Kajian Pendamping PKH Kajian Teori
                                                                                22
2 Tugas Rutin
a Melaksanakan  pemutakhiran  data  peserta  PKH  dan  mengirimkan
formulir pemutakhiran data tersebut ke UPPKH KabupatenKota. b
Menerima  pengaduan  dari  ketua  kelompok  danatau  RTSM  dan melakukan
tindak lanjut
dibawah koordinasi
UPPKH KabupatenKota.
c Melakukan kunjungan insidental khususnya kepada peserta PKH yang
tidak memenuhi komitmen. d
Melakukan pertemuan dengan semua peserta setiap enam bulan untuk resosialisasi program dan kemajuanperubahan dalam program.
e Melakukan koordinasi dengan aparat setempat dan pemberi pelayanan
pendidikan dan kesehatan. f
Melakukan pertemuan dua mingguan dengan ketua kelompok. g
Melakukan  pertemuan  bulanan  dengan  pelayan  kesehatan  dan pendidikan di lokasi pelayanan terkait.
h Melakukan  pertemuan  triwulan  dan  tiap  semester  dengan  seluruh
pelaksana kegiatan: UPPKH Daerah, Pendamping, Pelayan Kesehatan Pendidikan dan PT.Pos.
i Memberikan  motivasi  kepada  RTSM  dalam  rangka  perubahan
perilaku menjalankan komitmen. j
Membantu pelaksanaan verifikasi Faskes dan Fasdik. k
Melaksanakan  tugas-tugas  lainnya  yang  diinstruksikan  oleh  UPPKH KabKota dan UPPKH Pusat.
23