Sejarah Singkat Berdirinya Perusahaan

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN

4.1. Gambaran Umum PT Tolan Tiga Indonesia SIPEF

4.1.1. Sejarah Singkat Berdirinya Perusahaan

Perusahaan SA SIPEF NV didirikan tahun 1919 di Belgia dan mulai bergerak bergerak membangun kegiatan usaha sektor perkebunan sejak 1921, diantaranya perusahaan-perusahaan perkerbunan di Indonesia yang terletak di Sumatera Utara, Sumatera selatan, Bengkulu dan Jawa Barat. SA SIPEF adalah singkatan dari Societe Internationale de Plantation et de Finance, sampai sekarang SA SIPEF masih berkedudukan di Belgia. Perusahaan ini merupakan grup usahawan besar international dan terdaftar di pasar bursa di Belgia dan Switzerland. Selain di Indonesia perusahaan SIPEF juaga bergerak di sektor agrobisnis di Papua New Guinea, Solomon Island, Zaire, Ivory Coast, Liberia, dan Brazil. Pada tahun yang sama berdiri perusahaan-perusahaan yang lain bernama ANGOLA DUTCH ESTATE AGENCY yang pemiliknya berkebangsaan Inggris dan Belanda. Pada tahun 1949 perusahaan ANGOLA DUTCH ESTATE AGENCY bergabung dengan perusahaan SIPEF dan kemuduan nama perusahaan ini diganti menjadi perusahaan perkebunan PT SIPEF Anglo Sumatera. Pada tahun 1961 didirikan suatu perseroan terbatas bernama PT Patiluban, yang berkedudukan di Jakarta dengan akte pendirian No. 40 tanggal 7 September 1961 dibuat dihadapan Profesor Master Raden Soedja di Universitas Sumatera Utara Jakarta kemudian diganti lagi menjadi PT Tolan Tiga Indonesia dihadapan notaries yang sama dengan akte No. 219 tanggal 9 September 1961 No. J.A.59892 dan telah di umumkan dalam tambahan berita Negara RI tanggal 5 Desember 1961. Pada tahun 1964 atas dasar penetapan Presiden No. 6 Tahun 1964 terjadi pengambilalihan semua perusahaan-perusahaan asing oleh pemerintah RI dan pada tahun 1968 pemerintah RI melakukan pengembalian semua perusahaan-perusahaan asing kepada pemiliknya semula atas dasar instruksi Presidium Kabinet Ampera No. 28UIN121996 dan Undang-Undang No. 1 tahun 1967 tentang penanaman modal asing Pada bulan bulan Desember 1978, manajemen perusahaan PT SIPEF Medan Indonesia diserahkan kepada PT PP Tolan Tiga Indonesia atau lebih dikenal dengan nama PT PP Tolan Tiga Indonesia yang mempunyai kantor pusat Head Office di Jl. Letjen S. Parman No. 217 Medan dan tanggal 9 Maret 1987 perusahaan tersebut di ubah lagi namanya menjadi PT Tolan Tiga Indonesia yang membawahi beberapa kebun yang terbentang sebagian besar di pulau Sumatera dan beberapa kebun lainnya yang berada di pulau Jawa dan ditetapkan Kator Besar Pengendalian Manajemen atau Induk Operasional. Pada tanggal 6 September 2004 kantor PT Tolan Tiga Indonesia pindah dari Jl. Letjen S. Parman No. 217 ke gedung Bank Sumut lantai 7 di Jl. Imam Bonjol No. 18 Meda. Perusahaan-perusahaan yang berada di bawah PT Tolan Tiga Indonesia tetap merupakan peseroan terbatas yang berdiri Universitas Sumatera Utara sendiri. Perkebunan-perkebunan yang berada dalam pengendalian manajemen atau induk operasional PT Tolan Tiga Indonesia Head Office adalah sebagai berikut: Tabel 4.1 Daftar perusahaan PT Tolan Tiga Indonesi No Nama Perusahaan Lokasi Produk 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 PT Tolan Tiga Indonesia PT Eastern Sumatera Indonesia PT Kerasaan Indonesia PT Bandar Sumatra Indonesia PT Timbang Deli Indonesia PT Melania Indonesia  Melania Alicia Sanna Estate  Cibuni Estate, Factory PT Umbul Mas Wisesa PT Citra Sawit Mandiri PT Toton Usaha Mandiri PT Agro Muko  General Manager Office  Mukomuko Estate  Mukomuko Mill  Mukomuko Crumb Rubber Factory Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Palembang Jawa Barat Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Karet Karet Kelapa Sawit Teh Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Karet Universitas Sumatera Utara  Sei Betung Estate  Tanah Rekah Estate  Talang Petai Estate  Bunga Tanjung Estate  Bunga Tanjung Mill  Air Bikuk Estate  Air Buluh Estate  Teluk Bayur Office Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Bengkulu Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Kelapa Sawit Sumber: PT Tolan Tiga Indonesia

4.2. Visi dan Misi Perusahaan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

4 114 99

Pengaruh Struktur Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

1 30 99

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 102 87

Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Pada Perusahaan Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2007-2010)

1 46 99

Pengaruh Peranan Audit Internal Terhadap Penerapan Good Corporate Governance Pada PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan

0 35 129

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba dengan Profitabilitas sebagai variabel moderating Pada Perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 46 80

Pengaruh dewan komisaris, dewan direksi dan komite audit dalam pelaksaan corporate governance pada perusahaan yang listed di BEJ

2 11 96

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Good Corporate Governance (GCG) 2.1.1. Pengertian Good Corporate Governance (GCG) - Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 1 31

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah - Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 0 8

Pengeruh Peranan Audit Internal, Komite Audit dan Dewan Direksi Terhadapa Penerapan Good Corporate Governance Pada PT Tolan Tiga Indonesia

0 1 14