Sistem-sistem Kerja Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan Kesejahteraan dan Pengembangan Karyawan Pendidikan Pengembangan Karyawan

2,4,6,8 : Nilai antara dua pertimbangan yang berdekatan Arti pengisian di atas : a. B pada tingkat kepentingan sedikit lebih penting daripada A b. A pada tingkat jauh lebih penting daripada C c. B berada pada tingkatan mutlak lebih penting dari C

C. KUISIONER

Harap diisi nilai yang menyatakan perbandingan dari elemen-elemen di bawah ini

1. Perbandingan berpasangan antar kriteria pada hirarki tingkat II Kriteria

Penilaian Kriteria Sistem-sistem Kerja 9 7 5 3 1 3 5 7 9 Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Sistem-sistem Kerja 9 7 5 3 1 3 5 7 9 Kesejahteraan dan Pengembangan Karyawan Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan 9 7 5 3 1 3 5 7 9 Kesejahteraan dan Pengembangan Karyawan Keterangan:

a. Sistem-sistem Kerja

Sistem-sistem kerja organisasi berkaitan dengan jenis pekerjaan dan jabatan, kompensasi, kinerja karyawan, motivasi, komunikasi dan rekrutmen dengan tujuan bagaimana mendorong karyawan untuk memberikan kontribusi secara efektif dan mencapai kemampuan terbaik mereka.

b. Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Karyawan

Yaitu bagaimana pendidikan dan pelatihan mendukung pencapaian tujuan- tujuan secara keseluruhan, termasuk membangun pengetahuan, ketrampilan dan kemampuan serta kontribusi karyawan terhadap kinerja tinggi.

c. Kesejahteraan dan Pengembangan Karyawan

Yaitu bagaimana lingkungan kerja dan suasan kerja yang kondusif serta ergonomis meningkatkan kinerja mereka. Selain itu juga bagaimana motivasi, Universitas Sumatera Utara pelayanan, kebijakan-kebijakan perusahaan serta kepuasan karyawan mempengaruhi hasil kerja karyawan. 2. Perbandingan berpasangan antar sub-kriteria pada hirarki tingkat III pada kriteria Pendidikan, Pelatihan dan Pengembangan Kriteria Penilaian Kriteria Pelatihan dan Pendidikan 9 7 5 3 1 3 5 7 9 Pengembangan Karyawan Keterangan:

a. Pendidikan

Yaitu pendidikan berkaitan erat dengan segala sesuatu yang berkaitan dengan pengembangan manusia mulai perkembangan fisik, kesehatan keterampilan, pikiran, perasaan, kemauan sosial, sampai kepada perkembangan Iman. Perkembangan ini mengacu kepada membuat manusia menjadi lebih sempurna. Pelatihan Yaitu setiap usaha untuk memperbaiki prestasi kerja pada suatu pekerjaan tertentu yang sedang menjadi tanggung jawabnya. Idealnya, pelatihan harus dirancang untuk mewujudkan tujuan-tujuan organisasi, yang pada waktu bersamaan juga mewujudkan tujuan-tujuan para pekerja perorangan.

b. Pengembangan Karyawan

Yaitu rangkaian urutan pekerjaanjabatan yang dipegang oleh orang-orang selama riwayat pekerjaannya atau disingkat organisasi. Perkembangan karir adalah suatu pendekatan formal yang diambil organisasi untuk memastikan bahwa orang-orang dengan kualifikasi dan pengalaman yang tepat tersedia pada saat dibutuhkan, sehingga pengembangan karir dapat dikatakan suatu kondisi yang menunjukkan adanya peningkatan status seseorang dalam Universitas Sumatera Utara organisasi dalam jalur karir yang telah ditetapkan dalam organisasi yang bersangkutan. 3. Perbandingan berpasangan antar sub-kriteria pada hirarki tingkat III pada kriteria Kesejahteraan dan Pengembangan Karyawan Kriteria Penilaian Kriteria Kesehatan 9 7 5 3

Dokumen yang terkait

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 4 118

Transformational Leadership And Malcolm Baldrige National Quality Award Criteria For Excellence In Educational Leadership.

0 0 11

Analisis Perbandingan Penghargaan Kualitas Malcolm Baldrige National Quality Award Dengan European Quality Award (MBNQA vs EQA) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 11

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 14

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 1

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 5

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 10

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 1

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 28

Pengukuran Kinerja Perbankan Menggunakan Kriteria Malcolm Baldrige National Quality Award (Studi Kasus Pada Pt. Bank Xyz).

0 0 154