Hipotesis TINJAUAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS

B. Hipotesis

Hipotesis dari penelitian ini adalah: “Pembelajaran sistem peredaran darah pada manusia dengan model ARCS didukung multimedia interaktif dapat meningkatkan motivasi, aktivitas, dan hasil belajar siswa di SMP N 1 Sumowono”.

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMP N 1 Sumowono yang beralamat di Jl. Palagan 25 Sumowono 50662 Kabupaten Semarang. Waktu penelitian ini pada semester gasal kelas VIII tahun ajaran 20102011.

B. Populasi dan Sampel

Populasi adalah keseluruhan objek penelitian Arikunto 2006. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII di SMP N 1 Sumowono tahun ajaran 20102011 semester gasal sebanyak 5 kelas. Sampel penelitian diambil dengan menggunakan teknik random sampling. Pengambilan sampel dilakukan dengan menganalisis data populasi hasil belajar materi sebelumnya kemudian di uji homogenitas dan uji normalitas populasi dapat dilihat di Lampiran 34 dan 35. Hasil analisis menunjukkan bahwa semua data populasi homogen dan berdistribusi normal. Berdasarkan hasil random diperoleh 2 kelas yang digunakan yaitu kelas VIII-A sebagai kelas eksperimen dan VIII-C sebagai kelas kontrol.

C. Faktor yang Diteliti

Variabel adalah suatu atribut atau sifat atau nilai dari orang, obyek, atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya Sugiono 2008. Variabel-variabel yang ada dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Variabel bebas Variabel bebas independen variable adalah variabel yang menjadi sebab timbulnya atau berubahnya variabel terikat dependen variable Sugiono 2008. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah model ARCS yang didukung multimedia interaktif pada proses pembelajaran. 2. Variabel terikat Variabel terikat dependen variable adalah variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat karena adanya variabel bebas independen variable Sugiono 21

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan cd ineraktif dalam model pembelajaran langsung terhadap hasil belajar IPA: kuasi eksperimen di SMP Negeri 5 Tangerang.

0 3 252

Penggunaan Media Komik Berbasis ARCS ( Attention, Relevance, Confidence, Satisfaction) Pada Materi Saling Hubungan Dalam Ekosistem Di SMP Negeri 1 Siwalan

0 14 126

Model ARCS (Attention, Relevance, Confidence, Satisfaction) dalam Pembelajaran Fisika

0 4 8

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA ATTENTION RELEVANCE CONFIDENCE Implementasi Model Pembelajaran Matematika Attention Relevance Confidence Satisfaction (ARCS) Dengan Memanfaatkan Barang Bekas Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemamp

0 1 16

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA ATTENTION RELEVANCE CONFIDENCE Implementasi Model Pembelajaran Matematika Attention Relevance Confidence Satisfaction (ARCS) Dengan Memanfaatkan Barang Bekas Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemamp

0 0 13

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF GAME BERBASIS MODEL ARCS (ATTENTION, RELEVANCE, CONVIDENCE, SATISFACTION) UNTUK PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

4 13 52

Pemahaman siswa dan motivasi belajar siswa sebelum dan sesudah pembelajaran model ARCS (Attention, Relevance, Confidence, Satisfaction) pada topik bahasan operasi bilangan bulat di kelas VII Erlan

0 2 373

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN ARCS (ATTENTION, RELEVANCE, CONFIDENCE, SATISFACTION) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA - repository UPI T PSI 1302906 Title

0 0 3

PENERAPAN MODEL ARCS-V (Attention, Relevance, Confidence, Satisfaction, dan Volition) DALAM PEMBELAJARAN HURUF KANA - repository UPI T JEP 1207134 Title

0 0 3

PICTORIAL RIDDLE MELALUI PEMBELAJARAN ATTENTION, RELEVANCE, CONFIDENCE, SATISFACTION (ARCS) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA

1 1 7