Komunikasi Kisi-Kisi Pengamatan Lembar Observasi

6 Menurutmu, apakah pembelajaran seperti ini efektif untuk dilakukan? Berikan alasanmu Cukup efektif, karena dengan adanya kelompok belajar dan praktik saya dapat menguasai dengan cepat dari apa yang sudah kita pelajari dan mendapat masukan-masukan baik dari kelompok lain maupun dari guru. 7 Apakah melalui pembelajaran ini inkuiri kalian mampu berhipotesis? Apakah kamu berantusias untuk menguji hipotesismu? Saya kurang bisa berhipotesis, saya mencoba untuk berhipotesis tapi hipotesis saya tidak tepat. Karena saya tidak baca buku sebelumnya. 8 Apakah kamu terlatih bekerja ilmiah melalui praktikum yang telah dilakukan. Berikan alasanmu Terlatih, karena terbiasa. Keterampilan proses sains 9 Keterampilan apa saja yang dapat kamu kembangkan melalui pembelajaran seperti ini? Jelaskan pendapatmu Bertanya, merumuskan masalah, dan meningkatkan kreatifitas. 10 Dengan pembelajaran seperti ini, apakah kamu termotivasi untuk membuat pertanyaan dan meningkatkan kreativitas kamu? Berikan alasanmu Ya, karena pembelajaran seperti ini memberi rasa ingin tahu, dan membuat saya ingin membuat hal yang baru dan bermanfaat. Kelompok: 4 Variabel No Pertanyaan Kesimpulan Jawaban Siswa Respon siswa terhadap pembelajaran 1 Apakah kamu senang belajar kimia disertai dengan kegiatan praktikum? Senang, karena dengan praktikum saya dapat memahami perbedaan koloid, larutan, dan suspensi. dengan pendekatan inkuiri Jelaskan pendapatmu 2 Bagaimana kesanmu setelah mengikuti proses pembelajaran kimia dengan pendekatan seperti ini inkuiri ? Senang, karena saya dapat belajar mandiri dalam merumuskan suatu masalah dan memecahkan masalah. 3 Apakah pembelajaran ini menarik menurutmu? Jelaskan pendapatmu Manarik, karena pembelajaran seperti ini baru buat saya, selain itu saya dapat berkomunikasi dengan baik antara satu sama lain. 4 Kegiatan apa saja yang kamu lakukan selama kegiatan praktikum berlangsung? Melakukan percobaan, mangamati, mencatat apa yang diamati. 5 Apakah kamu menemukan kesulitan selama praktikum berlangsung? Jika “ya” kesulitan apa yang kamu hadapi, jika “tidak” apa alasanmu Tidak, karena kami saling membantu satu sama lain. 6 Menurutmu, apakah pembelajaran seperti ini efektif untuk dilakukan? Berikan alasanmu Efektif, karena ada praktikum yang dapat membuat saya lebih mengerti dan memahami pelajaran. 7 Apakah melalui pembelajaran ini inkuiri kalian mampu berhipotesis? Apakah kalian berantusias untuk menguji hipotesis kalian? Ya. Karena saya sudah paham dasarnya, saya sebelumnya sudah membaca materi sistem koloid. Saya berantusias untuk mencari tau kebenaran hipotesis saya melalui percobaan. 8 Apakah kamu terlatih bekerja ilmiah melalui praktikum yang telah dilakukan. Berikan Belum cukup terlatih, karena metode ini baru buat saya, jadi saya belum terbiasa.

Dokumen yang terkait

Perbedaan Keterampilan Proses Sains Antara Siswa Yang Menggunakan Model Pembelajaran Inkuiri Terstruktur Dengan Siswa Yang Menggunakan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Pada Konsep Fotosintesis (Kuasi Eksperimen Di Mts. Nurul Falah Sangiang Kota Tange

10 36 212

PENGARUH KETERAMPILAN PROSES SAINS (KPS) TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA MELALUI METODE EKSPERIMEN DENGAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING

2 25 63

ANALISIS NILAI-NILAI KARAKTER, KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA TOPIK KOLOID MELALUI PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING.

4 7 40

PROFIL KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA PEMBELAJARAN PEMBUATAN SISTEM KOLOID MENGGUNAKAN METODE DISCOVERY-INQUIRY.

0 3 38

ANALISIS KETERAMPILAN PROSES PADA PENGGUNAAN HIERARKI INKUIRI DAN DAMPAKNYA TERHADAP LITERASI SAINS SISWA SMP.

4 13 43

PENGEMBANGAN KETERAMPILAN BERPIKIR LOGIS DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA MELALUI PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI SISTEM KOLOID.

3 12 44

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN PEMAHAMAN KONSEP KOLOID.

0 0 39

ANALISIS NILAI-NILAI KARAKTER, KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA TOPIK KOLOID MELALUI PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING - repository UPI T KIM 1202629 Title

0 0 3

PENGARUH KETERAMPILAN PROSES SAINS (KPS) TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA MELALUI METODE EKSPERIMEN DENGAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING

0 0 11

Meningkatkan keterampilan proses sains dan hasil belajar siswa melalui pembelajaran berbasis inkuiri

0 1 9