Observasi Analisis Data Penelitian

dengan persentase jawaban 73,77, 11 siswa yang memilih karikatur moral dengan persentase jawaban 59,01, 12 siswa yang memilih unsur komunikasi dan mengandung pesan dengan persentase jawaban 59,01, 13 siswa tertarik jika sebuah karangan terdapat gambar karikatur yang mempunyai tujuan cerita lebih komunikatif dan memiliki pesan keapada pembaca dengan persentase jawaban 57,37, 14 siswa tertarik dengan buku pendukung yang dilengkapi dengan cotoh teks dan gambar karikatur dengan persentase jawaban 55,73 , 15 siswa tertarik dengan buku yang dibuat menarik dan dilengkapi gambar pendukung dengan persentase jawaban 78,68. Berdasarkan paparan data pilihan siswa akan menjadi dasar pembuatan materi yang dikemas secara menarik. Pengembangan materi keterampilan menulis dapat menggunakan media gambar karikatur. Media gambar karikatur mempunyai tujuan komunikatif dan memiliki pesan kepada pembaca. Media gambar karikatur yang paling diminati oleh siswa adalah karikatur moral sehingga gambar inilah yang harus ada dalam materi keterampilan menulis karangan narasi.

4.2.3 Observasi

Instrumen kedua yang digunakan adalah observasi guru mata bahasa Indonesia kelas X. Observasi dilakukan ketika guru mengajar di dalam kelas. Peneliti melakukan pengamatan secara mendalam melalui beberapa pernyataan terlampir. Pernyataan mengenai pra pembelajaran, proses pembelajaran, hingga pasca pembelajaran. Hasil observasi yang telah dilakukan peneliti terhadap guru dalam mengajar di dalam kelas dapat dipaparkan sebagai berikut.

4.2.3.1 Hasil Observasi Aktivitas Guru dalam Mengajar Bahasa Indonesia di Kelas.

Hasil observasi terhadap guru bahasa Indonesia kelas X SMA Negeri 6 Yogyakarta yaitu pada waktu peneliti melakukan observasi, guru tidak menggunakan media dalam pembelajaran menulis khususnya dalam menulis karangan narasi tabel terlampir. Guru memberikan pengarahan dalam bentuk persiapan untuk mengarahkan pembelajar pada kegiatan inti. Guru memberikan pengantar ketika akan masuk dalam materi yang harus dipelajari oleh siswa. Guru terlalu sering menggunakan teknik ceramah sehingga siswa bosan dan kurang dapat memahami inti materi yang disampaikan. Selain itu, kegiatan belajar mengajar, siswa selalu dilibatkan dalam proses pembelajaran sehingga tercipta suasana belajar yang kondusif dan komunikatif. Guru tidak menggunakan media gambar karikatur dalam pembelajaran menulis karangan narasi. Guru sering memberikan latihan dengan menggunakan LKS Lembar Kerja Siswa untuk menjadikan siswa lebih dapat memahami materi yang disampaikan. Hasil observasi ini mendorong peneliti untuk melibatkan siswa secara aktif dengan mencoba memberikan dan menerapakan pembelajaran menulis karangan narasi dengan menggunakan media gambar karikatur. Gambar karikatur disajikan guna mempermudah siswa dalam mengarang karangan narasi dam memahami materi yang disampaikan. Peneliti memberikan sebuah materi yang dikembangkan oleh peneliti sendiri, guna memberikan bekal siswa dalam mempelajari keterampilan menulis karangan narasi. Melalui pengembangan materi menulis karangan narasi dengan menggunakan media gambar karikatur, peneliti berharap siswa lebih mudah dalam memahami materi menulis karangan narasi dan dapat membuat karangan narasi dengan benar.

4.2.4 Wawancara

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN BUKU PANDUAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MEDIA BIG BOOK DUA DIMENSI SISWA KELAS 3 SD

5 39 160

Pengaruh penggunaan media gambar berseri terhadap keterampilan menulis karangan narasi pada siswa kelas IV : Penelitian quasi eksperimen di SD Putra Jaya Depok

0 7 156

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA KELAS V Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Kalangbancar Kecamatan Geyer Kabupaten Grobogan T

0 4 12

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI SISWA SEKOLAH DASAR.

0 3 40

PENINGKATAN KETRAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA Peningkatan Ketrampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Media Gambar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas IV SDN I Granting Jogonalan Klaten

0 0 14

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENULIS KARANGAN NARASI.

1 4 35

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Media Animasi Slideshow (Primary Gambar Bergerak) pada Siswa Kelas X Animasi SMK Muhamadiyah I Semarang.

0 0 3

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI KELAS IV SEKOLAH DASAR

0 1 14

PENERAPAN PENDEKATAN CTL BERBANTUAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI SISWA

0 1 8

PENGEMBANGAN MATERI MENULIS KARANGAN NARASIDENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR KARIKATUR UNTUK SISWAKELAS X SEMESTER 1

0 0 202