Sistem Informasi Pengertian Dasar Sistem Informasi Akuntansi

31 2. Metode kuantitatif yang digunakan adalah seperti analisis regresi dan metode statistik lainnya merupakan alat bantu bagi manajemen dalam rangka melaksanakan tugasnya dan mengambil keputusan. 3. Penggunaan komputer adalah ditujukan sebagai alat bantu untuk mempermudah pemrosesan atau memanipulasi data.

2.2.1.4.6 Kesalahan yang Terjadi dalam Sistem Informasi Akuntansi

Kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam SIA biasanya terjadi oleh dua sebab, yaitu kesalahan yang tidak disengaja dan kesalahan yang disengaja. Kesalahan tidak disengaja umumnya terjadi pada proses aplikasi pengolahan data, seperti misalnya salah memasukan kode, salah nilainya dan lain sebagainya. Yang paling kritis adalah kesalahan yang sifatnya disengaja yang merupakan kecurangan dalam bentuk pencurian atau penyelewengan terhadap harta kekayaan milik perusahaan Jogiyanto, 2000:385.

2.2.1.5 Sistem Informasi

Akuntansi Berbasis Komputer Dewasa ini sebagian besar organisasi menyelenggarakan pekerjaan akuntansi mereka dengan komputer elektronik daripada dengan metode akuntansi manual. Sistem akuntansi berbasis komputer computer-based accounting system merupakan sekelompok perangkat keras dan perangkat lunak yang dirancang untuk mengubah data menjadi informasi yang bermanfaat Bodnar, 2000:4. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 32 Menurut Simamora 2002:222 keunggulan dan kelemahan sistem akuntansi terkomputerisasi, yaitu : 1. Keunggulan sistem akuntansi terkomputerisasi adalah : a. Kecepatan yang lebih tinggi biasanya beroperasi dengan kecepatan yang sangat tinggi, kecepatan yang dimaksud adalah operasi yang berlangsung di CPU Central Processing Unit. b. Transaksi dicatat secara simultan, biasanya sistem akuntansi terkomputerisasi untuk menyederhanakan proses penyimpanan data-data. c. Sistem Akuntansi Terkomputerisasi biasanya lebih akurat dan tidak akan melakukan kesalahan yang lazim terjadi seperti kesalahan matematis, kesalahan pembukuan dan kesalahan pencatatan jurnal. 2. Kelemahan sistem akuntansi terkomputerisasi adalah : a. Kegagalan piranti keras dan lunak biasanya semua mesin mengandung kemungkinan terhenti atau macet. Begitu pula dengan komputer, akibatnya dapat sangat merugikan. b. Penipuan fraud dapat menyebabkan sistem komputer sulit dideteksi dan kadang kala lebih mudah dilakukan. c. Sabotase, dikarenakan informasi lazimnya disimpan secara terpusat pada hardisk, data rentan untuk disabotase. d. Besarnya biaya investasi yang dikeluarkan perusahaan dalam membangun sistem terkomputerisasi sangat besar. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 33 2.2.2 Komputer Sebagai Alat Bantu Manusia 2.2.2.1 Pengertian Komputer Menurut Widjajanto 2001:59 komputer adalah suatu alat pengolahan yang dapat melaksanakan perhitungan secara substansial termasuk operasi hitung-menghitung dan operasi logika tanpa campur tangan manusia, sedangkan menurut Lindrawati 2001:29 komputer adalah perangkat keras yang berfungsi mengubah input menjadi output yang berupa informasi dengan memproses data. Oleh karena itu komputer merupakan alat yang memegang peranan penting didalam sistem pengolahan data elektronik sehingga komputer sering disebut sebagai alat pengolahan data.

2.2.2.2 Komponen Pembentukan Sistem Komputer

Menurut Scott 1995:148 komponen pembentukan sebuah sistem komputer, antara lain : 1. Komponen elektronik rangkaian elektronik yang melaksanakan kegiatan perhitungan dan pemeriksaan logis, menyimpan data didalam memori dan menyiapkan lintasan untuk pergerakan data diseluruh sistem komputer. 2. Komponen elektromekanis yang mempunyai bagian pergerakan mekanis, seperti piranti input dan output. 3. Bagian data yeng berisi elemen data, misalnya nama dan alamat, jumlah upah per-jam dan jumlah jam kerja yang telah dijalani. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Dokumen yang terkait

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PT. PANEN MAS JOGJA.

1 7 44

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PERSEDIAAN BERBASIS KOMPUTER PADA PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PERSEDIAAN BERBASIS KOMPUTER PADA PT. SWADAYA ABDI MANUNGGAL.

0 2 15

DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PERUSAHAAN KRIPTON GAMA JAYA.

0 4 22

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI DESAIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PRODUKSI BERBASIS KOMPUTER PADA PERUSAHAAN KRIPTON GAMA JAYA.

2 13 45

PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SOFTWARE AKUNTANSI PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNASOFTWARE AKUNTANSI.

0 6 14

PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA PAKET PROGRAM APLIKASI SISTEM Pengaruh Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kepuasan Pengguna Paket Program Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi (Studi Empiris pada Bank Perkr

2 4 10

PENGARUH TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, KEPERCAYAAN TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, Pengaruh Teknologi Sistem Informasi Akuntansi, Kepercayaan Teknologi Sistem Informasi Akuntansi,dan Kepuasan Pengguna terhadap Kinerja IndividuaL(Studi pada

0 0 13

PENGARUH TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, KEPERCAYAAN TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, DAN KEPUASAN PENGGUNA Pengaruh Teknologi Sistem Informasi Akuntansi, Kepercayaan Teknologi Sistem Informasi Akuntansi,dan Kepuasan Pengguna terhadap Kinerja

0 0 12

PENGARUH KUALITAS SISTEM, KUALITAS INFORMASI, PERCEIVED EASE OF USE TERHADAP KEPUASAN KERJA PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER PADA PT.PUTRAMATARAM COATING INTERNATIONAL.

2 3 99

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PT. MULTISARANA ADITRANS JAYA SURABAYA

0 0 22