Skala Pengukuran Variabel Sumber Data Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas .1Uji Validitas

58

3.5 Skala Pengukuran Variabel

Pengukuran masing – masing variabel dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan skala likert.Skala likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial. Dengan skala likert, maka variabel yang akan diukur dijabarkan menjadi indikator variabel. Kemudian indikator tersebut dijadikan sebagai titik tolak untuk menyusun item-item instrumen yang dapat berupa pernyataan atau pertanyaan Sugiyono,2005 :104. Tabel 3.2 Instrumen Skala Likert No Item Instrumen Skor 1 2 3 4 5 Sangat Setuju Setuju Kurang Setuju Tidak Setuju Sangat tidak setuju 5 4 3 2 1 Sumber: Sugiyono 2005:105 3.6 Populasi dan Sampel 3.6.1 Populasi Menurut Sugiyono 2005:72 populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari kemudian di tarik kesimpulan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Taspen persero Kantor Cabang Utama Medan yang berjumlah 56 orang. Universitas Sumatera Utara 59

3.6.2 Sampel

Penulis menggunakan teknik nonprobalitity sampling yakni sampeljenuh karena semua anggota populasi dijadikan sebagai sampel yang berjumlah56 orang.

3.7. Sumber Data

1. Data Primer, yaitu data yang diperoleh langsung dari responden melalui kuesioner dan wawancara terstruktur kepada responden. 2. Data Sekunder, yaitu data yang diperoleh dari sumber – sumber lain yang telah mengolah informasi terlebih dahulu seperti dari PT. Taspen Persero Kantor Cabang Utama Medan, jurnal, buku – buku pendukung, dan sebagainya.

3.8 Metode Pengumpulan Data

1. Wawancara, yaitu pengumpulan data dengan cara melakukan wawancara langsung kepada karyawan PT. Taspen Persero Kantor Cabang Utama Medan. 2. Daftar Pertanyaan questionnaire, yaitu daftar pertanyaan yang berisi pertanyaan- pertanyaan untuk diisi oleh para responden. 3. Studi Dokumentasi, yaitu dilakukan dengan mengumpulkan data dan mempelajari data – data yang diperoleh dari buku literatur, jurnal, majalah dan sebagainya yang berhubungan dengan masalah yang diteliti. Universitas Sumatera Utara 60 3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas 3.9.1Uji Validitas Untuk mendapatkan kualitas hasil penelitian yang bermutu dan baik sudah semestinya rangkaian penelitian harus dilakukan dengan baik.Uji validitas dilakukan untuk mengukur apakah data yang telah didapat setelah penelitian merupakan data yang valid dengan alat ukur yang digunakan kuesioner.Bila koefisien korelasi r lebih besar dari r tabel 0,361, maka pertanyaan tersebut dikatakan valid. Sugiyono,2005:109. Uji validitas dilakukan terlebih dahulu dengan memberikan kuesioner kepada 30 orang responden yang diambil dariPT.AIA Financial. Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan program SPSS dengan kriteria sebagai berikut: Jika r hitung r tabel, maka pertanyaan dinyatakan valid Jika r hitung r tabel, maka pertanyaan dinyatakan tidak valid Universitas Sumatera Utara 61 Tabel 3.3 Validasi Tiap Pertanyaan Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan VAR00001 88.87 28.740 .719 .908 Valid VAR00002 88.77 31.426 .179 .918 tidak valid VAR00003 89.10 29.472 .456 .914 Valid VAR00004 88.93 28.202 .772 .906 Valid VAR00005 88.90 29.059 .614 .910 Valid VAR00006 88.83 29.247 .643 .910 Valid VAR00007 88.87 28.189 .846 .905 Valid VAR00008 88.87 28.740 .719 .908 Valid VAR00009 88.87 28.740 .719 .908 Valid VAR00010 89.13 29.154 .515 .913 Valid VAR00011 88.87 28.809 .703 .908 Valid VAR00012 89.23 33.495 -.261 .931 tidak valid VAR00013 89.13 29.154 .515 .913 Valid VAR00014 88.87 28.947 .671 .909 Valid VAR00015 88.90 28.162 .812 .906 Valid VAR00016 89.00 29.793 .412 .915 Valid VAR00017 88.90 29.679 .481 .913 Valid VAR00018 89.00 28.414 .686 .908 Valid VAR00019 89.00 28.276 .714 .908 Valid VAR00020 89.00 28.828 .603 .910 Valid Sumber : Hasil Pengolahan SPSS Pada Tabel 3.3 diatas terlihat ada beberapa pertanyaan tidak valid yaitu VAR00002,VAR00012, karena apabila dinyatakan valid nilai pada Corrected Item- Total Correlation diatas 0,361. Maka pertanyaan dilakukan pengujian kembali. Universitas Sumatera Utara 62 Tabel 3.4 Validasi Tiap Pernyataan Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan VAR00001 79.60 29.007 .747 .929 Valid VAR00003 79.83 30.075 .417 .936 Valid VAR00004 79.67 28.506 .790 .928 Valid VAR00005 79.63 29.413 .623 .931 Valid VAR00006 79.57 29.702 .628 .931 Valid VAR00007 79.60 28.593 .842 .927 Valid VAR00008 79.60 29.007 .747 .929 Valid VAR00009 79.60 29.007 .747 .929 Valid VAR00010 79.87 29.568 .511 .934 Valid VAR00011 79.60 29.007 .747 .929 Valid VAR00013 79.87 29.568 .511 .934 Valid VAR00014 79.60 29.352 .669 .930 Valid VAR00015 79.63 28.447 .835 .927 Valid VAR00016 79.73 30.271 .397 .936 Valid VAR00017 79.63 30.102 .476 .934 Valid VAR00018 79.73 28.823 .682 .930 Valid Universitas Sumatera Utara 63 VAR00019 79.73 28.616 .724 .929 Valid VAR00020 79.73 29.237 .599 .932 Valid Sumber : Hasil Pengolahan SPSS 2016 Pada Tabel diatas terlihat seluruh pertanyaan valid, karena pada Tabel 3.4 menunjukkan bahwa nilai pada Corrected Item-Total Correlation diats 0,361, sehingga dapat dinyatakan 18 Delapan belas butir instrument dalam penelitian ini valid. 3.9.2Uji Reliabilitas Uji reliabilitas digunakan untuk melihat apakah alat ukur yang digunakan kuesioner menunjukkan konsistensi didalam mengukur gejala yang sama Sugiyono, 2005:116. Suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai cronbach alpha 0,80. Pengujian dilakukan dengan menggunakan program SPSS butir pertanyaan yang sudah dinyatakan valid dalam uji validitas ditentukan reliabilitasnya dengan kriteria sebagai berikut: Jika r alpha positif atau r tabel maka pertanyaan reliabel Jika r alpha negatif atau r tabel maka pertanyaan tidak reliabel Tabel 3.5 Reliability Statistic Sumber : Hasil Pengolahan SPSS 2016 Tabel 3.4 menjelaskan bahwa semua butir instrument reliable karena nilai Cronbachs Alpha sebesar 0,934 lebih besar 0,80. Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items .934 18 Universitas Sumatera Utara 64 3.10 Teknik Analisis Data 3.10.1Analisis Deskriptif