Variabel Komunikasi X2 HASIL DAN PEMBAHASAN

b. Variabel Komunikasi X2

Tabel 4. 3 Distribusi jawaban responden terhadap variabel komunikasi No Item Pernyataan STS TS KS S SS Total F F F F F F 1 Pimpinan menjelaskan prosedur untuk setiap pekerjaan yang dilaksanakan oleh bawahannya 3 8,8 20 58,8 11 32,4 34 100 2 Pimpinan memberi pujian bila saya menjalankan tugas dengan baik 4 11,8 20 58,8 10 29,4 34 100 3 Saya mendapat teguran dari pimpinan ketika melakukan kesalahan 2 5,9 18 52,9 14 41,2 34 100 4 Saya mempunyai kesempatan dalam mengemukakan masukan saran untuk perusahaan 1 2,9 12 35,3 21 61,8 34 100 5 Laporan hasil pekerjaan yang saya sampaikan kepada pimpinan mendapat respon yang baik 2 5,9 21 61,8 11 32,4 34 100 6 Saya selalu melakukan koordinasi tugas dengan bagian lain 2 5,9 14 41,2 18 52,9 34 100 7 Saya dilibatkan dalam rapat antar divisi untuk mendiskusikan masalah dalam pekerjaan 18 52,9 16 47,1 34 100 Sumber : Hasil Penelitian, 2014 Data diolah Hasil jawaban kuesioner yang diperoleh dari 34 orang responden untuk variabel komunikasi pada tabel 4. 3 yaitu: a Pada pernyataan pertama Pimpinan menjelaskan prosedur untuk setiap pekerjaan yang dilaksanakan oleh bawahannya sebanyak 11 orang atau 32,4 yang menyatakan sangat setuju, 20 orang atau 58,8 menyatakan setuju, 3 orang atau 8,8 menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang Universitas Sumatera Utara menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa prosedur yang dijelaskan dapat dimengerti sebagian besar responden. b Pada pernyataan kedua Pimpinan memberi pujian bila saya menjalankan tugas dengan baik sebanyak 10 orang atau 29,4 yang menyatakan sangat setuju, 20 orang atau 58,8 menyatakan setuju, 4 orang atau 11,8 menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden merasa pimpinan memberikan pujian jika responden menjalankan tugas dengan baik. c Pada pernyataan ketiga Saya mendapat teguran dari pimpinan ketika melakukan kesalahan sebanyak 14 orang atau 41. 2 yang menyatakan sangat setuju, 18 orang atau 52,9 menyatakan setuju, 2 orang atau 5,9 menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden menjalankan tugas dengan memuaskan. d Pada pernyataan keempat Saya mempunyai kesempatan dalam mengemukakan masukan saran untuk perusahaan sebanyak 21 orang atau 61,4 yang menyatakan sangat setuju, 12 orang atau 35,3 menyatakan setuju, 1 orang atau 2,9 menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang menyatakan tidak setuju dan tidak ada orang yang menyatakan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden merasa atasan memberikan kesempatan untuk mengemukakan masukan bagi perusahaan. e Pada pernyataan kelima Laporan hasil pekerjaan yang saya sampaikan kepada pimpinan mendapat respon yang baik sebanyak 11 orang atau 32,4 yang Universitas Sumatera Utara menyatakan sangat setuju, 21 orang atau 61,8 menyatakan setuju, 2 orang atau 5,9 menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden merasa atasan merespon hasil pekerjaan dengan baik. f Pada pernyataan keenam Saya selalu melakukan koordinasi tugas dengan bagian lain sebanyak 18 orang atau 52,9 yang menyatakan sangat setuju, 14 orang atau 41,2 menyatakan setuju, 2 orang atau 5,9 menyatakan kurang setuju, tida ada orang yang menyatakan tidak setuju dan yang menyatakan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian responden selalu melakukan kordinasi tugas dengan bagian lain. Akan tetapi, sekitar 5,9 responden tidak selalu melakukan kordinasi tugas dengan bagian lain. g Pada pernyataan ketujuh Saya dilibatkan dalam rapat antar divisi untuk mendiskusikan masalah dalam pekerjaan sebanyak 16 orang atau 47,1 yang menyatakan sangat setuju, 18 orang atau 52,9 menyatakan setuju, tidak ada orang yang menyatakan kurang setuju, tidak ada orang yang menyatakan tidak setuju dan sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas responden tidak terlibat dalam rapat untuk mendiskusikan masalah. Keseluruhan penilaian dari variabel komunikasi terhadap ketujuh variabel pernyataan ini diketahui bahwa 61,8 karyawan PT. PLN Persero Area Medan mempunyai kesempatan dalam mengemukakan masukansaran untuk perusahaan dan laporan hasil pekerjaan yang disampaikan kepada pimpinan mendapat respon yang baik. Universitas Sumatera Utara

c. Variabel Semangat Kerja X3