Hasil Penelitian yang Relevan

f. PTK dilakukan hanya apabila ada keputusan kelompok dan komitme untuk pengembangan, untuk meningkatkan profesionalisme guru dan untuk memperoleh pengetahuan sebagai pemecahan masalah. 46

2. Intervensi Tindakan Rancangan Siklus Penelitian

Rancangan Penelitian yang dirancang oleh peneliti adalah sebagai berikut: a. Perencanaan Pelaksanaan penelitian diawali dengan observasi yang dilaksanakan pada minggu ke-tiga bulan Juli yang berawal dengan mencari masalah yang ada di sekolah, dilanjutkan pada minggu ke- dua bulan Agustus dengan melakukan pre tes untuk mengamati hasil observasi. Setelah melakukan pre tes, peneliti melakukan perencanaan pembelajaran dan dilaksanakan penelitian pada minggu ke-empat bulan Agustus, yang terdiri dari sati siklus dengan dua kali pertemuan. Kemudian penelitian dilanjutkan pada minggu ke-dua pada bulan September, yang terdiri dari satu siklus dan termasuk dalam siklus ke-dua dalam penelitian. Perencanaan ini dilaksanakan untuk mengetahui berbagai permasalahan yang ditemukan dalam pembelajaran SKI. Dan melaui metode Sosiodrama dalam pembelajaran SKI dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran SKI. Kemudian melakukan focus masalah dan merumuskannya. Selanjutnya disusunlah rencana desain pembelajaran melalui metode sosiodrama. b. Tindakan Peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajran SKI melalui metode sosidrama dilakukan setelah melalui pra penelitian, menemukan solusi dan membuat rencana, maka pelaksanaan kegiataan perencanaan yang sudah disusun dan yang akan 46 Suharsimi Arikunto dkk, Opcit, hlm. 62 dilaksanakan oleh peneliti disesuaikan dengan langkah-langkah yang telah dibuat, kemudian menetapkan aturan dalam pelaksanaan kegiatan dan selanjutnya mengamati dan menganalisa. c. Observasi Peneliti dilakukan sebanyak du siklus, dan dalam setiap tindakan peneliti mengamati dan mencatat semua peristiwa penting yang terjadi dalam proses pelaksanaan penelitian, yang dilakukan dengan menggunakan pedoman observasi. Observasi dilakukan pada waktu bersama dengan kegiatan belajar siswa. d. Refleksi Setelah peneliti melakukan kegiatan pengamatan, kemudian dianalisa dan diskusi dengan kolaborator, dan lain-lain, tentang apa yang telah berlangsung. Selanjutnya kembali diadakan perenungan, menganalisa kembali segi-segi tindakan mana yang perlu diperbaiki, berdasarkan hasil penelitian, meliputi kegiatan analisa hasil pengukuran, sekaligus menyusun rencana perbaikan pada siklus berikutnya.

C. Subjek Penelitian

Subjek penelitian adalah keaktifan dan kemampuan siswa dalam bermain peran sosiodrama dalam meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran SKI kelas VI MI Baitul Muttaqin, dengan jumlah siswa 16 anak yang terdiri dari 13 perempuan dan 3 laki-laki. dengan subyek penelitian yang dikenai tindakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

Dokumen yang terkait

Peningkatan Hasil Belajar Ips Siswa Dengan Menggunakan Metode Sosiodrama Di Smp Nusantara Plus Kelas Viii-4 Ciputat Tangerang Selatan

0 5 197

Keterampilan Bertanya Guru dalam Meningkatkan Aktivitas belajar Siswa pada Mata Pelajaran Fiqih di Madrasah Tsanawiyah At-taqwa 06 Bekasi.

1 10 196

Pengaruh Metode Sosiodrama Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Akidah Akhlak (Kuasi Eksperimen di MTs Mathlabussa’adah).

4 60 151

EFEKTIVITAS METODE MIND MAPPING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XI SMAN 12 SEMARANG

1 19 137

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Melalui Metode Talking Stick Di Mi Al Hikmah Kelas 5 Kota Bekasi

0 7 179

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM DENGAN MENGGUNAKAN Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Dengan Menggunakan Metode Cooperative Learning Tipe Make A Matc

0 0 17

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM DENGAN MENGGUNAKAN METODE Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Dengan Menggunakan Metode Cooperative Learning Tipe M

0 0 26

EFEKTIVITAS METODE SOSIODRAMA DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH ISLAM KELAS VII - repository UPI S PAI 1202844 Title

0 0 8

TAPPDF.COM PDF DOWNLOAD METODE DISKUSI DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA ... 1 SM

0 4 6

METODE SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN TARIKH

0 1 12