Deskripsi Responden Hasil Penelitian .1 Deskripsi Obyek Penelitian

Dari tabel 4.1 dapat diketahui bahwa jumlah kuesioner yang disebar sebanyak 128 kuesioner 100. Sementara kuesioner yang tidak kembali sebesar 10 kuesioner 7,8 dan kuesioner yang kembali sebanyak 118 kuesioner 92,1. Kuesioner yang tidak memenuhi syarat atau kurang lengkap sebanyak 7 kuesioner 5,5 sehingga kuesioner yang dapat diolah karena memenuhi syarat sebanyak 111 kuesioner 86,7.

4.1.2 Deskripsi Responden

Berikut ini merupakan data demografi responden yang terdiri dari data mengenai umur, masa kerja, jabatan,dan pendidikan terakhir yang diperoleh dari kuesioner penelitian: Tabel 4.2 Demografi Responden Keterangan Total Presentase 1. Umur responden a. 21-30 tahun b. 31-40 tahun c. 41-50 tahun d. 50 tahun 2 12 47 50 1,80 10,81 42,34 45,05 111 100 2. Jabatan : a. Kasubbag b. Staf Pengelola keuangan 17 94 15,32 84,68 111 100 3. Masa kerja a. 1-10 tahun b. 11-20 tahun c. 21-30 tahun d. 31 tahun 11 17 73 10 9,91 15,31 65,77 9,01 111 100 4. Pendidikan terakhir a. SLTPsederajat 2 1,80 b. SLTAsederajat c. D2 d. D3 e. S1 f. S2 60 1 9 32 7 54,05 0,90 8,10 28,83 6,31 111 100 Sumber : Data diolah, 2013 Berdasarkan tabel demografi responden di atas dapat diketahui bahwa rata- rata pegawai negeri sipil yang bekerja di subbagian keuangan yang menjadi responden dalam penelitian ini didominasi oleh kategori pertengahan baik dari segi umur, jabatan, masa kerja, pendidikan terakhir, maupun pangkat golongan ruang. Dari segi umur, responden terbanyak merupakan responden yang berumur 50 tahun ke atas atau sebesar 45,53 dari total responden, Dari segi masa kerja, responden terbanyak memiliki masa kerja 21-30 tahun sebanyak 74 responden atau sebesar 66,07 dari total responden. Untuk itu, dapat ditarik kesimpulan bahwa sebagian besar responden dapat dikatakan memiliki pengalaman yang cukup berkaitan dengan fraud yang mungkin terjadi pada entitas tempat responden bekerja. Dari segi pendidikan terakhir terdiri dari 6 kategori antara lain SLTPsederajat, SLTAsederajat, DII, DII, S1 dan S2. Responden terbanyak merupakan responden dengan lulusan terakhir dari SLTAsederajat sebanyak 61 responden atau sebesar 64,47 dari total responden. Sementara dari segi jabatan terdiri dari 2 kategori yaitu kategori kepala subbagian dan staf pengelola keuangan. Responden terbanyak merupakan kategori staf pengelola keuangan yaitu sebesar 95 responden atau sebesar 84,82 dari total responden. Dengan demikian, pada penelitian ini dapat diketahui bahwa sebagian besar responden yang merupakan pegawai negeri sipil yang bekerja pada subbagian keuangan merupakan staff pengelola keuangan lulusan SLTA sederajat.

4.1.3 Deskripsi Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECENDERUNGAN KECURANGAN (FRAUD) MANAJEMEN PENDIDIKAN DI KABUPATEN SEMARANG PERSEPSI PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN, MANAJEMEN SEKOLAH, GURU, DAN MURID

0 20 219

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA FRAUD DI SEKTOR PEMERINTAHAN. (PERSEPSI PEGAWAI PADA DINAS SE KOTA SALATIGA)

16 110 141

PERSEPSI PEGAWAI DINAS SE KABUPATEN BATANG TENTANG FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECURANGAN (FRAUD)

3 16 164

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA FRAUD DI SEKTOR PEMERINTAHAN (PERSEPSI PEGAWAI PADA DINAS SE KABUPATEN KUDUS)

0 11 183

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA FRAUD DI SEKTOR PEMERINTAHAN (PERSEPSI PEGAWAI PADA DINAS SE KOTA DAN KABUPATEN PEKALONGAN)

0 41 168

PERSEPSI PEGAWAI MENGENAI FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECURANGAN (FRAUD)

0 18 118

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta).

0 3 13

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta).

0 2 23

PENDAHULUAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta).

0 6 11

DAFTAR PUSTAKA Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta).

0 8 5