Kerangka Pikir TINJAUAN PUSTAKA

45 apabila informasi diperoleh sesuai dengan harapan dan kebutuhan penggunanya yaitu dengan adanya hubungan dengan semua pihak, maka bermutu sehingga tujuan-tujuan yang telah direncanakan dan ditetapkan sebelumnya dapat tercapai secara maksimal. Untuk mencapai tingkat kepuasan pengguna perusahaan harus memperhatikan dan menilai kebutuhan, keinginan serta harapan pengguna terhadap produk sehingga tercapai tingkat kepuasan pengguna yang maksimal. Dewasa ini semakin di yakini bahwa kunci utama untuk memenangkan persaingan dalam dunia bisnis adalah nilai dan kepuasan pengguna melalui faktor kualitas jasa.

2.3 Kerangka Pikir

Berdasarkan penyusunan teori dan penelitian sebelumnya, maka dapat disimpulkan beberapa premis : Premis 1 : Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara kualitas jasa dengan kepuasan penggunanya Jefry, 2008. Premis 2 : Adanya dimensi Reliability dan Empathy dari kualitas jasa berpengaruh terhadap kepuasan pengguna jasa sistem informasi Lemantara dan Devie, 2003. Premis 3 : Adanya pengukuran keefektifan sistim informasi dari dimensi kualitas pelayanan yang belum sesuai dengan yang diharapkan oleh mahasiswa. Diah Hari Suryaningrum dan Harymamy, 2003. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 46 Berdasarkan penyusunan teori, maka dapat digambarkan sebagai berikut : Gambar 2.3 Diagram Kerangka Pikir Hipotesis Berdasarkan rumusan permasalahan dan landasan teori serta tujuan penelitian diatas maka hipotesis yang diajukan adalah : ”Diduga ada pengaruh positif antara Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Komputer yang diindikasikan dengan Reliability, Responsiveness, Assurance, Tangibles dan Empathy terhadap Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Akuntansi Pada PT. Multisarana Aditrans Jaya Surabaya” Assurance X 3 Jaminan Tangibles X 4 Berwujud Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Akuntansi Y Analisis regresi linier berganda Responsiveness X 2 Daya Tangkap Reliability X 1 Keandalan Empathy X 5 Empati Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 47

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

3.1.1. Definisi Operasional

Menurut Moh. Nasir 1988:152 definisi operasional variabel adalah suatu definisi yang diberikan pada suatu variabel dengan cara memberikan arti atau menspesifikasi kegiatan ataupun memberikan suatu operasioonal yang diperlukan untuk mengukur variabel tersebut. Dalam penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu variabel bebas dan variabel terikat, definisi operasional setiap variabel dalam penelitian ini adalah : 1. Variabel terikat Y, meliputi : Kepuasan pengguna Y yaitu perasaan senang dari seseorang pengguna informasi yang berasal dari perbandingan antara kesannya terhadap kinerja atau suatu hasil informasi yang diperolehnya dan harapan-harapannya atas informasi tersebut, dalam hal ini adalah kepuasan pengguna terhadap sistem informasi pada PT. Multisarana Aditrans Jaya Surabaya agar dimengerti dan sesuai dengan kebutuhan Kotler, 1997:36. 2. Variabel bebas X, meliputi : a. Reliability keandalan X 1 Yaitu kemampuan yang diberikan oleh sistem informasi akuntansi, dalam hal ini adalah kemampuan pengguna untuk menggambarkan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Dokumen yang terkait

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PT. PANEN MAS JOGJA.

1 7 44

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PERSEDIAAN BERBASIS KOMPUTER PADA PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PERSEDIAAN BERBASIS KOMPUTER PADA PT. SWADAYA ABDI MANUNGGAL.

0 2 15

DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PERUSAHAAN KRIPTON GAMA JAYA.

0 4 22

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PERUSAHAAN KRIPTON GAMA JAYA.

2 13 45

PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SOFTWARE AKUNTANSI PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNASOFTWARE AKUNTANSI.

0 6 14

PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA PAKET PROGRAM APLIKASI SISTEM Pengaruh Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kepuasan Pengguna Paket Program Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi (Studi Empiris pada Bank Perkr

2 4 10

PENGARUH TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, KEPERCAYAAN TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, Pengaruh Teknologi Sistem Informasi Akuntansi, Kepercayaan Teknologi Sistem Informasi Akuntansi,dan Kepuasan Pengguna terhadap Kinerja IndividuaL(Studi pada

0 0 13

PENGARUH TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, KEPERCAYAAN TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, DAN KEPUASAN PENGGUNA Pengaruh Teknologi Sistem Informasi Akuntansi, Kepercayaan Teknologi Sistem Informasi Akuntansi,dan Kepuasan Pengguna terhadap Kinerja

0 0 12

PENGARUH KUALITAS SISTEM, KUALITAS INFORMASI, PERCEIVED EASE OF USE TERHADAP KEPUASAN KERJA PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER PADA PT.PUTRAMATARAM COATING INTERNATIONAL.

2 3 99

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PT. MULTISARANA ADITRANS JAYA SURABAYA

0 0 22