Aktivitas Perusahaan Pengujian Kualitas Data

dapat berjalan dengan baik dan lancar. Struktur organisasi PT Tolan Tiga Indonesia dapat dilihat dalam lampiran.

4.4. Aktivitas Perusahaan

PT Tolan Tiga Indonesia merupakan perusahaan perkebun kelapa sawit, karet, dan teh. Kegiatan perusahaan dimulai dari penanaman, perawatan, pemrosesan hingga produksi. CPO Crude Palm Oil, Palm Kernel, dan Cangkan merupakan hasil olahan yang diperoleh dari buah kelapa sawit. Slab, Tree Lace, Scrap Lump, RSS INT, SIR 1020, SIR CV60 merupakan hasil olahan bahan mentah dari karet, BP I, PF I, Dust 1 2 merupakan olahan dari teh. Hasil-hasil olahan tersebut diolah langsung oleh tiap-tiap kebun yang sudah memiliki pabrik pengolahan, sedangkan beberapa kebun yang belum memiliki pabrik sendiri menitipkan agar diolah oleh kebun lain yang paling dekat dengan kebun yang bersangkutan. Produk-produk yang dihasilkan tidak hanya dijual dalam negeri saja melainkan di ekspor juga.

4.5. Pengujian Kualitas Data

4.5.1. Uji Validitas Validitas menunjukkan seberapa jauh ketepatan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi ukurnya Erlina, 2011. Erlina 2001 menjelaskan bahwa informasi validitas menunjukkan tingkat Universitas Sumatera Utara dari kemampuan tes untuk mencapai sasarannya. Pengujian validitas dari instrumen penelitian dilakukan dengan menghitung angka korelasional atau r hitung dari nilai jawaban tiap responden untuk tiap butir pertanyaan. membandingkan nilai r hitung dengan r tabel untuk degree of freedom df = n, dalam hal ini n adalah jumlah sampel. Pada penelitian ini sampel berjumlah 45, sehingga dalam penelitian ini besarnya df dapat dihitung sebesar df=45, maka diperoleh r tabel sebesar 0,294 5. Nilai r tabel ini diperoleh dari Tabel III, nilai-nilai r product momen. a. Peranan Internal Audit Tabel 4.2 Validitas Peranan Internal Audit Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.546 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.549 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.384 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.347 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.411 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.517 0.294 Valid Pertanyaan 7 0.347 0.294 Valid Pertanyaan 8 0.702 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.462 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.433 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Berdasarkan tabel 4.2 diatas dapat kita ambil kesimpulan, bahwa setiap pertanyaan yang digunakan dalam mengukur variabel peranan internal audit adalah valid. Hal ini dapat kita lihat dari nilai r hitung dari nilai r tabel. Universitas Sumatera Utara b. Peranan Komite Audit Berdasarkan tabel 4.3 dibawah ini, terlihat bahwa ada 1 satu pertanyaan yang hasil uji validitasnya tidak valid, pertanyaan yang tidak valid tersebut adalah pertnayaan nomor 7. Ketidakvalidan ini disebabkan karena r hitung pertanyaan nomor 7 r tabelnya. Dari tabel 4.3 berikut dapat kita lihat bahwa nilai r hitung adalah 0.079 nilai r tabel 0.294. Tabel 4.3 Validitas Peranan Komite Audit Pengujian I Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.598 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.540 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.653 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.554 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.464 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.367 0.294 Valid Pertanyaan 7 0.079 0.294 Tidak Valid Pertanyaan 8 0.622 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.337 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.595 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Apabila ada instrumen kuesioner yang dinyatakan tidak valid pada saat melakukan uji validitas data, maka instrumen yang tidak valid tersebut harus dikeluarkandibuang dari daftar instrumen kuesioner yang digunakan dan dilakukan uji validasi sekali lagi. Oleh karena itu, pertanyaan nomor 7 yang dinyatakan tidak valid pada pengujian pertama harus dikeluarkan dari daftar pertanyaan dan uji validitas diulangi