Sejarah Singkat Perusahaan PT. Tunas Ridean Tbk Sejarah Singkat Perusahaan PT United Tractors Tbk

Sesuai dengan pasal 3 anggaran dasar perusahaan, ruang lingkup kegiatan Perusahaan terutama dibidang perdagangan dan persewaan alat berat, serta memberikan jasa pelayanan yang berkenaan dengan perakitan dan perbengkelan. Perusahaan memulai kegiatan komersilnya pada tahun 1975. Perubahan terakhir dengan Akta No. 32 tanggal 14 Mei 2008 dari Fathiah Helmi, S.H., notaris di Jakarta mengenai perubahan Aggaran Dasar Perusahaan untuk disesuaikan dengan ketentuan Undang-Undang Republik Indonesia No.402007 tentang Perseroan Terbatas. Perubahan Anggaran Dasar tersebut telah diterima dan dicatat oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia dengan registrasi No. AHU – 65101 AH.01.02.Tahun 2008, tanggal 18 September 2008. Tanggal 30 Juni 1993, Perusahaan memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan Pengawas Pasar Modal Bapepam sekarang Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan atau Bapepam dan LK dengan surat No. S-1067PM1993 untuk melakukan penawaran umum saham Perusahaan. Pada tanggal 31 Desember 2008, seluruh saham Perusahaan sebanyak 432.005.844 saham telah tercatat di Bursa Efek Indonesia.

4.1.3.5. Sejarah Singkat Perusahaan PT. Tunas Ridean Tbk

PT Tunas Ridean Tbk “Perseroan” didirikan berdasarkan Akta Notaris Winanto Wiryomartani, S.H., No. 102 tertanggal 24 Juli 1980. Akta pendirian ini disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dalam Surat Keputusan No. Y.A.51401 tertanggal 7 April 1981 dan diumumkan dalam 81 Lembaran Berita Negara No. 935, Tambahan No. 84 tertanggal 21 Oktober 1983. Perseroan dan anak perusahaan bersama-sama disebut “Grup” terbagi dalam dua divisi sesuai dengan kegiatan utamanya: - Keagenan penjualan kendaraan bermotor, yang berkedudukan di Jakarta dan Lampung. Keagenan yang berkedudukan di Jakarta dilaksanakan oleh PT Tunas Ridean Tbk induk perusahaan, PT Tunas Mobilindo Parama ”TMP”, PT Tunas Mobilindo Perkasa ”TMP2”, PT Surya Mobil Megahtama ”SMM”, PT Tunas Asset Sarana ’’TAS’’, dan yang berkedudukan di Lampung dilaksanakan oleh PT Tunas Dwipa Matra ”TDM”. - Jasa keuangan dan sewa, yang berkedudukan di Jakarta, dilaksanakan oleh PT Tunas Financindo Sarana “TFS” dan PT Surya Sudeco ”SS”. Perseroan memulai kegiatan komersilnya pada tahun 1981. Perseroan merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang dealer resmi. Perdagangan mobil bekas, jasa perbengkelan dan jasa-jasa lain yang berhubungan dengan kendaraan bermotor. Perubahan terakhir dibuat dengan Akta Notaris Ny. Poerbaningsih Adi Warsito, S.H., No. 43 tanggal 08 Agustus 2008 untuk memenuhi ketentuan Undang-Undang No. 402007 tentang Perseroan Terbatas. Perubahan Anggaran Dasar ini disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan Surat Keputusan No. AHU-73009.AH.01.02 tahun 2008 tanggal 13 Oktober 2008. 82

4.1.3.6. Sejarah Singkat Perusahaan PT United Tractors Tbk

PT United Tractors Tbk “Perusahaan” didirikan di Indonesia pada tanggal 13 Oktober 1972 dengan nama PT Inter Astra Motor Works, berdasarkan Akta Pendirian No. 69, oleh Notaris Djojo Muljadi, S.H. Akta Pendirian tersebut telah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dalam Surat Keputusan No. Y.A.5348 tanggal 6 Pebruari 1973 dan telah diumumkan dalam Lembaran Berita Negara No. 31, Tambahan No. 281 tanggal 17 April 1973. Perusahaan berkedudukan di Jakarta dan mempunyai 18 cabang, 15 kantor lokasi site offices dan 12 kantor perwakilan yang tersebar di seluruh Indonesia. Kantor pusat berlokasi di Jalan Raya Bekasi Km. 22, Cakung, Jakarta. Ruang lingkup kegiatan Perusahaan dan anak perusahaan bersama-sama disebut “Grup” meliputi penjualan dan penyewaan alat berat beserta pelayanan purna jual, penambangan dan kontraktor penambangan. Perubahan terakhir Anggaran Dasar Perseroan termuat dalam Akta Pernyataan Keputusan Rapat No. 54, tanggal 13 Juni 2008, yang dibuat dihadapan Benny Kristianto, SH, Notaris di Jakarta untuk disesuaikan dengan Peraturan No. 40 tahun 2007 tentang Perusahaan Terbatas. Akta Perubahan tersebut telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dalam Surat Keputusan No. AHU-38129.AH.01.02 Tahun 2008, tertanggal 3 Juli 2008. 83 Tahun 1989, Perusahaan melakukan Penawaran Umum Perdana pada Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya dengan menawarkan sejumlah 2,7 juta lembar saham dengan nilai nominal Rp 1.000 Rupiah penuh per lembar.

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH EVA DAN ROA TERHADAP RETURN SAHAM PADA INDUSTRI KONSUMSI DI BURSA EFEK INDONESIA

0 36 8

Pengaruh Pengembalian Aktiva (ROA) dan Laba Per Saham (EPS) Terhadap Return Saham (Pada Perusahaan Retail Trade yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2012)

0 23 54

ANALISIS PENGARUH EVA, ROA DAN ROE TERHADAP RETURN PEMEGANG SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2006 2008

0 2 83

PENGARUH ROI, ROE, EPS DAN EVA TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA Pengaruh ROI, ROE, EPS Dan EVA Terhadap Return Saham Pada Perusahan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011.

0 1 13

PENGARUH ROI, ROE, EPS DAN EVA TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA Pengaruh ROI, ROE, EPS Dan EVA Terhadap Return Saham Pada Perusahan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011.

0 2 18

PENGARUH ROA, ROE, NPM, DAN EPS TERHADAP RETURN SAHAM Pengaruh Roa, Roe, Npm, Dan Eps Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Food And Baverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2008-2010.

1 7 14

Pengaruh ROA, ROE, EPS, EVA, dan MVA terhadap Harga Saham Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013.

0 4 23

Analisis pengaruh ROA, ROE, EPS, dan EVA terhadap Return Saham pada Perusahaan Tobacco Manufacture yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2006-2010.

1 1 27

ANALISIS PENGARUH EVA, ROA, DAN EPS TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG LISTED DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE TAHUN 2005-2008

0 0 28

ANALISIS PENGARUH ROA, DER DAN EPS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - UMBY repository

0 0 10