Pembatasan Masalah Rumusan Masalah

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan beberapa masalah penelitian yang telah dirumuskan di atas, penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk: 1. Mengukur persepsi siswa Kelas VIII SMP Taman Dewasa Jetis tahun ajaran 20162017 terhadap kompetensi kepribadian guru BK. 2. Mengindetifikasi butir item instrumen penelitian kompetensi kepribadian guru BK yang perolehan skornya rendah. 3. Menganalisis aspek kompetensi kepribadian guru BK.

F. Manfaat Penelitian

1. Manfaat Teoritis Hasil penelitian ini kiranya dapat digunakan untuk menambah wawasan di bidang bimbingan dan konseling khususnya dalam membangun kompetensi kepribadian. 2. Manfaat Praktis a. Bagi Guru BK, hasil penelitian ini kiranya menjadikan bahan refleksi dalam meningkatkan kompetensi kepribadian. b. Bagi peneliti, hasil penelitian ini menjadi masukan yang sangat berharga untuk mengembangkan kompetensi kepribadian sebagai calon guru BK. c. Bagi dosen, hasil penelitian ini kiranya menjadi masukan agar dapat memotivasi atau membimbing mahasiswa BK universitas Sanata Dharma agar mengembangkan kompetensi kepribadian sebagai calon guru BK. d. Bagi mahasiswa BK universitas Sanata Dharma, hasil penelitian ini menjadi masukan yang sangat berharga untuk mengembangkan kompetensi kepribadian sebagai calon guru BK.

G. Definisi Istilah

Beberapa istilah dalam penelitian didefenisikan sebagai berikut: 1. Persepsi adalah proses kognisi yang terjadi dalam individu, terhadap rangsangan atau stimulus yang diterima melalui panca indera sehingga menghasilkan sesuatu yang bermakna. 2. Kompetensi kepribadian adalah kemampuan individu yang stabil, dewasa, arif, menjadi teladan, mengevaluasi kinerja sendiri, mengembangkan diri, dan religius yang menjadi modeling bagi orang lain. 3. Guru BK adalah tenaga profesional yang memberikan bantuan kepada siswa- siswi dalam mencapai tugas perkembanganya dan membantu memecahkan masalah yang sedang dihadapi siswa-siswi.

Dokumen yang terkait

PERSEPSI SISWA TERHADAP KOMPETENSI GURU IPS KELAS VIII DI SMP SWASTA AL HIDAYAH MEDAN TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 1 21

Persepsi siswa smp terhadap kompetensi kepribadian guru BK (studi deskriptif pada siswa SMP Taman Dewasa Jetis Kelas VIII tahun ajaran 2016/2017).

0 1 117

Deskripsi tingkat kedisiplinan siswa terhadap tata tertib sekolah kelas VIII SMP Taman Dewasa Jetis Yogyakarta tahun ajaran 2015/2016 dan implikasi terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial.

0 0 75

Persepsi siswa terhadap usaha guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa (studi deskriptif pada siswa kelas VII SMP Xaverius Muara Bungo Tahun Ajaran 2015/2016).

0 1 88

Persepsi siswa kelas VIII SMP Maria Immaculata Yogyakarta terhadap kompetensi profesional guru BK tahun ajaran 2014/2015.

0 0 138

Deskripsi persepsi siswa terhadap pendampingan orang tua dalam belajar di rumah pada kelas VII SMP Taman Dewasa Jetis Yogyakarta tahun ajaran 2012/2013.

0 2 108

Persepsi siswa kelas VIII SMP Maria Immaculata Yogyakarta terhadap kompetensi profesional guru BK tahun ajaran 2014 2015

3 7 136

KEBIASAAN BELAJAR PARA SISWA KELAS VII SMP TAMAN DEWASA JETIS YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 20092010

0 0 72

SIKAP PARA SISWA KELAS VIII SMP TAMAN DEWASA JETIS YOGYAKARTA TERHADAP PROSES PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA TAHUN AJARAN 20102011 SKRIPSI

0 0 111

PERSEPSI SISWA KELAS VIII SMP MARIA IMMACULATA YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 20132014 TERHADAP KOMPETENSI KEPRIBADIAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING SKRIPSI

0 0 110