Kesimpulan KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

commit to user 80

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan analisis data dan pembahasan dalam penelitian ini dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Tidak ada perbedaan pengaruh antara penggunaan pendekatan konstruktivisme melalui metode diskusi –resitasi berkelompok dan diskusi– resitasi individu terhadap kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi kalor 994 , 3 F 02 , 1 F 63 ; 1 ; 05 , a    . Siswa yang diberi pembelajaran dengan pendekatan kontruktivisme melalui metode diskusi –resitasi secara kelompok mendapatkan prestasi belajar yang sama dengan siswa yang diberi pembelajaran dengan pendekatan kontruktivisme melalui metode diskusi – resitasi secara individu. 2. Ada perbedaan pengaruh antara tingkat motivasi belajar Fisika siswa kategori tinggi dan katagori rendah terhadap kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi kalor 994 , 3 F 09 . 5 F 63 ; 1 ; 05 , B    . Sedangkan dari hasil uji lanjut ANAVA dengan komparasi ganda metode Scheffe diperoleh hasil bahwa 2 1 X X  F B12 = 5.2571 F 0.05;1.58 = 3,994 sehingga disimpulkan bahwa terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan antara motivasi belajar Fisika siswa katagori tinggi dengan motivasi belajar Fisika siswa katagori rendah. Berdasarkan hasil tersebut juga dapat dilihat bahwa tingkat motivasi belajar Fisika siswa katagori tinggi memberikan pengaruh yang lebih baik bila dibandingkan dengan tingkat motivasi belajar Fisika siswa katagori rendah terhadap prestasi belajar Fisika siswa. 3. Tidak ada interaksi antara pengaruh penggunaan pendekatan konstruktivisme melalui metode diskusi –resitasi berkelompok dan diskusi-resitasi individu dengan tingkat motivasi belajar siswa terhadap kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi kalor 994 , 3 F 058 , 2 F 63 ; 1 ; 05 , ab    . Hal ini menunjukkan bahwa antara penggunaan pendekatan konstruktivisme dengan tingkat commit to user 81 motivasi belajar siswa memberikan pengaruh sendiri-sendiri terhadap prestasi belajar pada siswa.

B. Implikasi Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES DALAM PEMBELAJARAN FISIKA DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA SMA TAHUN AJARAN 2006 2007

0 3 44

Pembelajaran fisika dengan pendekatan induktif melalui metode eksperimen dan demonstrasi pada pokok bahasan kalor ditinjau dari kemampuan awal siswa SMA kelas x

0 12 126

PENGARUH PENGGUNAAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES DALAM PEMBELAJARAN FISIKA MELALUI METODE DEMONSTRASI DAN DISKUSI TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF PADA SISWA DITINJAU DARI MINAT BELAJAR FISIKA SISWA

0 7 79

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN METODE PROBLEM POSING SECARA BERKELOMPOK DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

0 9 61

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DISCOVERY INQUIRY TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA DI SMA DITINJAU DARI KREATIVITAS BELAJAR FISIKA SISWA

0 4 96

PENGGUNAAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN FISIKA MELALUI METODE DEMONSTRASI DAN DISKUSI DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMA

1 6 107

EKSPERIMENTASI PENGGUNAAN MEDIA FLIPBOOK MELALUI METODE DISKUSI INFORMASI PADA MATERI HUKUM NEWTON KELAS X SMA DITINJAU DARI MINAT BELAJAR SISWA.

0 0 17

yaya sulthon aziz JURNAL

0 0 17

PENGARUH METODE DISKUSI, METODE RESITASI, DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS

0 1 11

PENGARUH PENGGUNAAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME MELALUI DISKUSI SIMULASI VIRTUAL DAN DISKUSI LEPAS DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA MATERI KONSEP DAN FENOMENA KUANTUM KELAS XII SMAN 4 SURAKARTA

0 0 15