Variabel Motivasi Kerja Karyawan Variabel Pengalaman Kerja Karyawan Variabel Produktivitas Kerja Karyawan

2. Variabel Motivasi Kerja Karyawan

Banyaknya butir kuesioner yang sahih berjumlah 20 item. Data yang diperoleh untuk variabel motivasi kerja karyawan di ketahui skor tertinggi yang dicapai sebesar 100 dan skor terendah sebesar 20, dengan mean 80,74, median 79,5, dan modus 87,07. Standar deviasi sebesar 37,33. Tabel 5.2 Deskripsi Motivasi Kerja Karyawan Skor Frekuensi Persentase Kategori Kecenderungan Variabel 85 – 100 14 28 Tinggi 73 – 84 32 64 Sedang 72 4 8 Rendah Jumlah 50 100 Tabel 5.2 menunjukkan bahwa variabel motivasi kerja karyawan yang terkategorikan tinggi 14 atau 28. Kategori sedang ada 32 atau 64. Kategori cukup tinggi ada 4 atau 8 . Hal ini menunjukkan bahwa motivasi kerja karyawan bagian produksi PT.Samitex Sewon dalam kategori sedang.

3. Variabel Pengalaman Kerja Karyawan

Data penelitian variabel pengalaman kerja karyawan menunjukkan skor tertinggi yang dicapai sebesar 31 dan skor terendah 1. Hasil perhitungan mean sebesar 17,26; median sebesar 18,26; modus 19,28; dan standar deviasi sebesar 7,21. Tabel 5.3 Deskripsi Pengalaman Kerja Karyawan No Skor Frekuensi Presentase Kategori 1 3 20 40 Cukup 2 2 23 46 Berpengalaman 3 1 7 14 Kurang berpengalaman Jumlah 50 100 Tabel 5.3 menunjukkan bahwa pengalaman kerja karyawan yang terkategorikan berpengalaman sebanyak 23 orang atau 46, terkategorikan cukup sebanyak 20 orang atau 40, terkategorikan kurang berpengalaman sebanyak 7 orang atau 14,. Hal ini menunjukkan bahwa pengalaman kerja karyawan bagian produksi PT. Samitex Sewon terkategorikan berpengalaman.

4. Variabel Produktivitas Kerja Karyawan

Data penelitian variabel produktivitas kerja karyawan menunjukkan skor tertinggi yang dicapai sebesar 14 dan skor terendah 8. Hasil perhitungan mean sebesar 11,2; median sebesar 9,66; modus 10,16; dan standar deviasi sebesar 9,90. Tabel 5.4 Deskripsi Produktivitas Kerja Karyawan Skor Frekuensi Persentase Kategori Kecenderungan Variabel 12-14 22 44 Tinggi 12 28 56 Rendah Jumlah 50 100 Tabel 5.3 menunjukkan bahwa produktivitas kerja karyawan yang terkategorikan tinggi sebanyak 22 orang atau 44, terkategorikan rendah sebanyak 22 orang atau 56. Hal ini menunjukkan bahwa produktivitas kerja karyawan bagian produksi PT.Samitex Sewon terkategorikan rendah.

B. Pengujian Prasyarat Analisis 1. Uji

Dokumen yang terkait

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada PT. Bahana Sysfo Utama

0 58 78

PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN DAN MOTIVASI KERJA PADA Produktivitas Kerja Karyawan Ditinjau Dari Tingkat Pendidikan Dan Motivasi Kerja Pada Perusahaan Rina Jaya Tahun 2014.

0 3 15

PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN DAN MOTIVASI KERJA PADA Produktivitas Kerja Karyawan Ditinjau Dari Tingkat Pendidikan Dan Motivasi Kerja Pada Perusahaan Rina Jaya Tahun 2014.

0 2 10

Hubungan antara motivasi kerja karyawan dan disiplin kerja karyawan dengan produktivitas kerja karyawan: studi kasus pada karyawan pabrik gula Madukismo `PT Madubaru` Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul, Yogyakarta.

3 34 162

Hubungan motivasi, usia, pengalaman kerja dan tingkat pendidikan karyawan dengan produktivitas kerja karyawan : studi kasus pada PT Djitoe Indonesian Tobacco Coy Surakarta.

1 0 221

Analisis produktivitas kerja karyawan ditinjau dari tingkat pendidikan karyawan, motivasi kerja karyawan dan pengalaman kerja karyawan studi kasus PT. Samitex Sewon Bantuk Krapyak Panggungharjo S

13 67 148

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI KERJA, PENGALAMAN KERJA DAN TINGKAT PENDIDIKAN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

0 0 100

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI KERJA KARYAWAN DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

0 1 154

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, MASA KERJA DAN PERSEPSI KARYAWAN TENTANG LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

0 1 144

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI KERJA KARYAWAN DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

0 0 160