Pengertian Perilaku Dinamika Proses Perilaku Manusia

29 4 Tingkah laku afektif Tingkah laku afektif adalah tingkah laku dalam bentuk perasaan atau emosi, seperti: senang, nikmat, gembira, sedih, cinta, dan lain sebagainya. 31 Bentuk perilaku dari yang sederhana hingga yang kompleks adalah: 1 Mengenal tanda isyarat. 2 Menghubungkan stimulus dengan respon. 3 Merangkaikan dua respon atau lebih. 4 Asosiasi verbal. 5 Diskriminasi. 6 Mengenal konsep. 7 Mengenal prinsip. 8 Pemecahan masalah. 32

g. Ciri-Ciri Perilaku atau Pribadi yang Memiliki Konsep Diri Self

Concepts adalah: 1 Merasa yakin atau percaya diri akan kemampuannya untuk mengatasi masalah yang dihadapinya. 2 Merasa setara dengan orang diri. 3 Dapat menerima pujian orang lain. 4 Mampu memperbaiki dirinya apabila mengalami kegagalan. 5 Mempunyai kepedulian terhadap kepentingan orang lain. 33

B. Hasil Penelitian yang Relevan

Beberapa penelitian yang telah dilakukan terdahulu yang relevan dengan penelitian yang akan dilakukan di antaranya adalah sebagai berikut: 1. Leiliy Amalus Sholehah, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, dengan judul skripsi: “Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pembentukan Kepribadian Siswa Study Kasus di SMA Negeri 46 Jakarta.” 31 Tohirin, Psikologi Pembelajaran Pendidikan Agama Isalam, Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada, 2005, h. 7 32 Ibid, h. 81-82. 33 Zikri Neni Iska, Pengantar Bimbingan dan Konseling, J akarta: Kizi Brother’s, 2012, Cet. ke-2, h. 72. 30 Perhitungan dengan menggunakan teknik kolerasi product moment terhadap koefisiensi korelasi atau nilai r hitung sebesar 0,868 dibandingkan dengan nilai r tabel yang dapat sebesar 0,312 pada taraf signifikan 5 dapat ditarik kesimpulan bahwa nilai r hitung r tabel, maka Ha diterima dan Ho ditolak. 2. Iin Muthamainnah, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif HIdayatullah Jakarta, dengan judul skripsi: “Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Membentuk Akhlak Siswa sebagai upaya Menanggulangi Kenakalan Remaja Study Kasus di SMK Dinamika Pembangunan 1- 2 Jakarta.” a. Peran guru Agama Islam sebagai Pendidikan di SMK Dinamika Pembangunan 1-2 Jakarta dapat dikatagorikan sangat baik. Karena mencapai rata-rata prosentase 80,65 guru Agama Islam dapat mendidik siswa untuk menjalankan perintah agama, serta mendidik siswa dalam berpakaian rapih dan sopan. b. Guru Agama Islam sebagai evaluator dalam pelaksanaan Pendidikan Islam di SMK Dinamika Pembangunan 1-2 Jakarta, di katagorikan baik, karena mencapai rata-rata 70. Hal ini dapat menunjukkan bahwa guru Agama Islam dapat mengevaluasi tingkah laku siswa. 3. Rosida Indah, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, dengan judul skripsi: “Hubungan Pendidikan Agama Islam dengan Kepribadian Ialami Siswa SMP Negeri 4 Ciputat.” Setelah penulis melakukan pengolahan data hasil perhitungan yang menggunakan rumus korelasi product moment. Dihasilakn perolehan angka korelasi 0,65 yang berada pada kisaran 0,40-0,70, maka antara variabel X dan Y termasuk korelasi positif atau cukup. Dengan demikian melihat tabel “r” product moment, ternyatab dengan df sebesar 36 pada taraf signifikan 5 diperoleh r tabel = 0,325 karena rxy atau ro pada taraf signifikan 5 lebih besar daripada r tabel 0,65 0,325, maka pada taraf signifikan 5. Hipotesa alternative Ha diterima, sedangkan Hipotensa Nihil Ho ditolak, berati bahwa pada taraf signifikan 5 itu terdapat kolerasi positif searah yang signifikan antara variebel X dan variabel Y.