Meluapkan emosi Aktivitas fisik

95 rumah lainnya serta berkebun dapat menurukan tekanan darah pada penderita hipertensi Padilla, J., et al, 2005.

4.3.5. Pengendalian stress

Pengendalian stress merupakan cara yang dilakukan dalam mengendalikan diri dan mengontrol emosi. Dari hasil penelitian, beberapa cara pegendalian stress:

a. Meluapkan emosi

Meluapkan emosi merupakan salah satu cara untuk mengungkapkan atau mengekspresikan emosi yaitu marah. Menurut 24 partisipan dari 30 riset partisipan, dengan mengungkapkan emosi dapat membantu melegakan suasana hati untuk mengurangi beban pikiran serta memberikan kepuasan batin setelah mengungkapkan apa yang dirasakan. Dalam hubungannya dengan hipertensi, meskipun dengan mengungkapkan emosi dapat memberikan perasaan lega, namun belum ditemukan bukti dapat mengurangi risiko hipertensi. Beberapa penelitian mengungkapkan sebaliknya, Jennings dan Heim 2011 mengatakan bahwa seseorang dengan hipertensi memiliki peningkatan emosional setiap hari yang dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan risiko hipertensi. Penelitian lain juga menyebutkan tentang emosi, seperti yang disampaikan oleh Lipp, Marilda. et al 2006 bahwa ekspresi 96 emosional merupakan bentuk ekspresi negatif yang dapat meningkatkan tekanan darah dan risiko hipertensi. Namun Marilda juga mengungkapkan dalam penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Mendes et al. 2003 bahwa ekspresi emosional dapat juga menjadi ekspresi penuh semangat yang dapat meningkatkan kesehatan psikologis. Dengan demikian, meluapkan amarah sebagaiekspresi emosional masih membutuhkan penelitian lebih lanjut dalam hubungannya dengan hipertensi.

b. Aktivitas fisik

Dalam penelitian ini aktivitas fisik yang dimaksud sebagai pengendali stres adalah kegiatan menyibukan diri seperti melakukan pekerjaan rumah, atau beraktivitas di kebun atau sawah dan melakukan hobi seperti memancing yang bertujuan untuk mengalihkan perasaan emosianal jika sedang mengalami suatu masalah. Hal ini diungkapkan oleh 30 partisipan yang mengatakan bahwa dengan melakukan kegiatan fisik membantu menenangkan emosi karena pikiran berpusat pada aktivitas yang sedang dilakukan. Stress memiliki pengaruh yang cukup bermakna pada hipertensi, sehingga aktivitas fisik sebagai pengalihan stress membantu dalam mengurangi risiko hipertensi. Pernyataan ini 97 sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Lamina, S dan Okoye, GC 2012, yang menyebutkan adanya manfaat yang cukup signifikan antara aktivitas fisik dalam hal ini aerobik yang dilakukan secara teratur dengan status psikologis seseorang dalam mengendalikan hipertensi. Dalam penelitian ini belum ada penelitian yang menyebutkan bahwa aktivitas fisik dalam bentuk pekerjaan didalam maupun diluar rumah dapat mengalihkan stress sehingga mengurangi risiko hipertensi. Penelitian yang ada lebih banyak menyebutkan aktivitas fisik dalam bentuk olahraga teratur seperti treadmill dan aerobik yang mempengaruhi hipertensi.

c. Interaksi sosial

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Pencegahan Rehipertensi: Studi pada Warga Desa Poleganyara Sulawesi Tengah T1 462008027 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Pencegahan Rehipertensi: Studi pada Warga Desa Poleganyara Sulawesi Tengah T1 462008027 BAB II

0 0 20

T1 462008027 BAB III

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Pencegahan Rehipertensi: Studi pada Warga Desa Poleganyara Sulawesi Tengah T1 462008027 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Pencegahan Rehipertensi: Studi pada Warga Desa Poleganyara Sulawesi Tengah

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perilaku Pencegahan Rehipertensi: Studi pada Warga Desa Poleganyara Sulawesi Tengah

0 2 40

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecenderungan Warga Gereja Kristen Sulawesi Tengah (GKST) di Gereja Krisren Indonesia Soka Salatiga T1 712007034 BAB I

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecenderungan Warga Gereja Kristen Sulawesi Tengah (GKST) di Gereja Krisren Indonesia Soka Salatiga T1 712007034 BAB II

0 0 26

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecenderungan Warga Gereja Kristen Sulawesi Tengah (GKST) di Gereja Krisren Indonesia Soka Salatiga T1 712007034 BAB IV

0 0 3

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: PrinsipPrinsip Pengaturan tentang Pencegahan dan Kebakaran Hutan T1 BAB IV

0 0 3