Hasil Analisis Data Gambaran Umum Objek Dan Penyajian Data

F. Ibu Iwang

Mangkujiwo itu bukan keluarga biasa, tapi penganut aliran sesat Mereka memelihara kuntilanak sebagai pesugihan Tapi sudah beberapa puluh tahun lalu pabrik batik mereka dibakar masyarakat karena masyarakat tidak menyukai tindakan mereka.

4.1.3 Hasil Analisis Data

Berikut ini adalah kolom yang menjelaskan penggolongan leksia da- lam kode pembacaan menurut Roland Barthes, serta adanya perilaku mistis melalui pemeran Samanta, Agung, dan Rr. Sukma Ayu, Iwang, Ibu Yanti, dan Ibu Iwang. Dan kalimat mana dalam leksia yang berjumlah 22 yang menunjukkan salah satu kode pembacaan. 1. Perilaku Mistis yang tampak pada pemeran Samanta Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Hermeneutik 1 45 “ Sing Kuat Sing Melihara” Pesugihan, Mitos Kuntilanak Kultural 2 25 “ lingsir wengi sliramu tu- meking sirno ojo tangi nggonmu guling, awas jo ngetoro aku lagi bang wing- wingo, jin setan kang tak utusi , jin setan kang tak utusi, dadyo sebarang, wojo Durma Jawa Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. lelayu sebet…” Hermeneutik 3 45 Didalam mimpi itu semu- anya seperti terasa nyata, dan ada 3 macam benda dihadapanku yaitu gunting, batu, piring Penafsiran Mimpi Hermeneutik 4 45 Setiap bangun terasa pa- nas, panasnya terasa dari dalam. Penafsiran Mimpi 2. Perilaku Mistis yang tampak pada pemeran Agung Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Hermeneutik 1 3 Kamu mimpi buruk lagi ya, Sam? Penafsiran mimpi Kultural 2 17 Kenapa tidak pindah aja sih dari rumah angker itu? Mitos Kuntilanak Kultural 3 19 Di depan rumah kosnya ada pohon tua yang gede banget. Mitos Kuntilanak Hermeneutik 4 12 Mimpi buruknya Sam selalu terjadi setiap pukul dua belasan malam Penafsiran mimpi Simbolik 5 57 Ahhh….Ahh…Sam…tolong Sam… Mitos Kuntilanak Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Kultural 6 45 Ada cermin antik didalam kamar kos Sam. Mitos Kuntilanak 3. Perilaku Mistis yang tampak pada pemeran Rr. Sukma Ayu Mankujiwo Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Hermeneutik 1 44 Manusia seperti kita tidak sederajat dengan makhluk fana rendah seperti dia. Pesugihan Kultural 2 62 “ lingsir wengi sliramu tumeking sirno ojo tangi nggonmu guling, awas jo ngetoro aku lagi bang wingo wingo,jin setan kang tak utusi jin setan kang tak utusi, dadyo sebarang, wojo lelayu sebet…” Durma Jawa Hermeneutik 3 63 Tolong ndoro…ndoro Sam, saya masih belum mau mati… Mitos Kuntilanak Proaretik 4 65 Hancurkan semua cermin antik dalam rumah ini, cuma itu satu-satunya cara mengalahkan Kuntilanak itu. Mitos Kuntilanak Proaretik 5 61 Bergabunglah denganku, dan aku akan mengajarkan banyak hal agar kamu bisa Pesugihan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. menguasai kekuatanmu itu dan semua keinginanmu akan tercapai. 4. Perilaku Mistis yang tampak dari pemeran Iwang. Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Kultural 1 18 Kuntilanak itu hidupnya me- mang di pohon-pohon besar seperti beringin, tapi untuk keluar mereka perlu media, biasanya melalui benda-benda antik atau tua yang di kera- matkan. Mitos Kuntilanak Hermeneutik 2 18 Korban dari Kuntilanak biasanya meninggal dengan posisi kepala terbalik ke belakang Mitos Kuntilanak Hermenutik 3 18 Kuntilanak itu makhluk jadi- jadian wanita berkaki kuda, dalam mitos di Jawa ini Kuntilanak bisa dipakai sebagai media pesugihan. Pesugihan, Mitos Kunti- lanak Hermeneutik 4 45 Kalau kamu mimpi terasa panas dari luar artinya ada yang ‘ lewat’ tapi kalau panasnya terasa dari dalam berarti ada yang ‘masuk ‘ Penafsiran Mimpi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 5. Perilaku Mistis dari pemeran Ibu Yanti Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Hermeneutik 1 13 Kata orang, kalau mendengar tawa Kuntilanak dekat itu ar- tinya jauh dari kita, tapi bila suaranya terdengar jauh ar- tinya Kuntilanak itu sudah di dekat kita. Mitos Kuntilanak Hermeneutik 2 43 Ampun ndoro, namanya Sam, dia memang memiliki ‘bakat’ itu ndoro Durma Jawa 6. Perilaku mistis dari pemeran Ibu Iwang Kode Pembacaan Leksia Scene Kalimat yang menunjukkan pembacaan pada Leksia Jenis Perilaku Mistis Non- Keagamaan Hermeneutik 1 20 Mangkujiwo itu bukan keluarga biasa, tapi penganut aliran sesat Mereka memeli- hara kuntilanak sebagai pesu- gihan Tapi sudah beberapa puluh tahun lalu pabrik batik mereka dibakar masyarakat karena masyarakat tidak menyukai tindakan mereka Mitos Kuntilanak, Pesugihan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Analisis Dialog : Berdasarkan tabel diatas analisa mengenai dialog-dialog yang terdapat pada film Kuntilanak 2006 yang mengandung unsur mistis sesuai dengan masing- masing kode dari Roland Barthes, selengkapnya sebagai berikut :

1. Hermeneutik

Hermeneutik ada karena terjadinya kesinambungan sebuah kalimat akan pemunculan sebuah teka-teki yang terdapat pada kalimat tersebut, dan yang tampak pada film Kuntilanak 2006 berdasarkan tabel diatas ada pada dialog :

a. Scene 45

Dialog yang terdapat pada scene 45 yang mengandung hermenutik ada empat dialog, yaitu, 1. “ Sing kuat sing melihara “ Dialog tersebut diungkapkan oleh Samanta yang sedang membaca sebuah buku mistis milik Iwang teman Agung kekasih Samanta. Kalimat tersebut berada dalam bagian mitos mengenai Kuntilanak di pulau Jawa. Dialog tersebut merupakan bahasa Jawa yang bila diartikan dalam bahasa Indonesia adalah “yang kuat yang memelihara”. Dialog tersebut merupakan sebuah mantra bagi Sam, mengandung unsur mistis karena merupakan kalimat yang diucapkan untuk dapat menguasai Kuntilanak. Dialog tersebut tergo- long jenis perilaku mistis yang didalam film ini berkaitan dengan masalah pesugihan dan mitos kuntilanak. 2. “Didalam mimpi itu semuanya seperti terasa nyata, dan ada 3 macam benda dihadapanku yaitu gunting, batu, piring”. Adalah dialog yang diucapkan oleh Samanta saat dia sedang berkunsultasi dengan Iwang yang ahli menafsirkan mimpi dan tertarik pada hal-hal mistis. Sa- manta menceritakan mengenai visualisasi yang didapatnya dalam mimpi tersebut, serta berbagai keganjilan yang terjadi karena mimpi selalu terjadi pada waktu yang sama dalam rentang waktu berkala dan lama. Dialog ini memunculkan teka-teki yang sesuai dengan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.