Corporate Image. Perceived value. Customer satisfaction.

commit to user 36

2. Definisi Operasional

Definisi operasional adalah definisi yang dengan jelas mengartikan suatu variabel dengan menetapkan kegiatan-kegiatan atau tindakan-tindakan yang perlu untuk mengukur variabel tersebut. Berikut ini adalah definisi operasional dari variabel-variabel dalam penelitian ini :

a. Corporate Image.

Variabel ini dikonseptualisasikan sebagai persepsi konsumen terhadap organisasi yang direfleksikan ke dalam asosiasi memori konsumen Lihat Hsun et al., 2006. Image corporate dioperasionalisasi sebagai tingkatan kesesuaian antara image perusahaan handphone Blackberry dan konsumen yang berkaitan dengan aspek sebagai berikut: 1 penekanan layanan pada kepentingan publik, 2 tingkat kepercayaan pada perusahaan handphone Blackberry , 3 kepedulian kepada konsumen. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah itemized rating scale dengan rentang poin satu sampai empat tidak setuju, kurang setuju, cukup setuju, setuju. Skala 1 = Tidak Setuju TS Skala 2 = Kurang Setuju KS Skala 3 = Cukup Setuju CS Skala 4 = Setuju S commit to user 37

b. Perceived value.

Variabel ini dikonseptualisasikan sebagai gap antara pengorbanan sacrifice yang diberikan terhadap keuntungan benefit yang diperoleh konsumen untuk mendapatkan pelayanan terbaik Lihat Hsun et al. , 2006. Perceived value dioperasionalisasikan sebagai tingkatan kesesuaian antara image perusahaan handphone Blackberry dan konsumen yang berkaitan dengan aspek sebagai berikut: 1 kesesuaian antara harga yang dibayar dengan kualitas yang didapat, 2 kesesuaian antara harga yang dibayar dengan manfaat yang didapat. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah itemized rating scale dengan rentang poin satu sampai empat tidak setuju, kurang setuju, cukup setuju, setuju. Skala 1 = Tidak Setuju TS Skala 2 = Kurang Setuju KS Skala 3 = Cukup Setuju CS Skala 4 = Setuju S

c. Customer satisfaction.

Variabel ini dikonseptualisasikan sebagai pengukuran sejauh mana suatu tingkatan produk yang dipersepsikan sesuai dengan harapan pembeli Lihat Hsun et al., 2006. Variabel ini commit to user 38 diukur dengan menggunakan indikan-indikan yang menjelaskan aspek: 1 kepuasan secara menyeluruh, 2 perbandingan tingkat kepuasan dengan harapan konsumen, 3 perbandingan tingkat kepuasan dengan persepsi handphone yang ideal. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah itemized rating scale dengan rentang poin satu sampai empat tidak setuju, kurang setuju, cukup setuju, setuju. Skala 1 = Tidak Setuju TS Skala 2 = Kurang Setuju KS Skala 3 = Cukup Setuju CS Skala 4 = Setuju S

d. Brand Loyalty.