabus 16 + 17 + 10 Penyelenggaraan proses pembelajaran 18 + 2 Kegiatan Pembelajaran 2.1 Kegiatan Pendahuluan 1 Memeriksa kesiapan siswa 19 + 20 + 2 Pemberian Motivasi 21 + 22 + 3 Menyelenggarakan pre test 23 + 4 Menjelaskan tujuan pembelajaran 24 + 25 - 5 Menjelaskan materi pelajaran 26 + 27 + 28 - 2.2 Kegiatan Inti 1 Mengamati 29 + 30 + 31 + 2 Menanya 32 + 33 + 34 + 35 + 3 Mengumpulkan Informasi 36 + 37 + 38 + 4 Mengasosiasi 39 + 40 + 41 + 5 Mengkomunikasi 42 + 43 + 2.3 Kegiatan Penutup 1 Menemukan manfaat proses pembelajaran 44 + 2 Pemberian umpan balik 45 + 3 Pemberian tugas 46 + 4 Menginformasikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 47 + 2 Penilaian 1 Jenis-jenis penilaian 1 Menyelenggarakan ulangan harian 1 + 2 Menyelenggarakan ulangan tengah semester 2 + 3 Menyelenggarakan ulangan akhir semester ganjil 3 + 4 Menyelenggarakan ulangan akhir semester genap ujian kenaikan kelas 4 + 2 Prinsip Pendekatan Penilaian 1 Penilaian yang obyektif 5 + 6 + 2 Penilaian yang terpadu 7 + 3 Penilaian yang edukatif 8 + 9 - 4 Penilaian yang ekonomis 10 + 11 + 5 Penilaian yang transparan 12 + 6 Penilaian yang akuntabel 13 + 14 + 7 Menggunakan acuan PAK 15 + 8 Menerapkan KKM Kriteria Ketuntasan Minimal 16 + 3 Teknik Penilaian 3.1 Teknik Penilaian Sikap 1 Menggunakan teknik observasi atau pengamatan perilaku 17 + 2 Menggunakan teknik penilaian diri 18 + 3 Menggunakan teknik penilaian teman sejawat 19 + 4 Menggunakan teknik jurnal 20 + 3.2 Teknik Penilaian Pengetahuan 6 Menggunakan teknik tes tertulis 21 + 7 Menggunakan teknik tes lisan 22 + 8 Menggunakan teknik penugasan atau proyek 23 + 3.3 Teknik Penilaian Keterampilan 9 Menggunakan teknik kinerja 24 + 10 Menggunakan teknik proyek 25 + 11 Menggunakan teknik penilaian portofolio 26 +

