Hakikat Mengajar di SD Pembelajaran

21 tahu yang besar, senang bertanya, imajinasi yang tinggi, minat yang luas, tidak takut salah. Berdasarkan definisi yang dikemukaan oleh Piaget dan Mulyadi maka dapat disimpulkan bahwa dalam proses pembelajaran guru perlu memperhatikan karakteristik siswa sehingga diharapkan pada saat proses pembelajaran siswa tidak kesulitan dan tujuan pembelajaran dapat dicapai dengan maksimal.

2.1.7 Hakikat Mengajar di SD

Mengajar pada dasarnya merupakan kegiatan guru ketika membimbing siswa dalam kegiatan mengajar . Sugandi 2008 : 1 menyatakan bahwa “mengajar adalah suatu kegiatan yang memerlukan pengetahuan dan keterampilan profesional, sebab apa yang harus dikerjakan guru di dalam maupun di luar kelas melibatkan berbagai keputusan edukatif yang perlu dilakukan secara cermat.” Keputusan edukatif yang dimaksud yaitu seperti mengorganisasikan bahan ajar yang tepat, berkomunikasi dengan anak baik secara individu maupun secara kelompok, menentukan pendekatan pembelajaran yang efektif, mengelola waktu dan lain sebagainya. Lain halnya menurut Sudjana 2010: 29, “mengajar adalah suatu proses, yakni proses mengatur, mengorganisasi lingkungan yang ada di sekitar siswa sehingga dapat menumbuhkan dan mendorong siswa melakukan proses belajar.” Berdasarkan pengertian mengajar tersebut, dapat disimpulkan bahwa mengajar di SD adalah suatu proses yang membutuhkan pengetahuan dan keterampilan profesional untuk mengatur dan mengorganisasi lingkungan yang ada di sekitar siswa dalam proses pembelajaran di SD. 22

2.1.8 Pembelajaran

Pembelajaran dapat didefiniskan sebagai “suatu sistem atau proses membelajarkan subjek didik yang direncanakan atau didesain, dilaksanakan dan dievaluasi secara sistematis agar subjek didikpembelajar dapat mencapai tujuan- tujuan pembelajaran secara efektif dan efisien”, Komalasari, 2010: 3 sedangkan Briggs dalam Sugandi 2008: 9-10 menjelaskan bahwa “pembelajaran adalah seperangkat peristiwa yang mempengaruhi si belajar sedemikian rupa sehingga si belajar itu memperoleh kemudahan dalam berinteraksi berikutnya dengan lingkungan”. Sejalan dengan pemikiran Briggs “pembelajaran adalah suatu upaya yang dilakukan oleh seseorang guru atau yang lain untuk membelajarkan siswa yang belajar” Siddiq, dkk 2008: 1-9. Dari beberapa definisi pembelajaran oleh para ahli maka dapat dismpulkan pembelajaran adalah proses komunikasi antara pembelajar, pengajar, dan bahan ajar. Pembelajar yaitu siswa, pengajar yaitu guru, dan bahan ajar yaitu materi yang akan disampaikan kepada siswa.

2.1.9 Model pembelajaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) PADA SISWA KELAS V SD KALIWIRU SEMARANG

0 45 235

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR PECAHAN MELALUI PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KETUREN KOTA TEGAL

1 7 184

PENINGKATAN PEMBELAJARAN SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI TERLANGU 02 BREBES

1 10 195

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS LAPORAN PENGAMATAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT Peningkatan Kemampuan Menulis Laporan Pengamatan melalui Model Pembelajaran Teams Games Tournament Siswa Kelas V SD Negeri Kembangkuning.

0 2 13

PENDAHULUAN Peningkatan Kemampuan Menulis Laporan Pengamatan melalui Model Pembelajaran Teams Games Tournament Siswa Kelas V SD Negeri Kembangkuning.

0 1 7

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS LAPORAN PENGAMATAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT Peningkatan Kemampuan Menulis Laporan Pengamatan melalui Model Pembelajaran Teams Games Tournament Siswa Kelas V SD Negeri Kembangkuning.

0 2 19

Keefektifan Penggunaan Model Snowball Throwing terhadap Peningkatan Kualitas Pembelajaran Sumber Daya Alam pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri Adiwerna 04 Kabupaten Tegal.

0 0 240

Peningkatan Keterampilan Menulis Aksara Jawa Melalui Model Teams Games Tournament Berbasis Media Rotar Pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar

0 1 8