Ruang Lingkup Penelitian Jenis dan Sumber Data Model Analisis

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Ruang Lingkup Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor yoghurt Indonesia dari tahun 1994 sampai dengan 2009. Secara khusus penelitian ini mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor yoghurt VEY di Indonesia seperti nilai tukar internasional EXR, tingkat harga internasional HRG, investasi domestik INV dan inflasi IFI.

3.2. Jenis dan Sumber Data

Data yang digunakan bersumber dari Badan Pusat Statistik BPS, Bank Indonesia BI, website Food and Agriculture Organization FAO, World Bank, International Monetary of Fund IMF dan sumber-sumber lain seperti jurnal-jurnal dan hasil-hasil penelitian yang kemudian diolah oleh peneliti sesuai kebutuhan model. Data diperoleh secara kuartalan dari bulan Januari 1994 sampai dengan Desember 2009 64 observasi mencakup semua variabel yang relevan untuk keperluan estimasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang bersifat kuantitatif runtun waktu time series mulai tahun 1994 hingga tahun 2009. Dalam hal ini, pengolahan data dilakukan dengan menggunakan software Eviews Versi 4.1 yang mengacu pada berbagai literatur ekonomi seperti Gujarati 2008, Manurung 2005, Nachrowi 2006 dan lain-lain. pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara

3.3. Model Analisis

Dalam penelitian ini digunakan model ekonometrik untuk mengetahui faktor- faktor yang mempengaruhi volume ekspor yoghurt di Indonesia. Adapun fungsi faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor yoghurt tersebut dapat dituliskan sebagai berikut: VEY = f EXR, HRG, INV, IFI ……………...............................................1 Dari fungsi tersebut di atas dispesifikasikan ke dalam bentuk model regresi linier berganda: VEY t =ɑ o + ɑ 1 EXR t + ɑ 2 HRG t + ɑ 3 INV t + ɑ 4 IFI t + ɛ t …………………………… 2 Kemudian dari model ekonometrik tersebut dispesifikasikan ke dalam bentuk model logaritma: ln VEY t =ɑ o + ɑ 1 ln EXR t + ɑ 2 ln HRG t + ɑ 3 ln INV t + ɑ 4 ln IFI t + ɛ t …… ..........3 Di mana: VEY = volume ekspor yoghurt kilogram EXR = nilai tukar internasional RpUS HRG = tingkat harga internasional rupiah INV = investasi domestik milyar rupiah IFI = inflasi ln = logaritma natural ɛ t = error term ɑ o, ɑ 1, ɑ 2, ɑ 3, ɑ 4 = koefisien regresi pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara

3.4. Variabel Penelitian