Konflik yang dirasakan Konflik yang dimanifestasikan Konflik jelas Akibat konflik Kondisi Laten Konflik yang dipersepsikan Kognisi

c. Konflik yang dirasakan

Terjadi ketika konflik melibatkan emosi. Emosi yang dirasakan antara lain rasa bermusuhan, takut, tidak percaya dan marah. Konflik ini mungkin juga dipersepsikan bukan dirasakan yaitu tidak ada emosi yang terkait dengan konflik dan orang yang terlibat hanya memandangnya sebagai masalah yang perlu diselesaikan. Orang juga dapat merasakan konflik, tetapi tidak mengetahui masalahnya yaitu mereka tidak mampu mengidentifikasi penyebab konflik yang dirasakan.

d. Konflik yang dimanifestasikan Konflik jelas

Konflik yang memerlukan tindakan berupa menarik diri, berdebat, bersaing atau mencari penyelesaian konflik. Jika konflik mencapai tahap ini akan sulit mencari penyelesaian tanpa menggunakan sumber lain

e. Akibat konflik

Akibat yang ditimbulkan oleh konflik mungkin lebih terlihat daripada konflik itu sendiri jika konflik itu tidak ditangani secara konstruktif. Konflik akan selalu menimbulkan dampak positif ataupun dampak negatif. Jika konflik dikelola secara baik, orang yang terlibat konflik akan percaya bahwa ia akan diperlakukan secara adil. Jika konflik dikelola secara buruk, isu konflik seringkali tetap ada dan dapat terulang serta menyebabkan lebih banyak konflik. Universitas Sumatera Utara Gambar 2.1 Proses konflik Sumber Marquis Huston 2010 Menurut Pondy 1967 dalam Huber, 2000; Guerra et al. 2011 proses konflik terdiri dari 5 tahap yaitu:

a. Kondisi Laten

Proses dimulai dari kondisi anteseden seperti aturan yang tidak jelas, kompetisi untuk mencari sumber-sumber yang langka atau menjadi satu bagian dengan tujuan yang berbeda. Proses berbentuk siklus searah yang mana keadaan atau situasi setelah konflik dapat menjadi konflik yang laten untuk konflik yang akan datang.

b. Konflik yang dipersepsikan Kognisi

Konflik sudah mulai dipersepsikan atau disadari Konflik yang dirasakan Konflik yang dipersepsikan Penyelesaian konflik atau manajemen konflik Akibat konflik Konflik yang dimanifestasikan Konflik laten juga disebut kondisi penyebab Universitas Sumatera Utara

c. Konflik yang dirasakan