Frekuensi Wajib Pajak Dalam Melaksanakan Konsultasi Dengan

68 diajukan dalam wawancara terhadap informan tersebut mengenai indikator-indikator untuk mengukur baik atau tidaknya kinerja Account Representative di KPP Pratama Sidoarjo Utara.

4.1.1 Frekuensi Wajib Pajak Dalam Melaksanakan Konsultasi Dengan

Account Representative di KPP Pratama Sidoarjo Utara Setiap Account Representative AR mempunyai beberapa Wajib Pajak WP yang harus diawasi. Penugasan pelayanan oleh Account Representative AR dilakukan berdasarkan jenis usaha sehingga meningkatkan profesionalisme dan meningkatkan produktivitas kerja karena pelaksanaan pekerjaan lebih terfokus. Semakin sering dan rutin seorang Wajib Pajak dalam berkonsultasi mengenai perpajakan dengan Account Representative nya, tingkat kesalahan seorang Waijb Pajak dalam memenuhi kewajiban perpajakannya akan semakin rendah. Kutipan wawancara berikut merupakan jawaban atas pertanyaan yang diajukan terhadap informan, dimana pertanyaan tersebut dimaksutkan untuk mengetahui sering atau tidaknya Wajib Pajak di KPP Pratama Sidoarjo Utara berkonsultasi dengan Account Representative nya dan hal apa saja yang biasanya ditanyakan oleh Wajib Pajak. “Sering atau tidaknya itu kondisional mas, sesuai kebutuhan WP nya. Karena sebelumnya kalau ada peraturan-peraturan perpajakan baru atau informasi-informasi baru, KPP Pratama khususnya dari seksi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 69 Waskon dan AR-AR nya pasti mensosialisasikan ke setiap WP secara langsung baik WP di undang untuk menghadiri sosialisasi di KPP Pratama atau WP di bagikan surat-surat pemberitahuan. Kalau hal-hal yang sering ditanyakan itu biasanya Tata cara pengisian SPT, Peraturan- peraturan perpajakan yang sesuai dengan bidang usaha WP nya, sama implementasi perpajakan nya.” Informan: Bapak Mirza Kemudian sesuai dengan hal yang di sampaikan oleh Bapak Mirza, hal yang sama juga di ungkapkan oleh Bapak Wahyu sebagai informan tambahan yang menjabat sebagai Kepala Seksi PDI Pengolahan Data dan Informasi, yaitu: “Ya itu biasanya sesuai keperluan WP ya mas. Segala macam pemberitahuan itu sebetulnya sudah rutin di beritahukan ke WP, tapi biasanya ada WP yang memang masih kurang jelas kewajiban perpajakannya kan, nah akhirnya WP berkonsultasi langsung ke AR nya. Biasanya yang di tanyakan WP itu seputar tata cara pengisian SPT sama peraturan-peraturan perpajakannya mas, kan setiap WP punya usaha atau kerja yang beda-beda, peraturannya pun juga beda-beda.” Informan: Bapak Wahyu Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 70 Wajib Pajak KPP Pratama Sidoarjo Utara berkonsultasi terhadap Account Representative nya secara kondisional, yaitu sesuai dengan kondisi dan kebutuhan Wajib Pajak untuk menanyakan tata cara pengisian SPT, peraturan-peraturan perpajakan yang mengatur Wajib Pajak dalam kewajiban perpajakannya sesuai dengan bidang usaha Wajib Pajak, dan pengimplementasian perpajakannya.

4.1.2 Arah Pelayanan

Dokumen yang terkait

Pengaruh peran account representatif, pemahaman prosedur perpajakan wajib pajak, dan kualitas pelayanan tempat pelayanan terpadu di kantor pajak terhadap kepatuhan wajib pajak dalam memenuhi kewajiban perpajakannya (studi kasus pada delapan kantor pelayan

3 6 128

Peranan Account Representative (AR) Dalam Pelayanan Terhadap Wajib Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees

0 5 1

Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak dan Kinerja Account Representative Terhadap Kepatuhan Perpajakan (Survey Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees)

0 8 31

Tinjauan atas Efektivitas Pelayanan Account Representative (Studi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sumedang)

0 10 56

Pengaruh Account Representative Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada Wajib Pajak Di Kantor Pelayanan Pratama Soreang)

18 182 55

Kinerja Account Representative Dalam Upaya Peningkatan Kepatuhan Wajib Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Lubuk Pakam

2 73 85

PERBEDAAN KEPATUHAN FORMAL WAJIB PAJAK SEBELUM DAN SETELAH DILAKUKANNYA PEMERIKSAAN PAJAK (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sidoarjo Utara).

0 0 99

Evaluasi Kinerja Account Representative pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Makassar Utara

0 0 15

PERBEDAAN KEPATUHAN FORMAL WAJIB PAJAK SEBELUM DAN SETELAH DILAKUKANNYA PEMERIKSAAN PAJAK (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sidoarjo Utara)

0 0 22

KINERJA ACCOUNT REPRESENTATIVE DALAM MENENTUKAN KUALITAS PEMERIKSAAN PAJAK (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sidoarjo Utara) SKRIPSI

0 0 28