Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Karakteristik Responden Berdasarkan Masa kerja

4.1.2.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan

Karakteristik responden berdasarkan pendidikan dapat dilihat pada tabel 4.3. berikut: Tabel 4.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan No. Tingkat Pendidikan Jumlah Orang Persen 1. SLTP 6 10,91 2. SLTA 21 38,18 3. D-III 13 23,64 4. Strata 1 S1 15 27,27 Jumlah 55 100 Sumber: Hasil Penelitian 2012 data diolah. Pada tabel 4.3. diketahui karakteristik responden berdasarkan pendidikan menunjukkan bahwa karyawan Pabrik Kelapa Sawit PKS PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan sebagian besar telah menempuh pendidikan yang memadai. Sebanyak 21 responden 38,18 merupakan lulusan program SLTA. Hal ini menunjukkan perusahaan mengutamakan tamatan SLTA sebagai operator dalam memproduksi kelapa sawit PKS. Tingkat pendidikan S1 difokuskan untuk menganalisis dan membuat program-program yang sedang berjalan di Pabrik Kelapa Sawit PKS PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan, yang memberikan manfaat dalam mencapai target, sehingga sesuai dengan program-program yang telah ditentukan.

4.1.2.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Masa kerja

Karakteristik responden berdasarkan masa kerja dapat dilihat pada tabel 4.4. berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.4. Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja No. Masa Kerja Tahun Jumlah Orang Persen 1. 5 9 16,36 2. 6 – 10 12 21,82 3. 11 – 15 8 14,55 4. 16 – 20 17 30,91 5. 20 9 16,36 Jumlah 55 100 Sumber: Hasil Penelitian 2012 data diolah. Pada tabel 4.4. berdasarkan masa kerja sebagian besar responden telah bekerja antara 16 sampai dengan 20 tahun yaitu sebanyak 17 responden 30,91. Hal ini menunjukkan karyawan telah memiliki pengalamanan yang cukup baik dalam mengembangkan dan memberikan kontribusi pada PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan yang telah banyak memberikan manfaat yang besar bagi perusahaan mulai dari membuat program-program, menjalankan program dan menganalisis permasalahaan yang terjadi di perusahaan serta mewujudkan visi dan misi sesuai yang ditetapkan PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan.

4.1.3. Analisis Statistik Deskriptif

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kecerdasan Emosi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pabrik Kelapa Sawit Unit Gunung Bayu PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero)

5 78 211

Analisis Pengaruh Komunikasi, Komitmen Organisasi dan Insentif Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Pusat PT Perkebunan Nusantara I (Persero) Langsa

1 33 143

Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan

0 22 59

Analisis Biomekanika Buruh Panen Berondolan Guna Peningkatan Produktivitas Kerja (Kasus: PTPN III Kebun Rambutan)

2 37 181

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV KEBUN PABATU.

1 9 27

PENGARUH ETIKA KERJA DAN INSENTIF TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. SALAMA NUSANTARA.

0 0 1

Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Insentif Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pabrik Kelapa Sawit PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan

0 0 15

BAB II - Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Insentif Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pabrik Kelapa Sawit PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan

0 1 27

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Insentif Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pabrik Kelapa Sawit PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan

0 0 10

Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Insentif Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pabrik Kelapa Sawit PT. Perkebunan Nusantara IV Kebun Air Batu Asahan

0 0 16