G. Teknik Pengujian Instrumen

1. Uji Validitas Untuk menguji kuesioner variabel implementasi penilaian dan variabel implementasi proses pembelajaran digunakan teknik analisis korelasi produk moment dari Pearson Correlation dengan menggunakan rumus sebagai berikut: Keterangan: r xy = Koefisien antara X dan Y N = Jumlah subjek X = Skor masing-masing butir uji coba Y = Skor total butir uji coba ∑ X = Jumlah skor butir ∑ Y = Jumlah skor total butir ∑ XY = Jumlah hasil perkalian skor butir dan skor total ∑ X 2 = Jumlah kuadrat skor butir ∑ Y 2 = Jumlah kuadrat skor total butir PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Kriteria setiap butir pernyataan pada kuesioner dikatakan valid jika pada α = 5 r hitung bersifat positf dan nilainya lebih besar dari r tabel . Instrumen penelitian ini tidak di ujicobakan, tetapi dilakukan pemeriksa validitasnya berdasarkan data penelitian yang telah diperoleh dari responden Guru mata pelajaran Akuntansi di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen se-Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang dijadikan sampel, yaitu sebanyak 63 responden. Validitas butir diketahui dengan membandingkan koefisien korelasi skor tiap-tiap butir dengan skor totalnya atau r hitung dan r tabel. Apabila r hitung ≥ r tabel maka butir instrumen tersebut dinyatakan valid, sebaliknya jika r hitung r tabel maka butir instrumen tersebut dinyatakan tidak valid. Koefisien korelasi r hitung diperoleh dengan rumus yang telah disebut di atas dari perhitungan menggunakan alat bantu komputer program SPSS versi 16.00, sedangkan r tabel diperoleh dari tabel r produk moment pada taraf signifikansi 5 dan dk 63 - 2 = 61. Ringkasan hasil pengujian validitas dari hasil pengujian diketahui derajat kebebasan sebesar 61 dk=63-2 dengan taraf signifikansi 5 menunjukkan r tabel sebesar 0,2480 terdapat pada tabel 3.7, tabel 3.8, dan tabel 3.9. Tabel 3.7 Ringkasan Hasil Pengujian Validitas Variabel Implementasi Penilaian Bedasarkan Kurikulum 2013 Butir rhitung rtabel Keterangan 48 0,503 0,2480 VALID 49 0,392 0,2480 VALID 50 0,351 0,2480 VALID 51 0,351 0,2480 VALID 52 0,580 0,2480 VALID 53 0,668 0,2480 VALID 54 0,631 0,2480 VALID 55 0,378 0,2480 VALID 56 0,419 0,2480 VALID 57 0,660 0,2480 VALID 58 0,404 0,2480 VALID 59 0,558 0,2480 VALID 60 0,617 0,2480 VALID 61 0,659 0,2480 VALID 62 0,609 0,2480 VALID 63 0,460 0,2480 VALID 64 0,676 0,2480 VALID 65 0,739 0,2480 VALID 66 0,689 0,2480 VALID 67 0,415 0,2480 VALID 68 0,651 0,2480 VALID 69 0,501 0,2480 VALID 70 0,626 0,2480 VALID 71 0,583 0,2480 VALID 72 0,436 0,2480 VALID 73 0,618 0,2480 VALID Berdasarkan tabel ringkasan di atas, dapat diketahui bahwa semua butir soal penilaian sudah valid. Setelah mendapatkan data pengujian validitas butir penilaian, maka selanjutnya data tentang proses pembelajaran akan diuji validitasnya. Data yang terdapat pada proses pembelajaran menggunakan kuesioner dengan butir sebanyak 47 butir pertanyaan yang disertai dengan 4 alternatif jawaban. Jika koefisien r tabel dibandingkan dengan koefisen r hitung , dan r hitung lebih besar dibandingkan r tabel maka dapat dikatakan valid. Adapun ringkasan dari pengujian validitas adalah sebagai berikut: Tabel 3.8 Ringkasan Hasil Pengujian Validitas Variabel Implementasi Proses Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013 Pertama Butir rhitung rtabel Keterangan 1 0,473 0,2480 VALID 2 0,356 0,2480 VALID 3 -0,202 0,2480 TIDAK VALID 4 0,133 0,2480 VALID 5 0,376 0,2480 VALID 6 0,378 0,2480 VALID 7 0,460 0,2480 VALID 8 0,398 0,2480 VALID 9 0,366 0,2480 VALID 10 0,393 0,2480 VALID 11 0,410 0,2480 VALID 12 0,439 0,2480 VALID 13 0,370 0,2480 VALID 14 0,530 0,2480 VALID 15 0,302 0,2480 VALID 16 0,304 0,2480 VALID 17 0,583 0,2480 VALID 18 0,515 0,2480 VALID 19 0,454 0,2480 VALID 20 0,313 0,2480 VALID 21 0,589 0,2480 VALID 22 0,589 0,2480 VALID 23 0,612 0,2480 VALID 24 0,654 0,2480 VALID 25 0,470 0,2480 VALID 26 0,166 0,2480 VALID 27 0,296 0,2480 VALID 28 0,311 0,2480 VALID 29 0,663 0,2480 VALID 30 0,440 0,2480 VALID 31 0,425 0,2480 VALID 32 0,360 0,2480 VALID 33 0,519 0,2480 VALID 34 0,423 0,2480 VALID 35 0,600 0,2480 VALID 36 0,525 0,2480 VALID 37 0,652 0,2480 VALID 38 0,697 0,2480 VALID 39 0,579 0,2480 VALID 40 0,475 0,2480 VALID 41 0,646 0,2480 VALID 42 0,367 0,2480 VALID 43 0,499 0,2480 VALID 44 0,725 0,2480 VALID 45 0,686 0,2480 VALID 46 0,735 0,2480 VALID 47 0,704 0,2480 VALID Berdasarkan tabel di atas, pada butir nomor 3 tidak valid, oleh karena itu peneliti membuat keputusan untuk menghilangkan butir nomor 3. Berikut ini data rangkuman kedua validitas proses pembelajaran. Tabel 3.9 Ringkasan Hasil Pengujian Validitas Variabel Implementasi Proses Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013 Kedua Butir rhitung rtabel Keterangan 1 0,479 0,2480 VALID 2 0,356 0,2480 VALID 4 0,123 0,2480 VALID

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DITINJAU DARI INSTRUMEN PENILAIAN TERHADAP KESESUAIAN PELAKSANAAN Implementasi kurikulum 2013 ditinjau dari instrumen penilaian terhadap kesesuaian pelaksanaan pembelajaran di kelas VIII pada mata pelajaran IPA SMP Negeri se-K

0 2 10

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DITINJAU DARI INSTRUMEN PENILAIAN TERHADAP KESESUAIAN Implementasi kurikulum 2013 ditinjau dari instrumen penilaian terhadap kesesuaian pelaksanaan pembelajaran di kelas VIII pada mata pelajaran IPA SMP Negeri se-Kecamatan Moj

0 4 15

Implementasi proses pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi siswa: studi kasus pada SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen, Program Keahlian Akuntansi se- Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 0 263

Implementasi proses pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi guru : studi kasus pada guru mata pelajaran akuntansi SMK negeri dan swasta bidang keahlian bisnis dan manajemen program keahlian akuntansi se-Kabupaten Sleman.

0 0 273

Implementasi penilaian hasil belajar oleh pendidik berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi siswa : studi kasus pada SMK Swasta Bidang Keahlian Bisnis Dan Manajemen Program Keahlian Akuntansi Se-Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 3 317

Implementasi penilaian hasil belajar berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi guru studi kasus pada SMK bidang keahlian bisnis dan manajemen, program keahlian akuntansi se-Kabupaten Sleman.

0 0 261

Implementasi penilaian hasil belajar berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi siswa : studi kasus pada SMK Negeri bidang keahlian bisnis dan manajemen, program keahlian akuntansi se-kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 0 236

EVALUASI STANDAR SARANA DAN PRASARANA BENGKEL PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK NEGERI SE-KABUPATEN SLEMAN BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DITINJAU DARI PERMENDIKNAS NO 40 TAHUN 2008.

1 6 141

KESIAPAN PROSES PEMBELAJARAN SMK BIDANG STUDI KEAHLIAN TEKNOLOGI DAN REKAYASA SE-KOTA LUBUKLINGGAU DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013.

0 0 199

IMPLEMENTASI EMPLOYABILITY SKILLS PADA SMK PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI BIDANG KEAHLIAN BISNIS MANAJEMEN

0 0 9