Kompetensi Inti KI dan Kompetensi Dasar KD

63 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR 3.1 Menganalisis sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno, Sriwijaya, zaman penjajahan dan kemerdekaan hingga masa sekarang 4.1 Menyaji sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno, Sriwijaya, zaman penjajahan dan kemerdekaan hingga masa sekarang

B. Bagan Alir Sejarah Penyiaran Agama Buddha di Indonesia

1. Agama Buddha pada Zaman Kerajaan Mataram Kuno 2. Agama Buddha pada Zaman Kerajaan Sriwijaya 3. Agama Buddha pada Zaman Penjajahan 4. Agama Buddha Setelah Indonesia Merdeka 5. Peran Tokoh dalam Penyiaran Agama Buddha Kronologi Penyiaran Agama Buddha di Indonesia 64 Kelas X SMASMK

C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan ke-1 3 x 45 menit = 3 JP • Agama Buddha pada Zaman Kerajaan Mataram Kuno Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut. 1. Bersyukur atas kesempatan dapat belajar untuk menghayati sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 2. Menunjukkan perilaku peduli ketika mempelajari sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 3. Menganalisis sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 4. Menyajimenceritakan sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 5. Berinteraksi dengan orang tua di rumah untuk belajarberdiskusi berkaitan dengan tugas-tugas yang telah dipelajari di sekolah. Pertemuan ke-2 3 x 45 menit = 3 JP • Agama Buddha pada Zaman Kerajaan Sriwijaya Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut. 1. Bersyukur atas kesempatan dapat belajar untuk menghayati sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Sriwijaya. 2. Menunjukkan perilaku peduli ketika mempelajari sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Sriwijaya. 3. Menganalisis sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 4. Menyajimenceritakan sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Sriwijaya. 5. Berinteraksi dengan orang tua di rumah untuk belajarberdiskusi berkaitan dengan tugas-tugas yang telah dipelajari di sekolah. Pertemuan ke-3 3 x 45 menit = 3 JP • Agama Buddha pada Zaman Penjajahan Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut. 1. Bersyukur atas kesempatan dapat belajar untuk menghayati sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman penjajahan. 2. Menunjukkan perilaku peduli ketika mempelajari sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman penjajahan. 65 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti 3. Menganalisis sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman Mataram Kuno. 4. Menyajimenceritakan sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman penjajahan. 5. Berinteraksi dengan orang tua di rumah untuk belajarberdiskusi berkaitan dengan tugas-tugas yang telah dipelajari di sekolah. Pertemuan ke-4 3 x 45 menit = 3 JP • Agama Buddha pada Zaman Kemerdekaan hingga Sekarang Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut. 1. Bersyukur atas kesempatan dapat belajar untuk menghayati sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman kemerdekaan hingga masa sekarang. 2. Menunjukkan perilaku peduli ketika mempelajari sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman kemerdekaan hingga sekarang. 3. Menganalisis sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman kemerdekaan hingga sekarang. 4. Menyajimenceritakan sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman kemerdekaan hingga sekarang. 5. Berinteraksi dengan orang tua di rumah untuk belajarberdiskusi berkaitan dengan tugas-tugas yang telah dipelajari di sekolah. Pertemuan ke-5 3 x 45 menit = 3 JP • Peran Tokoh Penyiaran Agama Buddha Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut. 1. Bersyukur atas kesempatan dapat belajar untuk menghayati semangat pengabdian para tokoh dalam sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman sebelum kemerdekaan hingga masa sekarang. 2. Menunjukkan perilaku peduli ketika mempelajari kisah para tokoh pejuang dalam sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman sebelum kemerdekaan hingga sekarang. 3. Menganalisis kisah-kisah peran para tokoh pejuang dalam sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman sebelum kemerdekaan hingga sekarang. 4. Menyajimenceritakan peran para tokoh pejuang dalam sejarah penyiaran agama Buddha pada zaman sebelum kemerdekaan hingga sekarang. 5. Berinteraksi dengan orang tua di rumah untuk belajarberdiskusi berkaitan dengan tugas-tugas yang telah dipelajari di sekolah.