Pengumpulan Data Kesioner I Pengumpulan Data Kuesioner II

BAB V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

5.1. Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini data berasal dari data primer, yaitu kuesioner yang disebarkan kepada karyawan, serta hasil wawancara dengan manajer pabrik dan asisten teknik wakil manajer pabrik serta data sekunder yaitu dokumen-dokumen perusahaan. Dengan diketahuinya jumlah populasi seluruh karyawan PT. Bridgestone Sumatera Rubber Estate sebesar 70 orang, maka didapat jumlah sampel: 60 57 , 59 05 , 70 1 70 1 2 2 ≈ = + = + = n n Ne N n

5.1.1. Pengumpulan Data Kesioner I

Kuisioner bagian I bertujuan untuk mengetahui kinerja perusahaan mengenai sumber daya pada saat ini. Karena kuesioner ini bersifat pengumpulan informasi, maka kuesioner ini ditanyakan kepada personel yang dianggap paling menguasai bidang tersebut yaitu Manajer Pabrik, Asisten tiap departemen dan karyawan. Kuesioner ini dibuat berdasarkan langkah dan konsep yang terdapat dalam MBNQA 2006. Universitas Sumatera Utara Untuk meyakinkan bahwa data yang didapat itu benar dan sah, maka teknik pengumpulan data untuk kuesioner bagi Manajer Pabrik, Asisten tiap departemen adalah gabungan antara kuesioner dan wawancara. Hal ini dimaksudkan untuk menghindari terjadinya pengisian data yang tidak benar oleh personel yang ditunjuk. Selain itu, teknik ini dijalankan untuk menghindari terjadinya kesalahan persepsi atas pertanyaan yang diajukan, dan memberitahukan kepada responden hal-hal yang tidak dimengerti oleh responden. Sedangkan untuk kuesioner bagi karyawan merupakan kuesioner tertutup yang diisi langsung oleh karyawan. Kuesioner bagian I dapat dilihat pada Lampiran 1. Data hasil penyebaran bagian 1 kepada karyawan dapat dilihat pada lampiran3.

5.1.2. Pengumpulan Data Kuesioner II

Kuesioner bagian II bertujuan untuk menentukan tingkat kepentingan dari tiap kriteria yang terdapat dalam fokus Sumber Daya Manusia. Oleh karena itu, kuesioner ini disebarkan kepada personel perusahaan yang paling dianggap menguasai fungsi yang ditanyakan dalam kuesioner, yaitu Manajer Pabrik Pabrik Manajer dan Asisten Teknik Wakil Manajer Pabrik. Kuesioner bagian II dapat dilihat pada lampiran 2. Hasil dari penyebaran kuesioner ini dapat dilihat pada Tabel 5.1 sampai dengan Tabel 5.6. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.1. Hasil Perbandingan Berpasangan antar Kriteria dalam Fokus Sumber Daya Manusia oleh Responden I Manajer Pabrik Responden 1 Kriteria Sistem-sistem Kerja Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan Sistem-sistem Kerja 1 5 3 Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan 15 1 13 Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan 13 3 1 Tabel 5.2. Hasil Perbandingan Berpasangan antar sub-Kriteria dalam Fokus Sumber Daya Manusia oleh Responden II Asisten Teknik Responden 2 Kriteria Sistem-sistem Kerja Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan Sistem-sistem Kerja 1 3 3 Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan 13 1 1 Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan 13 1 1 Universitas Sumatera Utara Tabel 5.3. Hasil Perbandingan Berpasangan antar sub-Kriteria dalam Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan oleh Responden I Responden 1 Kriteria Pendidikan dan Pelatihan Karyawan Pengembangan Karir Karyawan Pendidikan dan Pelatihan Karyawan 1 3 Pengembangan Karir Karyawan 13 1 Tabel 5.4. Hasil Perbandingan Berpasangan antar sub-Kriteria dalam Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan oleh Responden II Responden 2 Kriteria Pendidikan dan Pelatihan Karyawan Pengembangan Karir Karyawan Pendidikan dan Pelatihan Karyawan 1 5 Pengembangan Karir Karyawan 15 1 Tabel 5.5. Hasil Perbandingan Berpasangan antar sub-Kriteria dalam Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan oleh Responden I Responden 1 Kriteria Kesehatan Keselamatan Dukungan dan Kepuasan Kesehatan 1 15 3 Keselamatan 5 1 7 Dukungan dan Kepuasan 13 17 1 Universitas Sumatera Utara Tabel 5.6. Hasil Perbandingan Berpasangan antar sub-Kriteria dalam Kesejahteraan dan Kepuasan Karyawan oleh Responden II Responden 2 Kriteria Kesehatan Keselamatan Dukungan dan Kepuasan Kesehatan 1 13 3 Keselamatan 3 1 7 Dukungan dan Kepuasan 13 17 1

5.2. Pengolahan Data

Dokumen yang terkait

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 4 118

Transformational Leadership And Malcolm Baldrige National Quality Award Criteria For Excellence In Educational Leadership.

0 0 11

Analisis Perbandingan Penghargaan Kualitas Malcolm Baldrige National Quality Award Dengan European Quality Award (MBNQA vs EQA) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 11

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 14

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 1

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 5

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 10

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 1

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 28

Pengukuran Kinerja Perbankan Menggunakan Kriteria Malcolm Baldrige National Quality Award (Studi Kasus Pada Pt. Bank Xyz).

0 0 154