Sampel Populasi dan Sampel 1.Populasi

Jumlah penduduk di 3 kecamatan tersebut sebanyak 285.209 jiwa, dengan jumlah 53.761 KK.

3.3.2 Sampel

Penentuan besarnya sampel dalam penelitian ini dihitung menggunakan rumus Notoadmodjo, 2005 sebagai berikut: � = � 1 + �� 2 Keterangan: N = Besar KK n = Besar sampel d =Tingkat kepercayaanketepatan yang diinginkan dengan presisi 10 atau 0,1 N = Besarnya populasi 53.761 KK dari 3 kecamatan yang berada pada DAS Deli 53761 n = 1+ 537610.1 2 53761 538.61 n= 99,81 jadi di bulatkan 100 KK Berdasarkan hasil perhitungan di atas untuk mencari jumlah sampel dari masing-masing Kelurahan yang terletak pada DAS dari 3 kecamatan. Menurut Prasetyo 2005 digunakan rumus : Populasi Sample = x Total sampel Total populasi Universitas Sumatera Utara Maka sampel pada masing-masing kecamatan dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3.1. Jumlah Kepala Keluarga KK yang terletak pada DAS Deli 3 kecamatan untuk Sampel Penelitian No Lokasi Perhitungan Jumlah Sampel 1. Kec. Medan Johor a.Kel Titi Kuning b.Kel Kedai Durian c.Kel Pkl Mansur d.Kel Gedung Johor 19.296 KK 521753761 x 100 145953761 x 100 735553761 x 100 526653761 x 100 8 3 14 10 2. Kec. Medan Barat a. Kel Brayan Kota b.Kel Karang Berombak c.Kel Sei Agul d.Kel Glugur Kota e.Kel Silalas f.Kel Kesawan 18.158 KK 348653761 x 100 449053761 x 100 412253761 x 100 245153761 x 100 220753761 x 100 140253761 x 100 7 9 8 5 4 3 3. Kec. Medan Maimun a.Kel Aur b.Kel Hamdan c.Kel Jati d.Kel Sei.Roja e.Kel Sei.Mati f.Kel Kp.Baru 16.307 KK 257153761 x 100 17053761x 100 297453761 x 100 654153761 x 100 40053761x 100 225153761 x 100 5 1 6 12 1 4 Total 100 KK Tabel 3.2. Jumlah Kepala Keluarga Menurut Tempat Tinggal Di DAS di Kecamatan Medan Johor No Kelurahan Jumlah Kepala Keluarga 1. Titi Kuning 410 2. Kedai Durian 89 3. Pangkalan Mansur 140 4. Gedung Johor 160 Sumber : Kecamatan Medan Johor Universitas Sumatera Utara Tabel 3.3. Jumlah Kepala Keluarga Menurut Tempat Tinggal Di DAS di Kecamatan Medan Maimun No Kelurahan Jumlah Kepala Keluarga 1. Aur 700 2. Hamdan 24 3. Jati 12 4. Sei Roja 812 5. Sei Mati 312 6. Kampung Baru 763 Sumber : Kecamatan Medan Maimun Tabel 3.4 Jumlah Kepala Keluarga Menurut Tempat Tinggal Di DAS di Kecamatan Medan Barat No Kelurahan Jumlah Kepala Keluarga 1. Brayan Kota 256 2. Karang Berombak 819 3. Sei Agul 925 4. Glugur Kota 128 5. Silalas 208 6. Kesawan 230 Sumber : Kecamatan Medan Barat Adapun cara pengambilan sampel sebagai berikut: 1. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara acak stratifikasi Stratified Random Sampling 2. Mengambil unit sampel yang paling kecil dari tingkat kelurahan yang ada di kecamatan 3. Melakukan penghitungan sampel dilakukan berdasarkan proporsional yaitu sampel yang di dapatkan perimbangan sehingga sampel tersebut mewakili masing-masing kelurahan yang ada di DAS, sementara teknik pengambilan sampel secara randomacak dengan mendata KK yang berada pada DAS masing-masing Universitas Sumatera Utara Kelurahan. Kemudian jumlah KK yang ada di daerah aliran sungai tersebut di catat dan dilakukan penomoran lalu di undi, hasil pengundian tersebut di ambil berdasarkan jumlah sampel yang telah ditentukan secara proporsional. Kriteria inklusi terhadap sampel yang dipilih dalam penentuan sampel sebagai berikut : a. Kepala Keluarga yang rumahnya terletak dipinggiran sungai sampai dengan 400 meter dari Daerah Aliran Sungai Deli. b. Kepala Keluarga yang sudah lama tinggal di Daerah Aliran Sungai Deli lebih kurang 1 tahun.

3.4 Metode Pengumpulan data