Aspek-Aspek Perilaku Prososial Kajian tentang Perilaku Prososial 1. Pengertian Perilaku Prososial

19 d Kejelasan stimulus Menurut Sampson Tri Dayakisni Hudaniah, 2009: 215 bahwa semakin jelas stimulus yang terjadi di situasi darurat, akan meningkatkan kesiapan calon penolong untuk bereaksi. e Adanya norma-norma sosial Norma dalam masyarakat mengaharuskan seseorang untuk saling membantu orang yang sedang membutuhkan pertolongan. Masing-masing orang mempunyai tanggung jawab sosial untuk menolong orang yang lemah atau orang yang membutuhkan pertolongan. b. Faktor personal Faktor personal yang dimaksud adalah karakteristik kepribadian seseorang, seperti self esteem, tanggung jawab, dan pengendalian diri Tri Dayakisni Hudaniah, 2009: 217 Selanjutnya, Robert A. Baron Donn Byrne 2005: 101 menyebutkan faktor situasional yang mendukung atau menghambat tingkah laku prososial yaitu: a. Daya tarik. Menurut Clark Robert A. Baron Donn Byrne, 2005: 102 apapun faktor yang dapat meningkatkan ketertarikan bystander kepada korban akan meningkatkan perilaku prososial apabila individu tersebut membutuhkan pertolongan. b. Atribusi menyangkut tanggung jawab korban. Weiner Robert A. Baron Donn Byrne, 2005: 103 mengatakan bahwa pertolongan 20 tidak akan diberikan secara otomatis ketika seorang bystander mengasumsikan kejadian tersebut akibat dari kesalahan korban sendiri, terutama jika penolong yang potensial cenderung mengasumsikan bahwa kebanyakan kesialan dapat dikontrol. Jika demikian, masalah dapat dipersepsikan sebagai kesalahan korban. c. Model-model prososial: kekuatan dari contoh positif. Keberadaan Bystander yang tidak terlalu merespon apabila ada individu yang membutuhkan pertolongan dikeramaian sebagai contoh: individu yang meminta sumbangan maka dapat menghambat tingkah laku menolong bagi bystander lainnya. Pernyataan tersebut sama artinya dengan keberadaan Bystander yang menolong memberikan model sosial yang kuat dan hasilnya adalah peningkatan dalam tingkah laku menolong diantara Bystander lainnya. Faktor lain menurut Sarlito Wirawan S. Eko A. 2009: 131- 138 terbagi menjadi 2 yaitu faktor situasional dan faktor personal. a. Faktor Situasional a Bystander Bystander adalah orang yang berada di tempat kejadian dan mempunyai peran sangat besar dalam keadaan darurat. Efek bystander untuk melakukan pertolongan dipengaruhi oleh 1 pengaruh sosial social influence, yaitu pengaruh orang lain untuk menolong, seseorang akan menolong apabila orang lain menolong; 2 hambatan penonton audience inhibition,merasa

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN PERILAKU PROSOSIAL RENDAH MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 21 SEMARANG TAHUN AJARAN 2013 2014

1 28 245

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SOSIODRAMA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DALAM PROSES Penerapan Strategi Pembelajaran Sosiodrama Sebagai Upaya Meningkatkan Keaktifan dalam Proses Pembelajaran PKn Pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 2 Jumapolo Kabupat

0 0 17

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SOSIODRAMA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DALAM PROSES Penerapan Strategi Pembelajaran Sosiodrama Sebagai Upaya Meningkatkan Keaktifan dalam Proses Pembelajaran PKn Pada Siswa Kelas VII C SMP Negeri 2 Jumapolo Kabupat

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII A SMPN 1 TIRTAJAYAKARAWANG MELALUI METODE DEMONSTRASIPADA MATERI PENGUKURAN.

0 2 26

Upaya Meningkatkan Kemampuan Interaksi Sosial Siswa Kelas X-D MA Al Asror Semarang Melalui Layanan Penguasaan konten Dengan Teknik Sosiodrama.

1 1 1

UPAYA MENINGKATKAN KOHESIVITAS ANGGOTA KELOMPOK PENGURUS OSIS MELALUI TEKNIK ROLE PLAYING DI SMPN 3 SAMBIT PONOROGO.

0 1 168

UPAYA MEREDUKSI PERILAKU MENYONTEK MELALUI ASSERTIVE TRAINING PADA SISWA KELAS VII B SMPN 2 PATUK.

5 22 143

UPAYA MENGURANGI PERILAKU AGRESIF MELALUI SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VII C SMP NEGERI 14 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.

37 334 216

UPAYA MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL TERHADAP TEMAN SEBAYA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA

0 0 31

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN PERILAKU PROSOSIAL PADA PESERTA DIDIK KELAS VII SMPN 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 20162017

0 0 17