Pengertian Metode Praktik Langsung Manfaat Metode Praktik Langsung

23 Dari beberapa definisi di atas dapat disimpulkan bahwa kelebihan metode demonstrasi adalah Metode ini memberikan kejelasan suatu informasi kepada anak dengan cara lebih menarik, dan merangsang perhatian, serta dapat membantu meningkatkan daya pikir anak dalam memahami sesuatu.

C. METODE PRAKTIK LANGSUNG

1. Pengertian Metode Praktik Langsung

Praktik langsung, atau hands –on learning, adalah istilah yang umum dalam pembelajaran sains. Praktik langsung merupakan pengalaman pendidikan yang melibatkan anak secara aktif dalam manipulasi objek untuk menambah pengetahuan atau pengalaman Haury Rillero, 1994. Meinhard Haury Rillero, 1994 mengemukakan bahwa kegiatan praktik langsung adalah kegiatan menggunakan objek, berupa makhluk hidup maupun benda mati, yang tersedia secara langsung untuk penelitian. Flick Haury Rillero, 1994 mengemukakan dua pandangan umum tentang praktik langsung, yaitu pengertian secara luas dan sempit. Pertama, praktik langsung secara luas dimaknai sebagai sebuah filosofi tentang cara dan waktu penggunaan berbagai macam stategi pengajaran yang diperlukan untuk mengatur keberagaman kelas. Kedua, praktik langsung secara sempit dimaknai sebagai strategi instruksi spesifik, yaitu saat anak terlibat aktif dalam memanipulasi material Haury Rillero, 1994. Sedangkan menurut Fatthurrahman 2007: 64 praktik langsung merupakan suatu metode dengan memberikan materi pendidikan baik menggunakan alat atau 24 benda, seperti diperagakan dengan harapan anak didik menjadi jelas dan mudah sekaligus dapat mempraktikkan materi yang dimaksud. Dari beberapa definisi diatas dapat disimpulkan bahwa metode pembelajaran praktik langsung adalah metode dimana anak dapat terlibat secara langsung dalam sebuah pembelajaran melalui pemberian materi kemudian diperagakan menggunakan suatu alat atau benda.

2. Manfaat Metode Praktik Langsung

Manfaat penggunaan metode praktik langsung menurut Niffa 2014 adalah sebagai berikut: a. Anak akan lebih mengaplikasikan materi yang disampaikan oleh guru. b. Anak mampu membuktikan dan mempercayai sebuah teori setelah ia melakukan praktik. c. Anak menjadi tidak bingung dengan teori yang disampaikan. d. Anak langsung dihadapkan dengan permasalahan yang nyata. e. Keterampilan anak meningkat

3. Kelebihan Metode Praktik Langsung

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG ANAK MELALUI PERMAINAN IKAN PADA KELOMPOK A DI TKIT Upaya Peningkatan Kemampuan Berhitung Anak Melalui Permainan Ikan Pada Kelompok A Di TKIT Azzahra Kecamatan Sukodono Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 2 14

PENGEMBANGAN KEMAMPUAN KERJASAMA MELALUI METODE SOSIODRAMA PADA ANAK KELOMPOK A TKIT AZ - ZAHRA Pengembangan Kemampuan Kerjasama Melalui Metode Sosiodrama Pada Anak Kelompok A TKIT Az - Zahra Sragen Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 1 15

PENGEMBANGAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI METODE SOSIODRAMA PADA ANAK KELOMPOK Pengembangan Kemampuan Kerjasama Melalui Metode Sosiodrama Pada Anak Kelompok A TKIT Az - Zahra Sragen Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 2 12

UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN KOGNITIF ANAK MELALUI METODE BERMAIN BALOK PADA KELAS B1 KELOMPOK Upaya Mengembangkan Kemampuan Kognitif Anak Melalui Metode Bermain Balok Pada Kelas B1 Kelompok Bermain Bina Putra Husada Kemudo Prambanan Klaten Tahun 2012-2

0 2 12

PENINGKATAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK MELALUI METODE SOSIODRAMA BAGI ANAK KELOMPOK B1 PADA Peningkatan Kemampuan Bahasa Anak Melalui Metode Sosiodrama Bagi Anak Kelompok B1 Pada Taman Kanak-Kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Pulosari I Kebakkramat Tahun

0 0 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK MELALUI METODE SOSIODRAMA BAGI ANAK KELOMPOK B1 PADA Peningkatan Kemampuan Bahasa Anak Melalui Metode Sosiodrama Bagi Anak Kelompok B1 Pada Taman Kanak-Kanak Aisyiyah Bustanul Athfal Pulosari I Kebakkramat Tahun

0 1 13

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN MELALUI METODE DEMONSTRASI PADA ANAK KELOMPOK A Peningkatan Kemampuan Menulis Permulaan Melalui Metode Demonstrasi Pada Anak Kelompok A Di Tk Aba Karangmalang Masaran Sragen Tahun 2012.

0 2 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL ANGKA 1 – 10 MELALUI PERMAINAN SUNDA MANDA PADA KELOMPOK A TKIT AR-RAHMAAN I PRAMBANAN SLEMAN YOGYAKARTA.

0 23 129

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL KUCING-KUCINGAN PADA ANAK KELOMPOK B DI TKIT AR-RAIHAN.

14 396 146

Peningkatan Kemampuan Anak Mengucapkan Sajak Melalui Metode Demonstrasi Pada Anak Kelompok B TK Aisyiyah Bambalemo | Hassana | Bungamputi 3293 10224 1 PB

0 0 10