sekali lagi. Pengujian validitas data yang Universitas Sumatera Utara kedua dapat dilihat pada tabel 4.4 dan hasilnya semua pertnayaan yang tersisa dinyatakan valid. Tabel 4.4 Validitas Peranan Komite Audit Pengujian II Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.589 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.551 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.659 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.581 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.481 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.364 0.294 Valid Pertanyaan 8 0.603 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.348 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.610 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 c. Peranan Dewan Direksi Tabel 4.5 Validitas Peranan Dewan Direksi Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.599 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.544 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.516 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.364 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.453 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.523 0.294 Valid Pertanyaan 7 0.364 0.294 Valid Pertanyaan 8 0.466 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.502 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.458 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel 4.5 diatas dapat kita ambil kesimpulan, bahwa setiap pertanyaan yang digunakan dalam mengukur variabel peranan Dewan Direksi adalah valid. Hal ini dapat kita lihat dari nilai r hitung dari nilai r tabel. d. Penerapan Good Corvorate Governance Berdasarkan tabel 4.6 dibawah ini, terlihat bahwa hasil uji validitas menunjukkan pertanyaan nomor 15 dan nomr 25 tidak valid, hal ini disebabkan karena nilai r hitung nilai r tabel. Oleh karena itu, pertanyaan nomor 15 dan nomr 25 harus dikeluarkan dan dilakukan uji validitas kembali. Tabel 4.6 Validitas Penerapan GCG Pengujian I Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.512 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.546 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.539 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.574 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.534 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.525 0.294 Valid Pertanyaan 7 0.535 0.294 Valid Pertanyaan 8 0.523 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.541 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.550 0.294 Valid Pertanyaan 11 0.560 0.294 Valid Pertanyaan 12 0.518 0.294 Valid Pertanyaan 13 0.582 0.294 Valid Pertanyaan 14 0.506 0.294 Valid Pertanyaan 15 0.197 0.294 Tidak Valid Pertanyaan 16 0.554 0.294 Valid Pertanyaan 17 0.489 0.294 Valid Pertanyaan 18 0.520 0.294 Valid Pertanyaan 19 0.518 0.294 Valid Pertanyaan 20 0.507 0.294 Valid Pertanyaan 21 0.403 0.294 Valid Universitas Sumatera Utara Pertanyaan 22 0.474 0.294 Valid Pertanyaan 23 0.518 0.294 Valid Pertanyaan 24 0.535 0.294 Valid Pertanyaan 25 0.264 0.294 Tidak Valid Pertanyaan 26 0.610 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Apabila ada instrumen kuesioner yang dinyatakan tidak valid pada saat melakukan uji validitas data, maka instrumen yang tidak valid tersebut harus dikeluarkandibuang dari daftar instrumen kuesioner yang digunakan dan dilakukan uji validasi sekali lagi. Oleh karena itu, pertanyaan nomor 15 dan 25 yang dinyatakan tidak valid pada pengujian pertama harus dikeluarkan dari daftar pertanyaan dan uji validitas diulangi sekali lagi. Pengujian validitas data yang kedua dapat dilihat pada tabel 4.7 dan hasilnya semua pertnayaan yang tersisa dinyatakan valid. Tabel 4.7 Validitas Peranan GCG Pengujian II Pertanyaan Nilai r Hitung Nilai r Tabel Kriteria Pertanyaan 1 0.534 0.294 Valid Pertanyaan 2 0.565 0.294 Valid Pertanyaan 3 0.544 0.294 Valid Pertanyaan 4 0.588 0.294 Valid Pertanyaan 5 0.520 0.294 Valid Pertanyaan 6 0.525 0.294 Valid Pertanyaan 7 0.535 0.294 Valid Pertanyaan 8 0.526 0.294 Valid Pertanyaan 9 0.549 0.294 Valid Pertanyaan 10 0.542 0.294 Valid Pertanyaan 11 