Waktu Penelitian Penelitian inidilaksanakan pada bulan Februari-Mei 2015.

52 3 Peneliti memberitahukan hasil pre-test kepada guru pembimbing dan mendiskusikan rencana tindakan yang sesuai. 4 Peneliti menyusun jadwal pelaksanaan metode sosiodrama yang akan dilakukan. Pelaksanaan metode ini akan melibatkan guru pembimbing dan siswa kelas VII C. 5 Peneliti menyiapkan sarana dan prasarana untuk pelaksanaan sosiodrama. b. Tindakan Tindakan dalam penelitian ini menggunakan teknik sosiodrama, sehingga para siswa dapat memahami karakteristik atau kepribadian teman satu kelas serta meningkatkan kemampuan berperilaku prososial. Adapun langkah-langkah tindakan sebagai berikut: 1 Tindakan pertama a Peneliti memperkenalkan diri kepada siswa agar terjalin suasana yang akrab. b Guru BK menjelaskan tujuan, materi dan peraturan dalam melakukan teknik sosiodrama. c Peneliti bersama dengan guru BK memberikan materi pengantar mengenai pengertian prososial, aspek prososial, dan contoh perilaku prososial. d Peneliti bersama siswa dan guru membentuk kelompok untuk memainkan naskah sosiodrama yang telah peneliti susun. 53 e Peneliti dan guru BK memastikan kesiapan kelompok yang akan tampil mempraktekkan sosiodrama. f Siswa pada kelompok pertama mempraktikkan sosiodrama dengan tema “Kerjasama”, siswa lain yang belum maju, berperan sebagai observer. a Mendiskusikan hasil sosiodrama bersama siswa, serta dilakukan sesi tanya jawab. b Guru BK membagikan naskah kepada kelompok selanjutnya untuk dipelajari dan akan diperankan pada pertemuan selanjutnya. c Penutupan dengan melakukan diskusi tentang kesan dan manfaat dari kegiatan yang telah dilakukan. 2 Tindakan kedua a Pembukaan, dilakukan dengan membahas tindakan sebelumnya dan memastikan kesiapan siswa untuk mengikuti kegiatan selanjutnya. b Peneliti dan guru BK memastikan kesiapan kelompok yang akan tampil mempraktekkan sosiodrama. c Siswa pada kelompok pertama mepraktikkan sosiodrama dengan tema “Menolong”, siswa lain yang belum maju, berperan sebagai observer. d Mendiskusikan hasil sosiodrama bersama siswa, serta dilakukan sesi tanya jawab.

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN PERILAKU PROSOSIAL RENDAH MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 21 SEMARANG TAHUN AJARAN 2013 2014

1 28 245

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SOSIODRAMA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DALAM PROSES Penerapan Strategi Pembelajaran Sosiodrama Sebagai Upaya Meningkatkan Keaktifan dalam Proses Pembelajaran PKn Pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 2 Jumapolo Kabupat

0 0 17

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SOSIODRAMA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DALAM PROSES Penerapan Strategi Pembelajaran Sosiodrama Sebagai Upaya Meningkatkan Keaktifan dalam Proses Pembelajaran PKn Pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 2 Jumapolo Kabupat

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII A SMPN 1 TIRTAJAYAKARAWANG MELALUI METODE DEMONSTRASIPADA MATERI PENGUKURAN.

0 2 26

Upaya Meningkatkan Kemampuan Interaksi Sosial Siswa Kelas X-D MA Al Asror Semarang Melalui Layanan Penguasaan konten Dengan Teknik Sosiodrama.

1 1 1

UPAYA MENINGKATKAN KOHESIVITAS ANGGOTA KELOMPOK PENGURUS OSIS MELALUI TEKNIK ROLE PLAYING DI SMPN 3 SAMBIT PONOROGO.

0 1 168

UPAYA MEREDUKSI PERILAKU MENYONTEK MELALUI ASSERTIVE TRAINING PADA SISWA KELAS VII B SMPN 2 PATUK.

5 22 143

UPAYA MENGURANGI PERILAKU AGRESIF MELALUI SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VII C SMP NEGERI 14 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.

37 334 216

UPAYA MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL TERHADAP TEMAN SEBAYA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA

0 0 31

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN PERILAKU PROSOSIAL PADA PESERTA DIDIK KELAS VII SMPN 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 20162017

0 0 17