Pengukuran antropometri Kurva pertumbuhan anak

2.6. Kerangka Konsep

Bagan 2.1. Kerangka Teori Keterangan : Penelitian ini bersifat analitik yang bertujuan untuk mengetahui gambaran kasus kejadian gangguan pertumbuhan tinggi badan pada usia 9- 12 tahun baik yang memiliki pola tidur yang baik maupun pola tidur yang tidak baik. Untuk itu diperlukan variabel pembanding yaitu antara pola tidur Anak usia 9-12 tahun Pola tidur baik Pola tidur tidak baik Pertumbuhan tinggi badan Tidak normal Normal : variabel bebas independent : hubungan yang diteliti : variabel terikat dependent yang baik dan pola tidur yang tidak baik, dan pertumbuhan tinggi badan yang dikategorikan dalam kelompok normal dan tinggi badan pendek atau tidak normal. Faktor lain yang bisa mempengaruhi tinggi badan pendek yaitu faktor genetik, lingkungan prenatal dan postnatal, dan sebagainya, tidak dilakukan oleh peneliti.

2.7. Definisi Operasional

Tabel 2.3. Definisi Operasional No Variabel Definisi Alat Ukur Hasil Ukur Skala Ukur 1 Usia Anak Anak yang berusia 9-12 tahun dibagi dalam 4 kategori usia, yaitu: usia 9 tahun, 10 tahun, 11 tahun dan 12 tahun Kuesioner Wawancara Skala 2 Jenis Kelamin Jenis kelamin responden dalam penelitian ini yang dikelompokkan menjadi:  Laki-laki  Perempuan Kuesioner Wawancara Kategorik 3 Gangguan Pola Tidur Kumpulan gejala yang diketahui dengan adanya gangguan dalam bentuk kuantitas, kualitas dan durasi waktu tidur pada seseorang. Kuesioner sleep disturbance scale for children SDSC 1. Mengalami gangguan pola tidur jika skor nilai persentil 50 2. Tidak mengalami gangguan pola tidur jika skor nilai ≤ persentil 50 Ordinal No Variabel Definisi Alat Ukur Hasil Ukur Skala Ukur 4 Gangguan memulai memperta hankan tidur Gangguan pada saat memulai dan mempertahankan posisi untuk tidur. Kuesioner sleep disturbance scale for children SDSC 1. Mengalami gangguan jika skor nilai instrumen pertanyaan no 1,2,3,4,5,10,11 persentil 60 2. Tidak Mengalami gangguan jika skor nilai instrumen pertanyaan no 1,2,3,4,5,10,11 ≤ persentil 60 Ordinal 5 Gangguan pernafasan saat tidur Gangguan pernafasan saat tidur sedang berlangsung Kuesioner sleep disturbance scale for children SDSC 1. Mengalami gangguan jika skor nilai instrumen pertanyaan no 13,14,15 persentil 60 2. Tidak Mengalami gangguan jika skor nilai instrumen pertanyaan no 13,14, 15 ≤ persentil 60 Ordinal 6 Gangguan kesadaran Gangguan kesadaran saat tidur sedang berlangsung Kuesioner sleep disturbance scale for children SDSC 1. Mengalami gangguan jika skor nilai instrumen pertanyaan no 17, 20, 21 persentil 60 2. Tidak Mengalami gangguan, skor nilai instrumen pertanyaan no 17, 20, 21 ≤ persentil 60 Ordinal