Hipotesis 3 : Perceived Value berpengaruh positif terhadap Corporate Hipotesis 4 : Customer Satisfaction berpengaruh positif terhadap

commit to user 89

3. Hipotesis 3 : Perceived Value berpengaruh positif terhadap Corporate

Image Hipotesis 3 ini bertujuan untuk menguji apakah perceived value berpengaruh pada corporate image. Berdasarkan hasil analisis pada tabel IV.19 didapatkan hasil C.R. perceived value terhadap corporate image sebesar 4,376. Karena nilai C.R. ≥ 2,56, maka menunjukkan bahwa hipotesis 3 didukung . Artinya secara statistik dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini perceived value berpengaruh pada corporate image. Didukungnya hipotesis 3 dalam studi konsumen Blackberry ini konsisten dengan penelitian yang dilakukan oleh Spiros P. Gounaris et al 2007 dimana terdapat pengaruh antara perceived value pada corporate image. Dalam penelitian ini menunjukkan bahwa semakin tinggi perceived value yang dimiliki konsumen terhadap handphone Blackberry, maka akan meningkatkan image dari perusahaan Blackberry.

4. Hipotesis 4 : Customer Satisfaction berpengaruh positif terhadap

Corporate Image Hipotesis 4 ini bertujuan untuk menguji apakah customer satisfaction berpengaruh pada corporate image. Berdasarkan hasil analisis pada tabel IV.19 didapatkan hasil C.R. customer satisfaction terhadap corporate image sebesar 2,481. Karena nilai C.R. ≥ 1,96, maka menunjukkan bahwa hipotesis 4 didukung. Artinya secara statistik dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian ini customer satisfaction berpengaruh pada corporate image. Didukungnya hipotesis 4 dalam studi konsumen Blackberry ini konsisten dengan penelitian yang dilakukan oleh Spiros P. commit to user 90 Gounaris et al 2007 dimana terdapat pengaruh antara customer satisfaction terhadap corporate image. Dalam penelitian ini menunjukkan bahwa semakin tinggi kepuasan yang dirasakan oleh konsumen handphone Blackberry, maka akan meningkatkan image dari perusahaan Blackberry.

5. Hipotesis 5 : Brand Loyalty berpengaruh positif terhadap Repurchase