Pertumbuhan penjualan Pertumbuhan laba Pertumbuhan nilai buku ekuitas Pertumbuhan aset

44 yang dapat digunakan untuk tambahan investasi aktiva produktifnya Isnaeni Rokhayati, 2005. 3. Rasio capital expenditure to market value of assets Rasio Capital expenditure to market value of asset CAVMVA dengan dasar pemikiran bahwa perusahaan yang tumbuh memiliki level aktivitas investasi yang lebih tinggi dibanding dengan perusahaan yang tidak tumbuh Isnaeni Rokhayati, 2005.

2. Realisasi Pertumbuhan

a. Pertumbuhan penjualan

Menurut Basu Swasta 1990: 9 dalam Abdul Azis 2005 , penjualan adalah bagian dari promosi, dan promosi adalah bagian dari keseluruhan. Dalam perekonomian kita ekonomi uang seseorang yang menjual sesuatu akan mendapatkan imbalan berupa uang. Jadi dengan adanya penjualan dapat tercipta suatu pertukaran barang atau jasa antara penjual dan pembeli. Rumus : Nilai Buku Aktiva Tetap t – Nilai Buku Aktiva Tetap t-1 CAPMVA = Total asset – Total Ekuitas + Lembar Saham Beredar x Harga Penutupan Saham Total Penjualan Bersih t – Total Penjualan Bersih t-1 GRWOSAL = Total Penjualan Bersih t-1 45

b. Pertumbuhan laba

Menurut Simamora 2000, laba suatu perusahaan dari tahun ke tahun dapat meningkat atau mengalami penurunan. Peningkatan laba yang stabil dari suatu perusahaan menunjukkan bahwa pertumbuhan laba perusahaan baik. Demikian juga sebaliknya, penurunan laba dari tahun ke tahun menunjukkan bahwa pertumbuhan laba perusahaan kurang baik. Rumus :

c. Pertumbuhan nilai buku ekuitas

Pertumbuhan nilai buku ekuitas dapat dicari dengan rumus sebagai berikut :

d. Pertumbuhan aset

Pertumbuhan aset dapat dicari dengan rumus sebagai berikut : Laba t – Laba t-1 GROWEAR = Laba t-1 Total Ekuitas t – Total Ekuitas t-1 GROWEQ = Total Ekuitas -1 Total Aset t – Total Aset t-1 GROWAS = Total Aset t-1 46

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Deskriptif Data

Pada skripsi ini, data permasalahan terdiri dari variabel laten tidak terukur dan variabel eksogen terukur. Adapun variabel latennya adalah proksi berbasis harga saham, proksi berbasis investasi, dan realisasi pertumbuhan sedangkan variabel eksogennya adalah MVEBVA, MVEBVE, EPR, PER, IONS, CAPBVA, CAMPVA, GROWSAL, GROWEAR, GROWEQ, dan GROWAS. Variabel-variabel ini didapat dari data perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2006-2009. Grafik 4.1 Data Keseluruhan Data Seluruh -5000000 5000000 10000000 15000000 20000000 25000000 30000000 35000000 40000000 1 11 21 31 41 51 61 71 81 91 Perusahaan N il a i MVABVA MVEBVE EP PER IONS CAPBVA CAPMVA GROWSAL GROWEAR GROWEQ GROWAS Sumber : data diolah

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set Terhadap Kebijakan Deviden Dengan Struktur Modal Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia

2 116 92

Pengaruh Kemampulabaan Dan Invesment Opportunity Set Serta Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia

1 37 96

Analisis Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Investment Opportunity Set, Free Cash Flow, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Hutang pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI)

1 46 91

Pengaruh Investment Opportunity Set dan Profitabilitas terhadap Return Saham dan Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 59 170

Pengaruh Profitability dan Investment Opportunity Set (IOS) Terhadap Dividen Kas Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia

5 70 119

Pengaruh Investment Oportunity Set Terhadap volume perdagangan Saham Perusahaan Go Public Di...

0 18 3

Pengaruh Profitability dan Investment Opportunity Set Terhadap Cash Dividend Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013

1 49 103

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, STRUKTUR MODAL, LIKUIDITAS DAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) TERHADAP KUALITAS LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI.

3 7 15

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set (IOS) Terhadap Return Saham pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 1 8

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY SET DAN PERTUMBUHAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN LQ-45 YANG TERDAFTAR DI BEI.

0 0 94