Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan

B. Rumusan Masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Bagaimanakah persepsi mahasiswa Fakultas Psikologi USU terhadap proses belajar e-learning? 2. Bagaimanakah gambaran motivasi belajar mahasiswa dengan e-learning? 3. Apakah ada hubungan persepsi mahasiswa tersebut dengan motivasi belajar e- learning?

C. Tujuan Penelitian

Secara umum penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai persepsi mahasiswa Fakultas Psikologi USU terhadap e-learning serta apakah persepsi itu berhubungan dengan motivasi belajar e-learning.

D. Manfaat Penelitian

Penelitian mengenai “Hubungan antara Persepsi terhadap E-learning dengan Motivasi Belajar pada Mahasiswa Fakultas Psikologi USU” ini diharapkan akan bermanfaat, baik secara teoritis maupun secara praktis, yaitu : 1. Manfaat Teoritis Penelitian ini diharapkan bisa menambah data hasil penelitian dalam Psikologi bidang pendidikan baik teknologi pendidikan maupun pendidikan teknologi dan hal-hal yang berkaitan dengan e-learning. 2. Manfaat Praktis Penelitian ini diharapkan bisa menjadi bahan evaluasi dalam pengaplikasian proses belajar e-learning di masa mendatang baik untuk para dosen danatau staff Universitas Sumatera Utara pengajar sebagai pihak penyampaian pembelajaran, mahasiswa sebagai peserta didik penerima pembelajaran, serta pihak lainnya yang mungkin terlibat dalam pengaplikasian model pembelajaran e-learning di Fakultas Psikologi USU, karena disadari atau tidak pengaplikasian model belajar ini dirasakan berguna bagi efektivitas belajar dan efisiensi waktu belajar, dan sepertinya di masa yang akan datang akan lebih ditingkatkan lagi proses belajar seperti ini.

E. Sistematika Penulisan

Adapun sistematika penulisan penelitian ini adalah: BAB I : PENDAHULUAN Bab ini terdiri dari latar belakang masalah penelitian, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan penelitian. BAB II : LANDASAN TEORITIS Bab ini menguraikan teori yang mendasari masalah yang menjadi variabel dalam penelitian. Teori-teori yang dimuat adalah teori mengenai persepsi, motivasi belajar, dan pengertian mahasiswa. BAB III : METODE PENELITIAN Bab ini menjelaskan mengenai metode-metode dasar dalam penelitian yaitu identifikasi variabel penelitian, definisi operasional, populasi dan sampel, metode dan alat pengumpulan data, validitas dan reliabilitas alat ukur, prosedur pelaksanaan penelitian dan metode analisis data. BAB IV : ANALISIS DATA Bab ini menguraikan mengenai analisis data yang berupa gambaran umum subyek dan hasil penelitian serta pembahasan. Universitas Sumatera Utara BAB V : KESIMPULAN, DISKUSI, DAN SARAN Bab ini menjelaskan mengenai kesimpulan dan saran dari hasil penelitian yang telah dilakukan. Universitas Sumatera Utara

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

Gambaran Persepsi Mahasiswa USU Terhadap Pola-Pola E-Learning

6 52 122

Hubungan Antara Motivasi Belajar dengan Self-Regulated Learning Pada Mahasiswa USU yang Mengalami Proses Pembelajaran E-learning Rina Melati dan Filia Dina Anggaraeni

9 56 105

Gambaran Persepsi Mahasiswa tentang Kualitas E-Learning di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

0 40 90

Hubungan antara Self-efficacy dengan Self-regulated Learning pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

10 89 124

HUBUNGAN ANTARA MINAT TERHADAP FAKULTAS DENGAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI Hubungan Antara Minat Terhadap Fakultas Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 4 18

HUBUNGAN ANTARA MINAT TERHADAP FAKULTAS DENGAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS Hubungan Antara Minat Terhadap Fakultas Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 6 15

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA.

0 1 14

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP DOSEN DENGAN MOTIVASI BELAJAR DI PROGRAM HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP DOSEN DENGAN MOTIVASI BELAJAR DI PROGRAM STUDI KEPERAWATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 3 17

Hubungan Antara Persepsi Mahasiswa Terhadap Skripsi Dengan Motivasi Mengerjakan Skripsi Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Surabaya. - Ubaya Repository

0 0 1

Hubungan Motivasi Membaca Dengan Prestasi Belajar Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Surabaya. - Ubaya Repository

0 0 1