0.554 0.294 Valid Universitas Sumatera Utara Pertanyaan 12 0.504 0.294 Valid Pertanyaan 13 0.583 0.294 Valid Pertanyaan 14 0.495 0.294 Valid Pertanyaan 16 0.547 0.294 Valid Pertanyaan 17 0.477 0.294 Valid Pertanyaan 18 0.526 0.294 Valid Pertanyaan 19 0.535 0.294 Valid Pertanyaan 20 0.524 0.294 Valid Pertanyaan 21 0.417 0.294 Valid Pertanyaan 22 0.475 0.294 Valid Pertanyaan 23 0.531 0.294 Valid Pertanyaan 24 0.535 0.294 Valid Pertanyaan 26 0.608 0.294 Valid Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 4.5.2. Uji Reliabilitas Pengujian reliabilitas digunakan untuk melihat reliabilitas masing-masing instrumen yang digunakan dengan koefisien. Menurut Ghozali 2005:42 dalam Gumilang, 2009 dinyatakan bahwa “suatu konstruk atau varian dikatakan reliable jika memberikan nilai crobach alpha lebih dari 0,6”. a. Peranan Audit Internal Pengujian peranan Audit Internal dapat dilihat dari tabel 4.8 berikut ini: Tabel 4.8 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items 0,603 10 Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Berdasarkan tabel 4.8 diatas, terlihat bahwa nilai cronbach alpha peranan Audit Internal sebesar 0,603. Hal ini berarti bahwa, nilai ini Universitas Sumatera Utara telah melewati syarat reliabilitas sebesar 0,6. Maka dapat dikatakan bahwa peranan Audit Internal teruji reliabilitasnya. b. Peranan Komite Audit Pengujian peranan Komite Audit dapat dilihat dari tabel 4.9 berikut ini: Tabel 4.9 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items 0,680 9 Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Berdasarkan tabel 4.9 diatas, terlihat bahwa nilai cronbach alpha peranan Komite Audit sebesar 0,680. Hal ini berarti bahwa, nilai ini telah melewati syarat reliabilitas sebesar 0,6. Maka dapat dikatakan bahwa peranan Komite Audit teruji reliabilitasnya. c. Peranan Dewan Direksi Pengujian peranan Dewan Direksi dapat dilihat dari tabel 4.10 berikut ini: Tabel 4.10 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items 0,619 10 Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Berdasarkan tabel 4.10 diatas, terlihat bahwa nilai cronbach alpha peranan Dewan Direksi sebesar 0,619. Hal ini berarti bahwa, nilai ini Universitas Sumatera Utara telah melewati syarat reliabilitas sebesar 0,6. Maka dapat dikatakan bahwa peranan Dewan Direksi teruji reliabilitasnya. d. Penerapan GCG Pengujian penerapan Good Corporate Governance dapat dilihat dari tabel 4.11 berikut ini: Tabel 4.11 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items 0,882 24 Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 17 Berdasarkan tabel 4.11 diatas, terlihat bahwa nilai cronbach alpha penerapan Cood Corporate Governance sebesar 0,882. Hal ini berarti bahwa, nilai ini telah melewati syarat reliabilitas sebesar 0,6. Maka dapat dikatakan bahwa penerapan Cood Corporate Governance teruji reliabilitasnya.

4.6. Hasil Uji Asumsi Klasik

Dokumen yang terkait

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

4 114 99

Pengaruh Struktur Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

1 30 99

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 102 87

Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Pada Perusahaan Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2007-2010)

1 46 99

Pengaruh Peranan Audit Internal Terhadap Penerapan Good Corporate Governance Pada PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan

0 35 129

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba dengan Profitabilitas sebagai variabel moderating Pada Perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 46 80

Pengaruh dewan komisaris, dewan direksi dan komite audit dalam pelaksaan corporate governance pada perusahaan yang listed di BEJ

2 11 96

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Good Corporate Governance (GCG) 2.1.1. Pengertian Good Corporate Governance (GCG) - Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 1 31

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah - Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 0 8

Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 1 14